15 stories
Feeling With Love by AlishaJuliandini
AlishaJuliandini
  • WpView
    Reads 7,698,651
  • WpVote
    Votes 454,816
  • WpPart
    Parts 74
Berliana Claire Hardana, cewek super bawel dan jailnya tiba-tiba sesuatu yang mendorongnya untuk membantu seorang cowok tampan di sekolah lain. Apa yang terjadi antara mereka?
My Bego Boyfriend by adeliarn_
adeliarn_
  • WpView
    Reads 6,149,751
  • WpVote
    Votes 280,411
  • WpPart
    Parts 23
SUDAH TERBIT [BEBERAPA CHAPTER SUDAH DIHAPUS] [16 Okt 2017] Ini bukan cerita tentang cowok dingin sebagai mostwanted sekolahan. Ini bukan cerita tentang cowo cool yang diburu oleh banyak siswi. Ini bukan cerita tentang cowo pintar idaman kaum hawa. Tapi, ini cerita tentang CAVINDRA MARSELO, si cowok bego yang pecicilan, lucu, lemot, king of playboy, jahil, yang selalu punya banyak cerita-cerita konyol dan tingkah laku yang unik dalam kesehariannya. "Satu hal yang harus lo tau. Ketika gue udah mulai memilih satu hati, gue bakal ngejaga biar gak pergi."-Cavin. Bagaimana seorang playboy berjuang untuk mendapatkan hati seorang cewek yang terkenal jutek, masih menutup hatinya, dan takut akan masalalunya? Dan ketika mereka sama-sama sudah membuka hati dan menyadari perasaan mereka satu sama lain. Masalalu lah yang menjadi penghalang. Bahkan, Cavin bingung menentukan pilihannya. Untuk siapa hatinya? Mantan atau gebetan? *** Penasaran sama cerita cinta mereka? Apa mungkin Cavin si Mr. Playboy akhirnya bisa meluluhkan hati Ersa dan bisa menjadi seseorang yang setia hanya pada satu hati? Yuk, langsung aja baca ceritanya! (Bacanya jangan awalan doang, kalo bisa stay sampai akhir. Biar bisa tau alur nya dan bisa ngikutin keseruan cerita cinta mereka❤️) See u guys! Thankyou.
Sandra dan Shalum by amadeabuch
amadeabuch
  • WpView
    Reads 19,483
  • WpVote
    Votes 1,200
  • WpPart
    Parts 24
Sandara Abrianne itu cinta sekali dengan sastra, fotografi, Disney dan makan. Banyak hal yang Sandra suka, pokoknya apapun selain olahraga. Shalum Kinanti itu benar- benar mendedikasikan hidupnya untuk olahraga, mencintai film dan makanan. Banyak hal yang Shalum suka, pokoknya apapun selain sastra dan buku- buku. Keduanya baru bertemu, dan bertemu untuk waktu yang tidak lama. Tapi banyak hal yang terjadi diantara keduanya selama 365 hari. Belum lagi tambahan hari- hari mereka yang berkomunikasi lewat sosial media. Ini benar- benar murni kisah persahabatan, tanpa ada cerita cinta anak remaja yang menjadikan masalah didalamnya. Tapi banyak hal selain cinta perempuan-(seperti cinta segitiga atau apalah cerita- cerita drama lainnya) yang dapat menghancurkan persahabatan. Ini Sandra dan Shalum. Copyright© grey-sofia 2016
Annaya Karenina[TAHAP REVISI] by TIIARAIR
TIIARAIR
  • WpView
    Reads 127,148
  • WpVote
    Votes 6,933
  • WpPart
    Parts 31
Annaya Karenina adalah nama gadis itu. Gadis yang kehilangan semangat hidupnya akibat sebuah kecelakaan yang menimpa dirinya dan juga ibunya. Sama sekali tak pernah terpikirkan olehnya dialah penyebab ibunya terbaring koma di rumah sakit selama berbulan-bulan. Kehidupannya lebih banyak bertemankan dengan sunyi dan sepi. Saat ini Naya seperti buih dilautan, terombang-ambing, hanya mengikuti kemana gelombang itu akan membawa. Siapa sangka, kalau malam itu adalah malam yang mungkin menjadi malam terakhir keceriaan yang tak pernah ada lagi dalam hidup Naya. Malam itu adalah hujan yang seolah-olah mendinginkan waktu. Semua cerita akan dimulai. ------ Melvino Abraham, salah satu siswa di SMA Negeri 8 Bhakti Pertiwi yang terkenal tampan, namun sikapnya yang begitu cuek dan dingin. Melvin adalah cowok badboy yang terkenal ketus, sinis dan bahkan sama sekali tak pernah tertarik dengan cewek. Dia juga tak pernah berpacaran. Menurutnya, pacaran itu buang-buang waktu. Emang iya sih, tapi sikapnya yang dingin itu membuat para siswi takut dan enggan untuk mendekatinya. Ya, itulah Melvin. Namun sejak Melvin bertemu dengan gadis yang bernama Naya, sikap dingin Melvin perlahan-lahan mulai berubah. Kecantikan dan kebaikan Annaya mampu menggetarkan hatinya. Sejak saat itu, Melvin mempunyai misi untuk dirinya sendiri yaitu mendapatkan hati Annaya.
Laura Melody by Chaphine
Chaphine
  • WpView
    Reads 132,807
  • WpVote
    Votes 10,205
  • WpPart
    Parts 27
Aku hanyalah seorang gadis bodoh yang percaya bahwa Melodi Kematian akan membawaku pada kebahagiaan. Namun yang terjadi, bukanlah seperti yang aku harapkan. [B E S T R A N K : #2 in Paranormal] P.s: Karya lama banget, belum revisi pula.
Straight by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 3,454,877
  • WpVote
    Votes 343,877
  • WpPart
    Parts 48
[ SELESAI ] Ini tentang mereka bertiga. Mario, Gisel dan Luna. Ini tentang mereka bertiga. Yang diam-diam menyimpan rahasia, yang diam-diam menahan sakit yang ada, yang merasa lelah raga. Ini tentang mereka bertiga. Bagaimana persahabatan mewarnai hidup mereka, bagaimana setiap perdebatan itu mendekatkan mereka. Ini tentang mereka bertiga. Yang tetap tak menghindar meski ada yang berbeda, meski ada yang tak lagi sama​, meski ada yang keluar dari jalur yang seharusnya. Dan ini tentang mereka bertiga. Yang membuktikan, tak hanya cinta remaja yang menjadi warna, karena persahabatan juga bisa membuat hidup lebih bermakna. * BOOK ONE OF ROMANCE COUPLE SERIES * #17 in Teen Fiction 15.10.2017
Cold Couple (SUDAH TERBIT) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 12,160,912
  • WpVote
    Votes 821,959
  • WpPart
    Parts 50
[EBOOK AVAILABLE DI INSTAGRAM @BIASBUKU] 'Kita yang terluka, kita yang mencinta, kita yang sama.' Mungkin kalian sering menemukan cerita tentang si ceria dan si dingin, dua orang dengan sifat bertolak belakang dipertemukan dan mereka jatuh cinta. Tetapi cerita ini berbeda, Sandra yang awalnya menjalani home schooling terpaksa ikut sekolah formal atas paksaan ayahnya. Sifatnya yang sangat pendiam dan sulit bersosialisasi membuat semuanya terasa sukar dijalani. Apalagi ia mengidap haphephobia, fobia akan sentuhan. Ia kemudian bertemu dengan Edgar, siswa yang dijuluki pangeran es oleh orang di sekitarnya. Sulit diprediksi apakah hubungan mereka akan berhasil atau tidak. Tetapi, jauh di lubuk hati masing-masing, mereka menginginkan satu sama lain. Tentang es yang beku, tetapi diam-diam menyimpan kehangatan di dalamnya. * BOOK TWO OF ROMANCE COUPLE SERIES * BEBERAPA CHAPTER SUDAH DIUNPUBLISH * #3 in Teen Fiction 05.01.2018
Why ? [ SUDAH DISERIESKAN] by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 20,233,016
  • WpVote
    Votes 1,155,776
  • WpPart
    Parts 66
‼️SERIES WHY SUDAH TAYANG DI APP VIDIO ‼️ [PART MASIH LENGKAP] Kisah ini bukan tentang aku dan kamu yang dipersatukan dalam sebuah ikatan bernama "Cinta" Tetapi bagaimana dua insan belajar untuk saling melepas, merelakan,menjauh,dan pergi. Kisah ini bukan tentang akhir kebahagiaan abadi, Tetapi tentang takdir yang mempermainkan dua insan manusia dalam putaran kepedihan yang tak berujung. Keluarga yang hancur, persahabatan yang retak,dan kepercayaan yang terlambat untuk diperbaiki. Mereka yang pernah merasakan cinta, berakhir saling melupakan Mereka yang pernah memiliki harapan untuk bersama, berakhir tanpa sempat mewujudkannya "Kita pernah saling menemukan,sebelum akhirnya berlomba saling melepaskan. " #Rank 1 in teenfic (18/10/2017) -------------------------------- "Jika dari awal lo nggak pernah berniat serius sama gue, seharusnya jangan buat gue jatuh terlalu dalam"-Gladys Alfeira "Lebih baik lo benci gue, karena gue nggak pantes buat lo."-Given Pratama
School Horror [DITERBITKAN] by Sevncm
Sevncm
  • WpView
    Reads 1,997,688
  • WpVote
    Votes 71,590
  • WpPart
    Parts 40
[TERSEDIA DI TOKO BUKU] Mereka bertujuh menghadapi cobaan yang sangat berat. Mereka terpaksa harus mengubur mayat jam 12 malam tepat hari jumat. Berawal dari mereka yang penasaran dengan isi gudang atas yang tidak pernah ditempati dan selalu kosong. Mereka sekarang terus dihantui. Dan cara agar mereka tidak dihantui adalah mengubur mayat yang 20 tahun sudah dianggurkan. Apa yang akan mereka lakukan? Apakah mereka akan menguburnya? Atau mereka membiarkan mereka dihantui arwah penasaran? = School Horror = #6 in Horror (4.8.16) #2 in horror (7.8.16) #1 in horror (18.8.16)
School Horror 2 [END] by Sevncm
Sevncm
  • WpView
    Reads 2,303,709
  • WpVote
    Votes 138,563
  • WpPart
    Parts 45
Lagi dan lagi. Mereka bertujuh harus lagi terlibat di dalam urusan bersama makhluk seperti itu lagi. Namun kali ini, mereka bukan ingin tahu. Melainkan ingin membantu seseorang yang tiba tiba datang dan memohon agar dibantu. Apa yang akan terjadi? Akankah mereka dapat menyelesaikan masalah ini seperti dulu? Atau mereka bahkan terlibat dengan 'dia' selama lamanya? -SCHOOLHORROR2- Sepertinya baca yg pertama dulu deh. #1 dalam horror (lupa) #2 dalam horror (311016)