megasyintia's Reading List
10 stories
SERENDIPITY by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 3,856,990
  • WpVote
    Votes 176,201
  • WpPart
    Parts 25
(Telah Terbit dan Difilmkan) --- Dulunya, Arkan dan Rani adalah sepasang kekasih. Tiba-tiba, di sebuah taman kota, Arkan mengikrarkan bahwa mereka harus berpisah. Dua bulan telah berlalu. Sekarang, meskipun mereka satu kelas, Arkan tidak pernah lagi menyapanya. Kadang, memang selucu itu: mereka yang dulu bisa menghabiskan waktu berjam-jam hanya untuk mengobrol tentang apa pun, kini bahkan tidak tahu bagaimana caranya mengucapkan 'hai' atau 'selamat pagi'. Rani tahu Arkan membencinya. Rani tahu ini kesalahannya. Tapi Arkan seharusnya mendukungnya. Dia sedang berusaha bertahan hidup. Dengan segala kemampuannya, dengan segala perisai dan kekuatannya, Rani berusaha bertahan dan berdiri tegak. ---- Novel ini telah diterbitkan Desember 2016 oleh Penerbit Inari dan difilmkan.
The Most Wanted Boy [Komplet] by initataaa
initataaa
  • WpView
    Reads 12,129,491
  • WpVote
    Votes 620,474
  • WpPart
    Parts 92
Ini adalah kisah dari anggota paling ter- dari kelompok The Most di sekolah elit Skyle's School. Devin si Most Wanted Boy yang dinginnya mengalahkan mandi air dingin di pagi buta yang berhujan disatukan dengan Sea si pembuat heboh sekolah yang sepertinya lahir cacat karena tidak mempunyai satupun urat malu. Happy/Sad ending? Cover by: @-pixiedustxx
The Feelings by vanillametzy
vanillametzy
  • WpView
    Reads 5,535,443
  • WpVote
    Votes 107,965
  • WpPart
    Parts 11
[SUDAH TERBIT!] Denovano Dirta Derova adalah siswa SMA yang banyak kita temui di sekolah-sekolah lain. Badboy? Most-Wanted? Cool? Tampan? Karisma yang tinggi? Fans? Semua ada pada Denovano. Hidup Deno sebelumnya datar dan tidak ada yang menarik. Hal tersebut lantas membuatnya menjadi pribadi yang sedikit dingin juga tidak banyak berbicara. Tetapi sebelum pertemuannya dengan cewek polos dan cerewet di sebuah pusat pembelanjaan yang membuatnya harus banyak berbicara menghadapi sikap cewek tersebut. Apakah yang terjadi pada Denovano selanjutnya?
Bad Boys vs Crazy Girls by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 7,307,801
  • WpVote
    Votes 162,144
  • WpPart
    Parts 19
Sudah di terbitkan! Series SLS 1 Bagi Kate, Liam adalah musuh abadinya. Sementara, bagi Liam, Kate adalah mainannya. Kate membenci, Liam menyukai. Kate merindukan, Liam menghilang. Liam datang dan Kate selalu menolak. Tak pernah seirama. Hal biasa jika keduanya selalu saling melontarkan kalimat ejekan. Tapi, ketika kalimat ejekan itu menghilang, bagaimana jika salah satu dari mereka merindukan hal itu.
Handsome Boy by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 3,497,593
  • WpVote
    Votes 242,824
  • WpPart
    Parts 37
[Sebagian cerita ini di private, follow dulu baru bisa baca] Masa putih abu-abu memang tidak akan pernah terlupakan. Apalagi bagi Arjuna dan Poppy yang menjalin hubungan layaknya muda-mudi yang saling tertarik satu sama lain. Poppy dengan segala yang ia punya selalu bertahan dengan hidupnya sementara Arjuna dengan ketenangannya selalu menjadi pelengkap Poppy di kala Poppy terpuruk. Namun hal itu tidak cukup sampai di situ. Akan ada banyak rintangan yang menghadang mereka. Salah satunya, pilihan. Arjuna harus memilih. Memilih cintanya atau sahabatnya? *** Copyright© 2015 By : PoppiPertiwi 2/09/2015
He (Fier) by alvikaDae
alvikaDae
  • WpView
    Reads 737,571
  • WpVote
    Votes 46,719
  • WpPart
    Parts 21
Fier ... laki-laki itu memang terlihat begitu sempurna. Tanpa cela. Ketampanannya, pembawaannya, ketenangnnya. Auranya begitu mendominasi hingga siapapun terintimidasi. Ya, laki-laki ini laki-laki paling sempurna yang pernah dia lihat. Tapi lepas dari itu semua, Lilian pun merasakan ada kekosongan. Dia tak merasakan emosi laki-laki ini. sama sekali. Seakan laki-laki itu tak punya emosi. sayang sekali. So near yet so far. Mendekati sempurna. Tapi jauh dari kata sempurna. Lilian penasaran. Apa yang membuat laki-laki sesempurna itu memutuskan membeku?
DEAR NATHAN by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 33,961,234
  • WpVote
    Votes 871,780
  • WpPart
    Parts 44
(Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdekatnya. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Nathan. Dua kepribadian yang saling bertolak belakang, seperti langit dan bumi; yang tidak bisa bersatu tapi saling melengkapi. Novel ini mengisahkan tentang masa indah putih abu-abu, persahabatan, pelajaran kehidupan dan pentingnya untuk selalu menghargai perasaan.
Deep by ChintyaS
ChintyaS
  • WpView
    Reads 1,067,086
  • WpVote
    Votes 54,937
  • WpPart
    Parts 35
Aku tak tau apa ini.Dan aku rasa aku tak perlu tau apa ini. Karna yang paling penting adalah dia nyaman berada disampingku dan aku nyaman berada disampingnya. Itu cukup buatku. -Aldo Apa sikapku kurang menunjukan perasaanku? kenapa ka Aldo ga juga mengerti? aku tidak punya nyali mengungkapkan perasaanku. Boleh kan aku berharap ka Aldo yang mengucapkannya? - Denisa **** "Astaga! yang satu udah keliatan jelas banget kalau dia cinta tapi cuma bisa nunjukin lewat sikap. yang satu cinta mati tapi ga ngerti lewat sikap, ngertinya kata-kata. Kalo gini terus kalian nyiksa diri!" Karin menggeleng-gelengkan kepalanya frustasi.
Mozachiko [My Prince Charming] by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 3,323,613
  • WpVote
    Votes 167,401
  • WpPart
    Parts 43
My Prince Charming rubah judul jadi Mozachiko VERSI BARU xxx Copyright © 2015 by: PoppiPertiwi 27/7/2015
It (Rafan) by alvikaDae
alvikaDae
  • WpView
    Reads 264,102
  • WpVote
    Votes 28,371
  • WpPart
    Parts 26
Aku dan kamu adalah kita Banyak kisah kita yang bercerita tentang cinta Tapi kisah ini bukan cerita tentang kita Kisah ini akan bercerita tentang cinta itu sendiri