MuhammadAlMaula
- Reads 2,343
- Votes 92
- Parts 47
Bukan sebuah novel ataupun yang sejenisnya. Hanya saja, tulisan ini adalah gambaran hati yang dituangkan lewat susunan kata-kata.
Terserah apa pun penilaian engkau tentang tulisan ini. Lewatkan saja jika ketidaksukaaanmu melampaui hati. Catatan tulisan ini cuma kubuat untuk diri sendiri, dan buat kalian yang mau berbagi cerita hati.