anemonerubyy's Daftar bacaan
43 stories
Say My Name by risingthought14
risingthought14
  • WpView
    Reads 552,727
  • WpVote
    Votes 87,989
  • WpPart
    Parts 53
| Romance Comedy | Part of College Comedy Series | Gempita Maharani tidak pernah mengira bangun kesiangan akan mengubah seluruh rencananya. Kejadian konyol soal salah ambil makalah di tempat fotokopi, mengakibatkan ia harus mencari seseorang ke fakultas lain. Hari di mana ia terpaksa bertemu dengan Gemilang Mahameru adalah titik balik kehidupannya. Dunianya yang baik-baik saja dan statis, berubah penuh kekonyolan dan absurd bukan main. Gemilang Mahameru tidak pernah mengira kejadian sepele itu akan mempertemukannya dengan gadis serupa titisan bidadari bernama Gempita Maharani. Menjalani hidupnya bersama sahabat seperjuangan yang jomblo ngenes, ditambah kuliah di jurusan dengan seluruh penghuni laki-laki, membuat hidupnya sesuram kaus kaki abu-abu. Semenjak gadis itu muncul di hidupnya, semangat baru seolah muncul dari kayangan. Gemilang sekarang punya seseorang untuk dikejar dan diharapkan. Keduanya tak sadar, nama mereka berdualah yang mempertemukan mereka. ©risingthought14 2019-2020
Tawanan Fangirl by killmill77
killmill77
  • WpView
    Reads 1,323,356
  • WpVote
    Votes 173,100
  • WpPart
    Parts 44
Nadiya mengenal Galang seumur hidupnya, sebagai tetangga dan juga mengisi peran kakak dalam hidupnya, begitu juga Galang yang selalu menganggap Nadiya sebagai adiknya, juga fangirl yang menyebalkan. Namun, saat Galang harus kembali menghadapi masa lalunya, ia menyadari sesuatu, Nadiya memang berharga untuknya, tapi mungkin lebih dari yang Galang kira. *** Di umurnya yang ke 27, Galang belum menikah. Ia lebih suka mencari gandengan untuk diajak jalan dan wajah tampannya pun mendukung kebiasaannya itu. Lagipula, Galang harus mengurus Nadiya, tetangganya yang berumur 23 tahun dan belum juga lulus kuliah. Nadiya, fangirl kelas berat yang sangat senang numpang WiFi, meminta uang jajan, dan meminta Galang antar-jemput ke kampus, juga gadis yang sudah Galang kenali seumur hidup dan dianggapnya sebagai adik. Lalu ketika masa lalu Galang datang, Nadiya adalah orang yang ada di samping Galang saat Galang harus menghadapinya. Kemudian, Galang menyadari sesuatu, Nadiya memang berharga untuknya, tapi mungkin lebih dari yang Galang kira.
Pemeran Utama by Ami_Rahmi98
Ami_Rahmi98
  • WpView
    Reads 7,197,132
  • WpVote
    Votes 673,691
  • WpPart
    Parts 66
⚠️ PART MASIH LENGKAP ⚠️ Hubungan lima tahun versus hubungan lima bulan. Apa yang Jihan harapkan dari hubungannya dengan Haikal yang baru berumur lima bulan? Jihan belum benar-benar paham apa yang Haikal suka dan tidak. Tidak ada yang mengenal Jihan sebagai pacar Haikal. Bahkan keluarga Haikal masih begitu mengharapkan Niken sebagai pasangan Haikal. Niken, mantan Haikal yang pernah menjalin hubungan lima tahun lamanya. Apa yang harus Jihan lakukan untuk memantaskan diri menjadi pasangan Haikal? Haruskah Jihan menyerah? Atau justru Haikal yang memilih untuk pergi? Jihan Sang Pemeran Utama yang terlupakan. Selamat datang dalam kisah Jihan. Aku pemeran utama yang tidak diutamakan -Jihan Putri Nugroho- Amazing cover by : rhyuuni
Anak Kosan by shifa_snf89
shifa_snf89
  • WpView
    Reads 125,712
  • WpVote
    Votes 14,404
  • WpPart
    Parts 16
[PLAGIAT = SAMPAH!] Apa jadinya jika cewek polos, manja dan 'sedikit' pemalu atau bisa dibilang nyaris tidak punya malu, memutuskan untuk ngekost? Namanya Alika Naila Khazana Putri, biasa di panggil Alika atau Al. Cewek yang mempunyai wajah imut dan cantik itu memutuskan untuk kabur dari rumah dan memilih untuk tinggal di kosan. Tapi ... Memangnya ada, orang yang kabur dari rumah tapi izin dulu? Mau tau kelanjutannya? Stay tune guys! Jangan lupa tinggalkan jejak di setiap chapternya! [Rank1 : alika] 13 september 2021 Cr cover by Pinterest
+16 more
3 WISHES by taniacacaa
taniacacaa
  • WpView
    Reads 22,529
  • WpVote
    Votes 2,133
  • WpPart
    Parts 26
Tahu hal apa yang paling Angga benci di dunia ini? Melihat gadis gila bertubuh mungil yang selalu mengenakan gardigan dan bando merah datang menghampiri dengan senyum amat lebar sampai matanya itu menyipit. Gadis bersuara khas layaknya orang flu yang bisa-bisanya mematri senyuman di saat Angga tengah membentaknya habis-habisan. Kini gadis itu berjalan menjauh darinya seakan menghilang. Dulu angga kira, kepergian Moza adalah keinginan terbaiknya. Namun ternyata asumsinya salah besar karena faktanya, Angga merindukan gadis itu. [#1 best seler on 28 Oktober 2021 #1 moza on 13 November 2021 #2 sweat on 13 November 2021 #10 nyesek on 07 Oktober 2021 #18 Angga on 29 Januari 2022] start : 5 april 2020 finish : - __________________ [ ⚠️ : memuat unsur dewasa seperti kekerasan, bahasa kasar, dll. ]
Antagonis Papa by youngirls11
youngirls11
  • WpView
    Reads 2,914,288
  • WpVote
    Votes 447,961
  • WpPart
    Parts 61
Ailu mati karena dibunuh oleh ayahnya sendiri saat sedang melarikan diri dari kejaran polisi. Siapa sangka bahwa Ailu terlahir kembali sebagai Remiya Maharani, seorang anak dari karakter antagonis dalam sebuah Komik. Ailu dihadapkan pada keputusan yang sulit antara membiarkan semuanya berjalan sesuai alur asli dalam komik atau mengubahnya dengan konsekuensi yang masih tidak diketahui. Namun, Ailu tidak akan menyerah begitu saja. Kini, sebagai Remiya Maharani, dia akan mengubah takdir tragis yang akan menimpa dirinya dimasa mendatang. Bisakah Ailu hidup sebagai Remiya dan mengubah alur? Rank #1 in Fantasy [ 15-09-2021 ] #1 in Chicklit [ 12-09-2021 ] #1 in Transmigrasi [ 15-20-2021 ] #1 in Antagonis [ 11-04-2022 ] #1 in Fantasi [11-04-2022 ] #3 in Friendship [ 08-10-2021 ]
Berharap Indah by ndaquilla
ndaquilla
  • WpView
    Reads 824,177
  • WpVote
    Votes 49,105
  • WpPart
    Parts 13
Namima Sahira adalah salah satu rangkaian takdir buruk dihidup Kalingga. Terlahir di tengah-tengah keluarga kaya yang konservatif, Lingga tahu segala hal mengenai dirinya telah diatur. Sudah terbiasa, karena menolak pun tak ada gunanya. Lingga jalani segala yang ada di depan mata dengan hati kebas. Hingga suatu hari, titah itu pun datang. Namun alih-alih menikahi gadis dengan kasta serupa, Lingga harus dibuat tertawa kala yang datang padanya adalah gadis dengan latar belakang berbeda. Demi menyelamatkan citra keluarga, baiklah, ia terima saja. Tetapi rupanya, terikat bersama tak mampu menyelamatkan apa-apa. Karena bersama Namima, Lingga merasa baru saja membangun neraka. Dan demi Tuhan, ia tak suka.
MAGMA by geladis_afira
geladis_afira
  • WpView
    Reads 37,155,029
  • WpVote
    Votes 3,404,138
  • WpPart
    Parts 85
⚠️ 𝐓𝐨𝐱𝐢𝐜 𝐑𝐞𝐥𝐚𝐭𝐢𝐨𝐧𝐬𝐡𝐢𝐩 ⚠️ "Cewek lo, buat gue." Magma. Cowok galak, dingin, pemaksa, egois, sombong, dan segala sikap kepenguasaannya, telah resmi jatuh cinta pandangan pertama pada Glora, yang merupakan pacar musuhnya. Saat di kantin, sewaktu Magma bertengkar dengan cowok bernama Eza, lalu Glora datang melerai mereka. Magma yang melihat kedatangan gadis itu, langsung jatuh cinta dan menantang Eza untuk bertanding. Siapapun yang kalah, harus menuruti kemauan yang menang. Semua Magma lakukan untuk mendapatkan gadis itu. ----- Start remake: 16 sep 2020 ❗ WARNING! ❗ JIKA DI TEMUKAN BANYAK KESALAHAN SAAT MEMBACA, HAPUS CERITA INI DI LIBRARY TERLEBIH DAHULU, SEGARKAN, DAN TAMBAHKAN LAGI KE PERPUSTAKAAN KALIAN
Hei, Lingka! [ON HOLD] by AyyanaRhee
AyyanaRhee
  • WpView
    Reads 99,931
  • WpVote
    Votes 15,148
  • WpPart
    Parts 38
[Follow dulu baru bisa baca] Banyak yang bilang kalau Lingka itu menyeramkan, putih pucat, berambut panjang berantakan dan penghuni taman belakang yang terbengkalai. Tak ada yang berani mendekat. Awalnya hidup Lingka damai meksipun tanpa teman, sampai Samudera tiba-tiba datang. Menawarkan sebuah pertemanan yang sejak lama sangat Lingka hindari. Bagi Lingka, kehadiran Samudera adalah mara bahaya yang kapan saja siap membuka kedok rahasianya. Dan sialnya ia justru terjebak dalam pesona seorang Samudera.