Hikmah24_'s Reading List
1 story
The Art of Loving by namericoffee_
namericoffee_
  • WpView
    Reads 352
  • WpVote
    Votes 32
  • WpPart
    Parts 2
Tuhan itu selalu adil, menciptakan terang dan gelap dengan tujuan untuk saling melengkapi. Terang ada untuk menunjukkan gelap, dan gelap ada untuk memperlihatkan terang. Tidak ada yang sia-sia, begitu juga dengan eksistensi kita di dunia. Mahesa Sanjaya datang dari kegelapan, dilingkupi masa lalu yang kelam serupa rasa bersalah kepada satu-satunya orang yang pernah ia sayang di dunia. Sedang Athalia datang dari tengah-tengah, berjalan gontai mencari arah untuk keluar dari kegelapan yang menyelimutinya. Mereka sama-sama berjuang. Mencari secercah cahaya. Mencari secuil kasih sayang. Ini sebuah kisah, tentang mereka yang berusaha mencari makna dari sebuah kata 'cinta'. Ditulis pada Bulan September, 2025.