KazumaGoto
- Reads 8,538
- Votes 876
- Parts 26
Lucky
Cinta masa kecil, rahasia keluarga, dan identitas yang tersembunyi - semua bertabrakan dalam satu malam yang mengubah segalanya.
Wendy, pewaris muda keluarga Son, menjalani hidupnya dalam bayang-bayang harapan dan peran yang tak pernah ia pilih. hingga suatu malam, ia bertemu kembali dengan Irene, cinta masa kecilnya yang kini terikat dalam perjodohan dengan pria... yang sebenarnya adalah dirinya sendiri.
Sementara cinta tumbuh di antara identitas yang belum terungkap, sebuah bahaya mengintai.apakah mereka berhasil menghadapi tantangan yang menunggu mereka ?