NikitaRumpaBulo's Reading List
146 stories
Serendipity by _abundleofjoy
_abundleofjoy
  • WpView
    Reads 3,400,068
  • WpVote
    Votes 218,384
  • WpPart
    Parts 35
Kami sekelas. Tapi, percayalah, aku tidak pernah berbicara dengannya. Dengan si pembuat onar di kelas. Dengan si murid paling urakan di sekolah. Suatu hari, dia menggedor pagar rumahku. Wajahnya memar, terdapat darah di ujung bibirnya. Dia babak belur, si pembuat onar itu. Hari itu, kubiarkan dia masuk ke rumahku dan kubiarkan dia menceritakan semuanya. Sebelum kejadian itu, tidak ada yang kuketahui tentang dirinya selain namanya; Revano. Dia menceritakan semua hal yang belum pernah diceritakan pada siapapun. Setelah kejadian itu, dimana dia menggedor pagar rumahku dan meringis di hadapanku, aku mengetahui satu hal tentangnya; dia tidak seperti yang kukira selama ini.
Whiffler [END] by ArlenLangit
ArlenLangit
  • WpView
    Reads 358,483
  • WpVote
    Votes 25,624
  • WpPart
    Parts 28
21+ | Update Sebisanya | Terhubung dengan Equanimous #3 "If distance is what I have to overcome to be with you, then give me a map. I am going to find you." Erchilla hanyalah gadis kecil yang berpikir sederhana, polos dna ceria. Tetapi, di balik keceriaanya, ia menyimpan rindu untuk mama yang tak pernah ditemuinya langsung. Ketika melihat sosok Alanza, Erchilla langsung menyebutnya mama. Padahal Micha-papanya-tengah bersama wanita cantik, Nora. Apakah Nora akan jadi mama tiri Erchilla? Lalu apa yang terjadi antara Alanza dan Micha? 26-09-2018
EQUANIMOUS #2 [End] READY STOCK! by ArlenLangit
ArlenLangit
  • WpView
    Reads 567,045
  • WpVote
    Votes 17,597
  • WpPart
    Parts 19
21+▪ ⚠DONT COPY MY STORY⚠ Sudah terbit, ready stock! Keusilan Baby Dean seolah tak bisa sirna, adaaa saja yang bisa dikerjakannya. Dia senang menjelajah dunia luar, saking sukanya dia sampai tak sadar jika masuk ke dalam mobil yang salah. Yang membuatnya berpetualang di luar sendirian. Bertemu bermacam-macam orang dan membuat dunia berubah. Apa saja yang dilakukan Dean? Perubahan apa yang diciptakannya? Cuzzz duduk manis sama Nyak siapin Es Sunlight. 5-06-2018
Bellvania casimira calie by salsabillahputris
salsabillahputris
  • WpView
    Reads 664,794
  • WpVote
    Votes 26,446
  • WpPart
    Parts 28
"Mama, bell mau main sama papa.." Bellvania casimira calie, seorang anak perempuan berusia 5 tahun yang sangat cantik dengan rambut coklat miliknya dan mata yang juga senada dengan warna rambutnya melengkapi senyum manisnya
Baby Twins by Devokt
Devokt
  • WpView
    Reads 159,970
  • WpVote
    Votes 6,760
  • WpPart
    Parts 19
"Maafin Bunda Ya Sayang Bunda Gk Bisa Buat Kamu Bersatu Sama Ayah Kamu Tapi Bunda Janji Suatu Saat Nanti Bunda Bakal Buat Kalian Tau Siapa Ayah Kalian" namakamu Annaya Viasa "Kamu Kenapa Pergi Bawa Dia Nam? Kalo Kamu Fikir Aku Gk Nerima Dia Kamu Salah Bahkan Aku Memang Sangat Menginginkan Dia" Iqbaal Dhiafakhri Ramadhan
Sweet Mom by Prince_Goat07
Prince_Goat07
  • WpView
    Reads 2,658,625
  • WpVote
    Votes 28,729
  • WpPart
    Parts 7
(Complete) Zivana Prissy, atau panggil saja Zizi. Baru saja mendapatkan pekerjaan menjadi sekretaris disebuah perusahaan yang cukup besar, tidak penting sebenarnya seberapa besar perusahaan tempatnya bekerja, yang penting gajinya cukup menghidupi dirinya dan bayi kecilnya. Zizi berusaha tak membuat kesalahan apapun dalam bekerja agar bosnya yang punya dunia sendiri itu tidak kepikiran untuk mengetahui kehidupan pribadinya, apalagi tentang bayinya. "Saya memang belum menikah pak, sumpah!" "Tapi parahnya kamu punya bayi! Kamu saya pecat!" teriak Raka tidak percaya karena merasa dirinya dibohongi. "Saya mau makan apa nanti pak?" "Emang saya pernah ngasih kamu makan? Saya bukan yayasan peduli amal!" -Erlio Raka Mahaprana
From The Baby by freakynad
freakynad
  • WpView
    Reads 546,986
  • WpVote
    Votes 28,585
  • WpPart
    Parts 23
Ini cerita pertamaku. Semoga suka :) [END] #144 teenfiction [24.6.17] #158 teenfiction [18.6.17] #172 teenfiction [15.6.17] #174 teenfiction [14.6.17] #202 teenfiction [11.6.17]
Me, Mom with (out) Daddy ( INDONESIA ) by StefiIsabela
StefiIsabela
  • WpView
    Reads 1,107,663
  • WpVote
    Votes 51,445
  • WpPart
    Parts 46
"Mama..." Aku melihat Anna berjalan mendekat, aku menghapus air mata di pipiku dan tersenyum padanya. "Apa kamu terbangun di malam hari?" "Maafkan aku... maafkan aku mama..." katanya segera mendekati dan memelukku erat. "Maafkan mama juga sayang.. mama hanya tidak tahu bagaimana cara untuk memberitahukan semua ini sama kamu." kataku melepaskan pelukannya. Aku kembali menatapnya, menyelipkan rambutnya di sisi telinganya. Aku menghela nafasku dan menggengam tangannya. "Kamu memiliki seorang daddy.. dia, dia seorang lelaki yang baik.. dan ia juga tampan dan gagah... Tetapi mama berharap kamu bisa mengerti bahwa mama dana daddy tidak bisa bersama lagi, Satu hal yang terpenting, asalkan kamu ada bersama mama.. mama tidak butuh apapun juga... karena kamu adalah dunianya mama... segalanya untuk mama... nafas dan juga seluruh hidup mama.. Mama akan melakukan apapun juga dengan segenap kekuatan dan kemampuan mama untuk menjaga kamu... untuk selalu membuat kamu bahagia.. karena kamu adalah mataharinya mama di langit kehidupan mama yang gelap, mama tidak bisa hidup jika kamu tidak berada disisi mama dan mama janji akan selalu memelukmu dan selalu ada disisimu apapun yang terjadi.. Kamu sayang ga sama mama?" Aku menangis saat aku mengatakan hal ini pada Anna, setiap kata yang ku ucapkan merupakan kebenaran dan ungkapan dari hati kecilku untuk putriku. Aku melihatnya menangis dan ku usap air mata yang membasahi pipinya. "Jangan menangis mama." katanya sambil mengusap air mataku juga. "Aku sangat amat menyayangimu mama... I love you mama.." katanya menautkan dahinya dengan dahiku. "I love you Anna.. dan selamanya aku akan selalu menyayangimu." "Maafkan aku mama.. karena aku sudah membuatmu bersedih.. aku membuatmu menangis.." Aku tersenyum dan menggeleng. "Nathan... nama daddy kamu adalah Nathan.. Dia mirip sekali sama kamu... kamu memiliki matanya, bibirnya, sifat maupun kesukaannya.. " "Daddy Nathan?" tanyanya tersenyum senang dan aku mengangguk menjawabnya .
Back To You (REVISI) by StoryByFir
StoryByFir
  • WpView
    Reads 105,683
  • WpVote
    Votes 5,281
  • WpPart
    Parts 17
-But I keep on coming back to you- Oh tidak! Kenapa aku bisa dipertemukan kembali dengan lelaki yang pernah menyia-nyiakanku. Setelah 7 tahun lamanya, ia kembali. - Namira Prajnamitha, (28 thn) jurnalis cantik dan pebisnis. Maafkan aku! Setelah 7 tahun lamanya aku baru sadar akan dosa yang aku torehkan padamu. Maukah kamu memaafkanku dan memulai semuanya kembali walau ku tahu itu sulit bagimu untuk kembali percaya padaku? - Arjuna Bagaskara, (33 thn) pengusaha tampan dan arogan yang merupakan anak konglomerat serta pewaris Bhaskara Corp.
EL by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 32,503,062
  • WpVote
    Votes 1,029,023
  • WpPart
    Parts 62
(NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario Adipati Haling. Diumurnya yang mendekati angka 30 tahun sosok Mario belum pernah merasakan kisah percintaan didalam hidupnya. Hingga suatu hari, takdir mempertemukannya dengan gadis remaja yang memiliki sifat ajaib dan kepribadian penuh misteri, Dafychi Guanni Freedy. Mario melihat Dafychi seperti seorang Tuan Puteri yang selalu ingin ia kabulkan permintaanya. Sedangkan, Dafychi memandang Mario seperti kulkas dan bank berjalan yang siap memberikanya apa saja, Kapal pesiar sekalipun! Kisah percintaan lucu, romantis, keluarga, dan sahabat akan menghibur hati semua pembaca.