yuyunnura's Daftar bacaan
50 stories
Bukan Stalker [TAMAT] by Dhe-Azmi
Dhe-Azmi
  • WpView
    Reads 6,329,406
  • WpVote
    Votes 329,361
  • WpPart
    Parts 14
Ketika lelaki yang ia cintai menolak pernyataan cintanya, Caca bertekad untuk menaklukkan hati lelaki itu. Lagipula, sebelum janur kuning melengkung, kesempatan cinta masih ada meskipun Edgar sudah memiliki kekasih. * * Caca, seorang cewek kelas XII SMA, diam-diam telah jatuh hati kepada sosok Edgar, barista sekaligus pemilik cafe tempat ia dan teman-temannya sering nongkrong. Meski ia tahu bahwa Edgar sudah memiliki Alisa di sisinya, Caca bersikeras untuk mendapatkan hati cowok itu. Awalnya Edgar hanya menganggap Caca sebagai adik dan pengunjung cafe namun dengan berjalannya waktu, ia mulai merasakan ada sesuatu dalam diri gadis itu yang menarik perhatiannya. Dan ketika Caca akhirnya memutuskan untuk move on, justru Edgarlah yang tidak rela dan mulai merindukan gadis yang bersikap seperti bocah dan selalu tidak mau kalah itu. Apakah ini berarti cinta Caca tidak bertepuk sebelah tangan? Lalu apa yang akan terjadi jika Alisa menyadari sikap pacarnya yang mulai berubah itu?
My Wedding by nuelifah
nuelifah
  • WpView
    Reads 3,143,455
  • WpVote
    Votes 148,225
  • WpPart
    Parts 31
Erlyna Puri Ramadhani Bagaimana aku bisa masuk dalam keadaan ini. Anisa pergi ketika hari pernikahannya akan berlangsung,dan hal yang membuatku terkejut dia meminta pada calon suaminya untuk menikahiku. Adrian Renaldi Utomo Aku mencintainya lebih dari apapun.Menikah dengannya adalah impianku. Kenapa.Di hari pernikahan kita dia menghilang begitu saja dan meninggalkan sebuah surat bodoh yang menyuruhku menikahi perempuan lain.
Gendut? Siapa Takut! (DIHAPUS) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 3,724,931
  • WpVote
    Votes 514,647
  • WpPart
    Parts 37
Moza seorang penulis novel best seller yang memiliki masalah dengen berat badannya. Selalu menjadi bulan-bulanan temannya saat masih sekolah. Hingga cerita cintanya yang selama ini tak pernah berjalan mulus.
EL by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 32,502,616
  • WpVote
    Votes 1,029,016
  • WpPart
    Parts 62
(NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario Adipati Haling. Diumurnya yang mendekati angka 30 tahun sosok Mario belum pernah merasakan kisah percintaan didalam hidupnya. Hingga suatu hari, takdir mempertemukannya dengan gadis remaja yang memiliki sifat ajaib dan kepribadian penuh misteri, Dafychi Guanni Freedy. Mario melihat Dafychi seperti seorang Tuan Puteri yang selalu ingin ia kabulkan permintaanya. Sedangkan, Dafychi memandang Mario seperti kulkas dan bank berjalan yang siap memberikanya apa saja, Kapal pesiar sekalipun! Kisah percintaan lucu, romantis, keluarga, dan sahabat akan menghibur hati semua pembaca.
Dunia Nadhira (DI HAPUS SEBAGIAN) TERBIT DI TOKO BUKU JANUARI 2019 by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 13,798,647
  • WpVote
    Votes 181,060
  • WpPart
    Parts 16
Bagi Nadhira Azmi, mencari cowok tampan dan mapan dengan status single bagaikan mencari jarum ditumpukan jerami. Zaman sekarang rata-rata cowok yang mendapat predikat suamiable pasti sudah punya pasangannya masing-masing, kalau belum nikah ya pasti punya pacar. Dia biasa apa di usia 27 tahun masih single, harus putus dengan cowok yang sudah dua tahun dipacarinya karena beda keyakinan. Apalagi setiap acara keluarga selalu ditanya "Kapan Nikah?" Dan yang lebih miris lagi beberapa bulan lagi dia akan dilangkahi menikah oleh adiknya sendiri. Arsakha Abimanyu, cowok pecinta alam yang berprofesi sebagai Jaksa. Bagi Sakha, mencari cewek yang bisa menarik hatinya bukan perkara mudah, dia bukan tipe cowok yang punya prinsip coba-coba. Sakha pemegang prinsip satu untuk selamanya. Diusianya yang ke-28 Sakha belum pernah berpacaran. Sakha normal! Dia masih suka makhluk bernama perempuan, hanya nggak sembarang perempuan yang bisa masuk ke hati Sakha. #1 Romance (11/11/2016)
Desiran Angin Laut by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 4,863,811
  • WpVote
    Votes 614,211
  • WpPart
    Parts 36
[Pemenang Wattys Award 2017 kategori Riveting Reads] Apa sih yang dipikirkan orang saat mendengar kata pelaut? Orang yang kerjanya menangkap ikan seperti nelayan? Orang yang bekerja berbulan-bulan di laut dan tak pulang-pulang? Atau orang yang diyakini tidak pernah cukup dengan satu wanita saja?
DIGNITATE by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 13,130,203
  • WpVote
    Votes 941,027
  • WpPart
    Parts 62
[available on bookstores; gramedia, etc.] [difilmkan 20 Januari 2020 // bisa ditonton di VIU] Genta Denalfian, manusia paling sadis dan hobi 'membunuh' orang dengan kalimat pedasnya. Bukan cuma frontal, dia juga galak. Untungnya Alfi masih punya nilai plus di mata orang lain karena ketampanan dan kepintarannya. Walau begitu, Alfi juga punya kelemahan salah satunya adalah terlalu gengsi untuk mengekspresikan rasa pada Alana. D I G N I T A T E radexn © 2017
Break a Leg! [SUDAH TERBIT] by Aku-UMI
Aku-UMI
  • WpView
    Reads 1,164,681
  • WpVote
    Votes 76,766
  • WpPart
    Parts 29
[ CERITA DIPRIVASI ] [ SEBAGIAN PART DIHAPUS ] Angesti seorang Program Director di televisi swasta. Memiliki lingkungan yang super konyol bahkan keluarganya sendiri. Untuk itu, di usianya yang sudah 28 tahun, ia bertekad bisa mendapatkan lelaki serius agar hidupnya bisa lebih tertata. Namun, sayangnya semua memang tak mudah. Ia dikenalkan oleh Bima---sahabatnya---kepapa Adam. Berharap, mungkin saja Adam adalah tipe yang ia cari. Ternyata tidak. Adam sama konyolnya dengan yang lain. Sampai suatu ketika, ia mengetahui seorang lelaki dari KPI (Komisi Penyiaran Indonesia) lewat Ajimara--bosnya----dan mulai mencari tahu tentang lelaki itu di sosial media. Dan, Twitter adalah satu-satunya jalan penghubung keduanya. Tertarik untuk membaca kisah mereka? Selamat Menikmati! Salam, Curious_ Selamat membaca! P.s: Duh, tokoh di sini bahasanya nggak kekontrol. Yang bijak, ya! ;) Salam, Pssst, Kover uculnya dari @ann-oy makasih banyak yaaa :* Curious_
Lempar Kode, Sembunyi Hati (Sebagian Part dihapus) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 4,416,837
  • WpVote
    Votes 476,500
  • WpPart
    Parts 36
Menurut lo friendzone itu apa? Tempat main kayak timezone, tapi bedanya ini main perasaan. Semacam tidak memiliki namun takut kehilangan, semacam tak punya status namun merasakan kecemburuan.
I Wuf U by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 12,674,061
  • WpVote
    Votes 491,069
  • WpPart
    Parts 35
I Wuf U: Ketika terlalu takut mengatakan "I Love You". Bila saja semua orang bisa berani menyatakan perasaannya. Pasti dinamika yang mengatasnamakan cinta tidak akan terjadi. Iris, Ira, Ari, dan Alden. Kalian akan berkenalan dengan Iris, perempuan yang hidup dengan menari, bernapas seraya menutup diri dari dunia, dan tidak pernah mengerti arti kasih sayang yang sebenarnya. Kalian akan mengikuti kehidupan kecil Ira, perempuan yang paham akan artinya sesak, satu dari jutaan hati malang yang tersesat, dan iri yang memuncak. Kalian akan mengerti Ari, laki-laki yang berusaha berubah menjadi lebih baik, menahan candu dengan permen Yupi, dan terjebak zona pertemanan. Kalian akan jatuh hati pada Alden, laki-laki yang berhadap pada 0,1 persen, berjuang mengalahkan penyakitnya, dan tahu sakitnya bertepuk sebelah tangan. Kalian akan mungkin atau mungkin tidak jatuh cinta pada cerita ini.