Blue
11 stories
Gincu #1: When You Have Hot Neighbor but He Does(n't) Like You (SELESAI) by Cendarkna
Cendarkna
  • WpView
    Reads 2,386,974
  • WpVote
    Votes 229,049
  • WpPart
    Parts 26
Imajinasikan dirimu menjadi seorang editor rekomendasi yang bertetangga dengan psikiater ganteng yang menggantung perasaanmu, tapi kau disukai penulismu pula Project #GINCU Jangan lupa baca yang kedua :D
Shades of Blue by kaririori
kaririori
  • WpView
    Reads 2,278,668
  • WpVote
    Votes 162,522
  • WpPart
    Parts 41
Punya ayah yang super duper sibuk itu enggak enak. Kalian sebagai seorang anak bakalan merasa diabaikan. Terlebih ketika ibu tercinta sudah pergi ke tempat yang jauh di sana. Itulah yang selama ini dirasakan oleh Kara, cewek berumur 15 tahun yang baru memasuki masa SMA-nya. Sebisa mungkin, Kara selalu melakukan berbagai hal agar tidak teringat dengan mendiang ibunya. Namun sayangnya, sang ayah selalu melarang Kara ini dan itu. Suatu hari, karena terlibat suatu cekcok, Kara pun memutuskan untuk hidup mandiri. Tapi, bukannya tenang, hidup Kara malah semakin runyam. Jadi, kapan sih hidup Kara bakalan damai, aman, dan sentosa? *** credit cover: Pinterest
Anesthetized [Terbit] by verbacrania
verbacrania
  • WpView
    Reads 1,621,344
  • WpVote
    Votes 110,553
  • WpPart
    Parts 25
[Terbit, Penerbit Inari 2018, tersedia di toko buku] "Karena kehilangan itu takkan pernah sederhana. Aku hidup, tapi aku tak bisa lagi merasakannya. Apa memang begitu cara kerja Tuhan? Memberikan anugerah terindah, lalu merenggutnya kembali di puncak harapan?" KEHILANGAN adalah konsekuensi terburuk dari rasa MEMILIKI. Ghea dan Agil sama-sama pernah merasakan pahitnya kehilangan, tapi cara mereka mengatasi rasa kehilangan itu berbeda. Ghea bisa melanjutkan hidupnya, tapi tak pernah lagi bisa merayakannya. Dia masih terus terlena dalam kenangan masa lalu. Sedangkan Agil, dia bisa melanjutkan hidup dan bangkit dari masa-masa terburuknya. Hingga dengan sengaja, takdir menemukan mereka. Kehadiran Agil membuat hidup dan hati Ghea perlahan berubah. Tapi, bayang masa lalu masih saja membekap Ghea dengan erat. Mana yang akan Ghea pilih, tetap tenggelam dalam masa lalu atau bangkit untuk memulai menata hati yang baru? The second story of Bachtiar's Family Cover by @Nauraini, thank you, Dear :* ©copyright by Verbacrania 2015
Proxima Centauri by Cosmological
Cosmological
  • WpView
    Reads 1,019,548
  • WpVote
    Votes 70,712
  • WpPart
    Parts 33
(This story is private-ed, beberapa chapter mungkin tak tersedia jika belum following) "Aku tidak pernah merasa kalau jodoh itu benar-benar ada." "Aku yakin jodoh itu ada." Semesta selalu punya cara dalam memberi pelajaran pada manusia yang hidup di dalamnya. Tak semata tentang caranya bekerja mempertemukan dua insan yang berbeda. Ini cerita tentang sekumpulan umat manusia, saling berkompromi mengenai takdir, untuk menemukan arti jodoh mereka masing-masing. Tentang seseorang dan kehadirannya yang kelak merubah kehidupan seseorang lainnya, menjadi sosok 'Proxima Centauri' bagi dunianya.
[SUDAH TERBIT] ALFA & OMEGA #1 (The Wattys 2016) by mongseptember
mongseptember
  • WpView
    Reads 1,847,510
  • WpVote
    Votes 23,180
  • WpPart
    Parts 15
Alfa , 22 tahun , adalah laki-laki pertama yang mencuri hati Omega. Ketika Zeta, adik Alfa sekaligus teman Omega menentang perasaan Omega itu, dia menyerah. Sepuluh tahun setelah hari itu takdir mengikat mereka dengan satu kejadian yang terlalu biasa. Karena segala hal yang biasa membuat setiap orang terlena, lupa akan tujuannya dan diam-diam melupakan niatnya. Alfa dan Omega adalah akhir dari sesuatu yang tidak berawal. Atau justru awal dari sesuatu yang tidak berakhir? #APA KATA MEREKA# "Karakter mereka menarik. Intepretasi sosok dewasa jaman sekarang." - @michairunnisa "Nice story ide sederhana, cerita ringan dan maknanya kena..." - @special1005 "Persis dunia nyata di mana kita sering terkecoh dengan pikiran sendiri, bermain dengan pikiran sendiri akhirnya berasumsi semaunya sendiri dan dampaknya seperti terjadi sama alfa dan omega.." - @Amianissa "Awesome is gambaran buat Alfa dan Omega.... gak rumit kayak sinetron.... cerdas dan natural banget ..." - @annadzuhaery Mendapat penghargaan The Wattys 2016 Indonesia "pilihan staf". Terima kasih :)
The Number You Are Trying to Reach is Not Reachable by expellianmus
expellianmus
  • WpView
    Reads 6,706,800
  • WpVote
    Votes 364,955
  • WpPart
    Parts 35
Katanya, aku genius dan hidupku kelewat serius. Padahal aku tidak merasa seperti itu. Oke, aku memang pernah menggelar pentas tunggal dari drama Shakespeare yang semua dialognya kuubah sendiri jadi bahasa Jawa waktu aku kelas lima SD. Waktu kelas empat SD, aku selesai menghafal seluruh isi KBBI. Aku bisa berbicara dalam bahasa Sansekerta dan memahami isi prasasti semudah orang-orang memahami isi majalah. Koleksi piala dan medali olimpiadeku (baik akademik maupun non-akademik) mungkin lebih banyak dari jumlah perempuan yang dilirik Zeus. Aku masih kelas sepuluh, tapi aku sudah iseng-iseng ikut beberapa TO SBMPTN, dan dapat nilai paling tinggi di antara anak-anak kelas dua belas. Dan banyak hal lainnya. Tapi menurutku, masih banyak hal yang belum kulakukan. Dan aku selalu merasa tidak puas kalau belum mencoba hal baru. Aku selalu penasaran. Namun, tidak pernah terpikirkan olehku, bahwa suatu hari, akan ada seseorang yang berkata bahwa aku harus mencoba jadi cewek normal. Jangan terlalu serius. Katanya, jadi remaja normal itu asyik. Nah, sudah kubilang kan, aku selalu penasaran? --- #10 in Teen Fiction [23/07/16] [cover by me + prohngs lol]
Jejak (#3) by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 5,188,237
  • WpVote
    Votes 335,573
  • WpPart
    Parts 66
Sebuah kisah klasik tentang: 4 manusia yang saling mencari 3 hati yang bertemu di satu muara 2 orang yang kehilangan dan terjebak masa lalu 1 jawaban untuk menguraikan simpul benang yang kusut di antara mereka #5 in Romance 5/5/2016 Copyright © fairywoodpaperink 2016
Secangkir Kopi & Pencakar Langit (#1) by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 1,614,278
  • WpVote
    Votes 126,899
  • WpPart
    Parts 69
CHAPTER 7 - END TELAH DIHAPUS KARENA AKAN SEGERA DITERBITKAN *** "Enak lho, Ta, kalo kita kerja sesuai sama yang kita senengin. Orang suka salah persepsi dengan gimmick kerja sesuai passion, padahal kadang passion nggak harus hobi kan. Bisa aja passionnya kayak lo gini, suka menganalisa." - Satrya Danang Hadinata "Cewek tuh lipstik kek yang ketinggalan, sisir, kaca. Ini kabel hardisk." - Ghilman Wardhana "Sastra itu buat gue seperti membuka mata dan pikiran, sisi kehidupan lain yang mungkin nggak pernah kita jamah. Pemikiran orang yang kita nggak tau. People's idea of a person they loved, they hated. Bikin kita lebih empati, lebih buka mata bahwa dunia kadang nggak selalu hitam dan putih." - Athaya Shara "Cowok ganteng biasanya playboy, Ta!" - Ganesha Akbar "Gua nggak yakin Radhi puasa senin-kamis. Ada angin apa lu? Palingan dia bayar puasa gegara pernah batal puasa ngga tahan pengen ena ena." - Fajar Anugerah "What happened in Munich, stays in Munich." - Larasati Shanaz "Jangan ganggu tayang tayang kami, atau kami block internet kalian semua" - Rahmat Radhian "5 menit lagi, Satrya masih ngeces liatin Athaya di meja Mbak Renny" - Aldrian Meshar *** Di tengah-tengah business district nomor satunya Jakarta, kopi, rokok, meetings, clients, report, after office hour, kaki jenjang cewek-cewek dengan high heels dan cowok-cowok dengan kemeja kerja body fit, Satrya bertemu Athaya. Satrya bisa saja memilih cewek cantik manapun untuk didekati, tetapi dia hanya menyukai Athaya sejak pertama kali tanpa sengaja ia meminta bantuan cewek itu. Sedangkan Athaya sukanya sama Ghilman, yang gantengnya masih kalah sama Satrya. Tapi, Ghilman kan sudah punya pacar.. #1 on What's Hot ChickLit at 20/11/2015, 1/3/2016, 31/4/2016 Copyright © fairywoodpaperink 2015
I [Never] Give Up On You a.k.a Jarak Antarbintang - [Telah Terbit] by nauraini
nauraini
  • WpView
    Reads 5,216,208
  • WpVote
    Votes 372,302
  • WpPart
    Parts 48
"Lo tahu teori chaos?" "Efek kupu-kupu?" "Hmm... sensitive dependence on initial condition. Kayak lo yang di sini mampu ngerubah gue saat di Finlandia sana," jawab Auriga sambil memejamkan mata. Dilihat dari tempatku berdiri, dia terlihat sangat damai. "Pertemuan kita bukan sebuah kebetulan." Alfa Centauri Radistya, mahasiswi jurusan konservasi di salah salah universitas ternama negeri menjalani hari-hari perkuliahan dengan normal dan menyelingi aktivitas dengan kegiatan himpunan mahasiswa. Hidupnya baik-baik saja hingga datang Auriga, seniornya di kampus yang datang bagai hipernova dan membuatnya kesal terus-menerus. Dan ketika perasaan cinta mulai datang, Alfa dihadapkan pada misteri tentang seorang Auriga. Di antara perasaan cinta dan rasa putus asanya, dia mencoba mengurai satu per satu kehidupan Auriga yang bagaikan bereksperimen menguak misteri materi gelap alam semesta. Sanggup kah ia membawa Auriga untuk menikmati senja manis di tepi pantai? Atau kah dia akan menyerah dan memilih mundur dan berbalik arah pada sahabat Auriga yang selama ini diam-diam menyukainya sangat dalam? Semesta senang bermain-main. Benarkah semuanya adalah kebetulan yang disengajakan? . . . Terima kasih atas dukungan dan apresiasi teman-teman semua. Puji syukur cerita ini telah diterbitkan dengan judul Jarak Antarbintang. Bagi yang berkenan dengan versi cetaknya bisa mendapatkan di toko buku di Seluruh Indonesia. Untuk versi digital bisa didapatkan di Gramedia Digital. Copyright © 2015 by nauraini
A-Bian-Ca (DIBUKUKAN) by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 5,952,202
  • WpVote
    Votes 60,437
  • WpPart
    Parts 8
Bagaimana kalau suatu hari aku menemukan fakta bahwa aku mencintaimu dengan cara yang berbeda dan bersifat involunter? || Copyright©2012-All Rights Reserved