PutrieYadiyanti's Daftar bacaan
1 story
PERIH by Ernarevalia
Ernarevalia
  • WpView
    Reads 6,751
  • WpVote
    Votes 329
  • WpPart
    Parts 8
Bagaimana rasanya ketika kau tidak pernah diinginkan? Berstatus sebagai anak haram dari keluarga terhormat membuat Keyla Laluna Prima selalu ingin disingkirkan. Berawal dari rasa penasarannya tentang Ayah biologisnya Keyla mencoba masuk dikehidupan keluarga ayahnya yang sederhana. Tapi dia malah terperangkap pada taruhan cowok menyebalkan si Arfa Raditya Pratama yang sialnya tampan . Padahal dia tau Naila Kirana, adik dirinya sangat menyukai Arfa. Dan bagaimana tentang perasaannya pada Randy Bisma Adewa yang malah terang-terangan menyukai Naila ketimbang dirinya. Dibalik sifat dingin Keyla beribu rasa sakit yang dia sembunyikan. "Perisai yang paling kuat adalah jangan tunjukan kelemahanmu" "Kalau kau tidak bisa dicintai biarkan mereka takut padamu"