VitaSavidapius's Daftar bacaan
63 story
A TASTE OF HOME بقلم laddieca
laddieca
  • WpView
    مقروء 68,255
  • WpVote
    صوت 7,003
  • WpPart
    أجزاء 26
Di balik siluet gemilang Gardens by the Bay dan deretan gedung pencakar langit Singapura, Annie-seorang perempuan asli Indonesia, alumnus nutrisi dan chef Le Cordon Bleu, mencoba menenun ulang arti rumah, cinta, dan keluarga. Berawal dari serangkaian sarapan sehat dan dapur yang selalu gaduh oleh suara anak, ia perlahan terseret dalam pusaran dinamika keluarga Konglomerat muda, Lionel sang duda penggila kerja yang terluka, seorang Ibu galak penuh cinta, dan sepasang anak kembar pencuri hati siapa pun yang mengenal mereka. Dihadapkan pada batas-batas tak kasatmata antara majikan dan keluarga, asing dan pulang, Annie belajar bahwa rumah kadang dibangun justru dari kekacauan, harapan, dan pertemuan-pertemuan kebetulan yang terus diperjuangkan. Di antara pesta ulang tahun penuh balon, tumpahan selai di dapur, Senja di taman dengan piknik dan cerita masa kecil, Annie menemukan bahwa cinta dan kehangatan bisa tumbuh, bahkan untuk siapa pun yang paling lama tersesat di negeri asing. © Laddieca 2025. All rights reserved.
ASTUNGKARA (selesai) بقلم code_colorcode
code_colorcode
  • WpView
    مقروء 225,700
  • WpVote
    صوت 18,732
  • WpPart
    أجزاء 27
ASTUNGKARA -sebuah harapan melalui ikatan pernikahan- . . Sebuah pernikahan dianggap dapat memutus sebuah tali kebencian. Sebuah pernikahan dianggap dapat menjadi jembatan baru untuk mengulang kembali hubungan erat dua keluarga yang sempat terputus. Menikah... pilihan terakhir yang diambil untuk menebus rasa bersalah di masa lalu. Tangan yang dahulu begitu erat saling menggenggam, kebahagiaan dua keluarga yang dahulu selalu berbagi tawa bersama, dalam sekejap saja berubah lepas dan saling membisu bersama perasaan asing dan benci. Pernikahan hanyalah alibi semata, Adinatha yang sudah memendam kebencian selama belasan tahun menjadikan kesempatan itu sebagai jalan untuk membalas dendam. Namun... akankah hal tersebut dapat bertahan hingga akhir saat sosok Arumi begitu setia memberikan tetesan air untuk mengikis batu di dalam hati Adinatha? color_code 27 Mei 2025
Resign: A Few Months Notice Before Moving On! بقلم moireverie
moireverie
  • WpView
    مقروء 43,177
  • WpVote
    صوت 4,637
  • WpPart
    أجزاء 20
Adista, senior human resource tergalak seantero perusahaan, tidak pernah menyangka jika sang mantan calon suami kembali lagi ke hidupnya sebagai rekan kerja satu divisi. Situasi menyebalkan tersebut diperumit oleh adanya peraturan "no dating with coworker" yang telah diterapkan sejak lama. Pertemuan mereka merupakan suatu ketidaksengajaan, yang sialnya, tidak terelakkan. "Bian, ini antara kamu atau saya yang resign. Nanti apa yang bakal diomongin orang-orang kalauㅡ" "Kalau apa? Kalau mereka tahu kamu kabur dua hari sebelum kita menikah?" Niat Adista mengusir Bian secara halus selama masa onboarding tidak berjalan semudah itu, karena salah satu wishlist utama Bian adalah ingin melihat Adista marah-marah setiap hari dan ... membuatnya jatuh cinta lagi dengan berbagai kejutan absurd. Sayang, Bian yang terlalu dekat justru mengusik rahasia yang seharusnya tetap dikubur dalam-dalam. Warning ᝰ.ᐟ ▸ Mengandung unsur keluarga patriarki (kekerasan fisik dan psikologis) ▸ Sexual assault. ▸ Trauma and suicidal ideation. ▸ Eating disorder. Published on 11 August 2025 Status: Ongoing
Sumilir [Selesai | Lengkap] بقلم choocopurplee
choocopurplee
  • WpView
    مقروء 1,986,095
  • WpVote
    صوت 155,115
  • WpPart
    أجزاء 53
[Cerita ini minim konflik dan aku tujukan agar kalian terhibur dengan romansa desa yang sederhana] Areksa Mahendra, Mas-Mas Jawa yang berprofesi sebagai petani di desa itu harus mengalami kejadian naas di umurnya yang sedang semangat dalam menggarap bisnis dan sawahnya. Satu tahun lalu ia harus menjadi korban tabrakan dari seorang pengemudi mabuk. Kaki kirinya patah dan harus menjalani serangkaian operasi. Bahkan setelah semua operasi ia jalani, ia masih tetap belum bisa menggunakan kaki kirinya seperti sedia kala dan harus menggunakan kursi roda. Anindya Nasywa Ayudisha, perempuan yang baru saja mengambil keputusan besar dalam hidupnya. Tidak seperti orang lain yang memilih melanjutkan hidupnya di tengah gemerlap kota besar seperti Jakarta, Nindya memilih pulang ke desa. Nindya merasa Jakarta bukanlah tempatnya untuk hidup. Ia tidak menemukan dirinya sendiri di Jakarta. Sebulan di rumah, ia benar-benar menikmati hidupnya, meski menjadi pengangguran tentunya. Nindya mengganti semua waktu yang ia jalani di Jakarta dengan bermain dan hidup sesuka hatinya di desa. Nindya menjadi lebih bersosial daripada ketika di kota. Semua umur, baik laki maupun perempuan bisa Nindya dekati. Terutama, Ibu Ningrum, wanita yang selalu melabeli dirinya sebagai calon mantu bagi anak laki-lakinya yang tak lain adalah Areksa Mahendra.
+11 أكثر
Out of Scope (Selesai) بقلم rennamoon
rennamoon
  • WpView
    مقروء 1,450,262
  • WpVote
    صوت 121,608
  • WpPart
    أجزاء 50
Beberapa orang datang membawa tawa. Yang lain hadir bersama luka yang sulit disangkal. Tapi ada satu orang yang datang membawa keduanya. Sera tidak pernah berencana untuk jatuh cinta. Terutama pada seseorang seperti Gie yang terlihat tenang dan sulit didekati. Tetapi kenyamanan yang tumbuh perlahan justru membuatnya takut. Ada sesuatu dari Gie yang terasa terlalu dekat dengan masa lalu yang ingin Sera kubur rapat-rapat. Gie tidak menuntut banyak. Ia hanya ingin seseorang yang mau bertahan, bahkan ketika hidupnya tidak lagi hanya tentang dirinya sendiri. Namun terkadang, cinta saja tidak cukup, saat ada hal-hal yang tak bisa disambut, sekeras apa pun diperjuangkan. start Jul, 14 2025- sept, 17 2025 ©️rennamoon cover & gambar di sini diambil dari Pinterest! Plagiarizing my story is strictly prohibited ⚠️ DILARANG PLAGIAT!!
Kontradiksi بقلم idybooks
idybooks
  • WpView
    مقروء 1,322,235
  • WpVote
    صوت 106,272
  • WpPart
    أجزاء 44
(Completed) Menikah, lalu bercerai. Begitulah sekiranya isi kontrak yang diberikan Adnan Akhtar, Dokter Spesialis Saraf sekaligus calon pemilik rumah sakit swasta kepada Sasinka Arumindari Djatmika. Tentu saja, Inka bisa mematuhi seluruh aturan yang tertera dalam perjanjian tanpa terkecuali. Dengan catatan, ia juga harus mendapat keuntungan setara. Adnan tak butuh cinta selain menjadi penerus usaha keluarga. Inka pun demikian, uang adalah yang utama. Namun pernikahan terlanjur membuat mereka dipersatukan dalam banyak cerita, hingga salah satu dari mereka merasa kontrak tak berjalan sebagaimana mestinya. Mau tak mau ada yang harus rela mengorbankan hatinya terluka.
Open Arms  بقلم sourcesmiles
sourcesmiles
  • WpView
    مقروء 2,073,004
  • WpVote
    صوت 174,723
  • WpPart
    أجزاء 46
Pradipta Narendra Mochtar. An international chef. Owns a renowned restaurant in Paris. His identical twin died. Ended up married to his deceased twin brother's girlfriend. Anyalira Lathifa Tjandra. An art director at a digital agency under a media company. Her boyfriend died. Ended up married to her boyfriend's twin. Tentang Dipta yang berusaha kembali menjalani hidup setelah duka mendalam ditinggalkan saudara kembarnya dan juga Anya yang berusaha berdamai pasca ditinggalkan seorang kekasih yang sudah delapan tahun bersama. A story of grief, acceptance, starting over and loving again. (TELAH TERBIT - 5 CHAPTER TERAKHIR TELAH DIHAPUS)
+22 أكثر
The Silk Cage بقلم briselette
briselette
  • WpView
    مقروء 2,685,703
  • WpVote
    صوت 179,483
  • WpPart
    أجزاء 42
[Written in Bahasa Indonesia] Freshly married into one of Indonesia's most powerful Chinese-Indonesian dynasties, Mikhaila Tanoto finds herself in a world where jade isn't just jewelry, qipaos are custom-fitted in Shanghai, and silence at the dinner table speaks louder than words. Her new battlefield? Navigating social hierarchies masked as charity galas, decoding passive-aggressive praise from women in silk cheongsams, and learning that in this world, the real power lies in who pours the tea-and who doesn't get served at all.
Precious Stage بقلم arlianiarsl
arlianiarsl
  • WpView
    مقروء 1,404,515
  • WpVote
    صوت 113,602
  • WpPart
    أجزاء 67
Bagi Arum, Gallendra adalah buaya buntung berwujud manusia! Dia pria hidung belang yang pernah Arum temui di sepanjang sejarah hidupnya. Dalam sehari, Arum bisa memergoki Gallend bermesraan ratusan kali dengan cewek beda di mana saja. Dan kapan saja. Gallend sungguh bagai langit dan bumi bila dibandingkan dengan Bara--malaikat penebar rahmat--yang sangat Arum sayang. Hingga suatu pagi.. Arum menemukan tubuhnya tanpa busana bersama Gallendra. Dari sana lah, semua dimulai. Dan ketika semesta menggiring keduanya ke sebuah muara bernama cinta, masa lalu Gallend satu per satu mengikis kebahagiaan yang baru akan mereka rangkai. [1 Oct 2021]
The Boy Backdoor بقلم kattaleyya
kattaleyya
  • WpView
    مقروء 2,145,350
  • WpVote
    صوت 144,799
  • WpPart
    أجزاء 43
Sabina dan Lingga sudah bertetangga sejak mereka bayi. Tapi, satu kesalahpahaman membuat Sabina memblokir semua akses komunikasi mereka. Tak lama kemudian, Lingga sekeluarga pindah ke kota berbeda. Alhasil, keduanya tak saling bicara lagi setelah lulus SMA. 6 tahun berlalu dan Lingga sekeluarga kembali menempati rumah masa kecilnya. Tak lagi berjarak, Lingga bertekad untuk mengkonfrontasi tetangga belakang rumahnya yang dengan tega memutus hubungan mereka begitu saja. "Sabina Malaikha, malaikatnya aku, kok sekarang kelakuannya nyebelin kayak setan ya? Masa namanya harus diganti jadi Sabina Syaiton?" Warning‼️ This story made for hopeless romantic readers Full pov 3! Manis dari chapter pertama! Konflik ringan, bikin hati berbunga-bunga saat baca Cus ketemu sama si tengil Lingga dan si prengat-prengut Sabina disiniii Rank #5 romcom 28-05-2025 #8 metropop 28-05-2025 #2 fluffy 31-05-2025 #2 romcom 31-05-2025 #1 romanticcomedy 3-06-2025 #3 love 18-06-2025
+17 أكثر