Latteska's Reading List
7 stories
Polaris by Cosmological
Cosmological
  • WpView
    Reads 53,705
  • WpVote
    Votes 3,981
  • WpPart
    Parts 4
Polaris, sang bintang utara. Yang menjadi penunjuk arah abadi bagi umat manusia. Yang akan menunjukan kemana tujuan kita dalam mengarungi kehidupan. Ini cerita tentang seseorang yang menemukan Polarisnya. Yang menjadi bintang penunjuk bagi kehidupannya. Arah utara bagi kompas hatinya.
My High School Bride by aerikimly
aerikimly
  • WpView
    Reads 3,167,109
  • WpVote
    Votes 68,930
  • WpPart
    Parts 28
[SUDAH DITERBITKAN] [Cerita di Posting Ulang] Azlan Adipta dipaksa menikah oleh orang tuanya karena tak memiliki keinginan untuk mencari pendamping hidup. Tapi dia tidak menyangka orang tuanya menikahkannya dengan anak SMA. Namanya Giana (Jia) sifatnya percis seperti yang dia benci: manja, cerewet, susah diatur, keras kepala dan yang paling membuatnya tidak tahan... childish. cerita ini ditulis ulang dari salah satu tulisan saya. Saya ubah judul dan tokoh serta saya perbaiki bahasanya. Nama pena saya juga berubah. ada kemungkinan storylinenya juga diubah-ubah sedikit, ditambah atau dikurangi. hehe. Jadi kalo seandainya ada yang tahu storyline ini sebelumnya jangan kaget ya. Yang nulis orang yang sama kok, cuma nama penanya dibikin beda.
Lusa by dhitapuspitan
dhitapuspitan
  • WpView
    Reads 3,071,948
  • WpVote
    Votes 182,654
  • WpPart
    Parts 39
Kadang hati dan pikiran suka nggak berjalan seirama. Di satu sisi, Lusa nggak bisa bohong kalau ada rasa nyaman saat bersamanya. Namun, di sisi lain, Lusa masih berpegang teguh kalau ia menyukai yang lain. Sampai akhirnya, timbullah rasa bimbang. Bimbang untuk mengikuti si pikiran dengan satu nama atau si hati yang diam-diam mengkhianati pikiran dengan memilih nama lain.
[TD-2] Destiny Blood (Sudah Terbit) by foxyslady
foxyslady
  • WpView
    Reads 228,258
  • WpVote
    Votes 10,574
  • WpPart
    Parts 23
[Beberapa part di private!] Apa yang harus dilakukan Emily jika ia dihadapkan pada satu kenyataan yang akan menghancurkan dirinya? Ketika dia harus melakukan sesuatu yang dianggapnya mulia. Takdirnya. Apa yang harus dilakukan Aldo saat dia tahu wanita yang sangat dicintainya harus menemui takdir yang mengerikan? Akankah ia melakukan segala daya dan upaya untuk menghancurkan suratan takdir, atau menyerah? Emily harus rela membiarkan hatinya hancur berkeping-keping hanya untuk melihat kakak yang disayanginya bahagia, walau itu membuat dua hati tersakiti. Lalu Andrew datang pada Emily yang hidupnya berantakan, menawarkan cintanya yang besar dan akan melakukan apapun untuknya. Walau jauh didalam hatinya, ia tahu kenyataannya bahwa Emily masih teramat mencintai Aldo. Ditengah semua itu, peperangan juga tak terelakkan lagi. Teman-teman supranatural yang baru membentuk sekutu dan rela memberikan darah mereka hanya untuk menjatuhkan kejahatan.
Vagsat Academy #1: Just a Good SPY (TAMAT) by foxyslady
foxyslady
  • WpView
    Reads 391,675
  • WpVote
    Votes 30,565
  • WpPart
    Parts 51
[Beberapa bagian di PRIVATE] Katanya takdir akan membawamu? Tapi bagaimana kalau kau ditakdirkan menjadi seorang mata-mata? Mendadak kehidupan Elise yang tenang berubah drastis, saat keluarganya berada ditengah-tengah bahaya. Elise memutuskan menjadi seorang mata-mata. Kehidupan barunya dimulai dari Vagsat Academy-sekolah mata-mata. Ditemani oleh keempat sahabat setianya, Elise menjalani hari-hari yang penuh ketegangan. Suasana menjadi semakin sulit saat hati Elise terbagi tiga. Bisakah Elise mengeluarkan keluarganya dari bahaya yang diam-diam mengancam mereka. Bagaimana cerita Elise bersama sahabat-sahabatnya itu? Dan bagaimana dengan perjalanan cintanya? Cerita ini akan membuatmu mengerti tentang indahnya persahabat dan tulusnya sebuah perasaan.
The Demon (SUDAH DITERBITKAN) by foxyslady
foxyslady
  • WpView
    Reads 388,262
  • WpVote
    Votes 7,379
  • WpPart
    Parts 12
SUDAH DITERBITAKAN! Open PO The Demon by Eva Yuniati Kehidupan Emily selama 18 tahun terakhir terasa begitu normal dan membosankan. Tapi sejak ia mendapatkan sebuah mimpi aneh tentang kakaknya yang telah menghilang, ia harus melewati berbagai rintangan di dunia yang penuh dengan kekuatan iblis demi menyelamatkannya. Dengan bantuan dari sekelompok orang-orang yang memiliki kekuatan iblis, seperti penyihir, shapeshifter, necromancer, bahkan sampai Dark Angel mempesona bernama Aldo, mereka pergi ke Dunia Bawah dan harus melewati banyak rintangan yang berbahaya. Namun siapa sangka, di tengah petualangannya, hati Emily berdebar setiap kali ia melihat Aldo. Segala hal yang ada pada Aldo membuat perasaan Emily jungkir balik. Tapi sosok yang membuat Emily terpikat justru yang membuatnya menangis, kisahnya tak seindah yang ia harapkan. Lalu bagaimanakah petualangan Emily dengan teman-teman barunya? Sanggupkah ia menyelamatkan kakaknya? Keputusan sudah dibuat, dan Emily harus bertahan dengan itu. Ini adalah sebuah kisah di mana hal-hal dalam mimpi buruk menjadi sebuah kenyataan. Saat kau memasukinya, tidak ada jalan untuk kembali.
Fearless by queenrexx
queenrexx
  • WpView
    Reads 1,848,487
  • WpVote
    Votes 166,750
  • WpPart
    Parts 48
[SUDAH DITERBITKAN. Part 4 s/d epilog telah dihapus untuk kepentingan penerbitan] Tahun 3012. Teknologi telah lenyap. Semua hal yang berbau kecanggihan menjadi tersendat perkembangannya sejak kelahiran penemuan baru dari seorang profesor, yang dengan nekatnya berusaha membangkitkan sistem saraf manusia yang telah mati. Mundur ke tahun 2995, dimana bentrok besar-besaran antara warga sipil dan pasukan penjaga perdamaian berlangsung. Namun semua tahu tragedi tersebut tidaklah terjadi tanpa sebab. Kejadian ini mengacu pada keselamatan seorang remaja, yang misteri tentang tahun kelahirannya masih belum terkuak hingga detik ini. It's not about being unafraid, it's about being fearless.