Karena Kau Ada
Berdiri termangu membisu...Berat tuk memulai hari... Semua sirna...hanya karena kau ada.... Short story captured from Bagas dan Gantari
Completed
Berdiri termangu membisu...Berat tuk memulai hari... Semua sirna...hanya karena kau ada.... Short story captured from Bagas dan Gantari
Masa kecil yang bahagia hanya isapan jempol untuk Bintang, sebab di hidupnya, masa itu diisi dengan perselisihan kedua orang tuanya-ibu yang berteriak marah, ayah yang ringan tangan, sumpah serapah, piring pecah, pintu yang dibanting kasar, ayah yang tidak pulang berhari-hari, dan ibu yang mendekam di kamar. Tapi Tuha...