krnalfni
- Reads 9,112
- Votes 1,715
- Parts 28
Punya pacar famous itu enggak enak
Hal tersebut sudah dialami oleh Carla Emallina Nathan. Dia berpacaran dengan Devian Pratama Garlanova semenjak SMP. Ketika mereka berdua menginjak bangku SMA, Carla mulai mengalami manis banyak pahitnya berpacaran dengan Devian
Devian berubah, tanpa sengaja menciptakan banyak perbedaan dengan Carla; layaknya langit dan bumi. Menyebabkan kehidupan Carla di SMA tidak lagi tenang
Carla berusaha menghadapi semuanya dengan sabar, namun makin lama ia tidak tahan, ditambah lagi sebuah kejadian tak terduga datang dan menyakiti dia. Meskipun sosok Devian selalu ada di samping Carla, Devian tidak mampu menjaga Carla dengan baik sebagai seorang pacar.
---------------
Copyright © 2015 by Karina Alfiani