PERKARA RASA
Aku ingin berbagi seluruh semesta ku kepadamu. Ingin menikmati pagi dan bercengkrama kala senja. Bersinar seperti bintang di kala malam mu gelap gulita. Melindungi mu seperti awan di kala siang terlalu nyengat panasnya. Aku ingin berbagi seluruh semestaku padamu. Kita akan melewati bukit dan menyebrangi lautan. Berpet...