Mlankghufron's Daftar bacaan
3 stories
Normal Day In Cultivation by Mlankghufron
Mlankghufron
  • WpView
    Reads 11
  • WpVote
    Votes 4
  • WpPart
    Parts 4
Song Qingyan, seorang yang terlahir kembali di dunia kultivasi, dan merupakan kultivator Kecil dari keluarga Golden Core dengan bakat yang biasa saja. Dikarenakan situasi yang ada, membuat dirinya harus mengerahkan semua kekuatannya untuk melindungi orang-orang yang dia cintai dari badai kekacauan yang menyapu dunia. [Note : tingkat kultivasi. Tingkat 1, Qi Refining, Tingkat 2, Foundation, Tingkat 3, Golden Core Tingkat 4, Nascent Soul Tingkat 5, Divine Transformation Tingkat 6, Void Breaker Tingkat 7, Dao Integration Dll ]
The Royal by Mlankghufron
Mlankghufron
  • WpView
    Reads 18
  • WpVote
    Votes 7
  • WpPart
    Parts 5
Memiliki kesempatan kedua untuk memulai kembali semuanya? Itulah yang terjadi dengan Zephyr, Seorang Pangeran yang kehilangan statusnya karena sebuah Insiden, dan ironisnya malah membuatnya selamat dari Kehancuran Kerajaannya. Pada saat yang sama dia memulai kembali jalannya dan membuatnya di puja sebagai seorang Pahlawan, tapi sekali lagi dia gagal untuk menyelamatkan orang-orang kecuali dirinya sendiri. Perjalanan yang dikira Zephyr sudah berakhir rupanya masih belum itu karena dia tidak menyangka kalau permintaan terakhirnya untuk kembali kemasa lalu rupanya benar-benar terkabulkan. Author Note : Semoga kalian menikmati cerita yang biasa ini 😳👌 Dan juga jika ada Typo silakan comment untuk membantuku dalam memperbaiki cerita ini 😌
Trash King Building the Kingdom Of Zero (Random Update) by Mlankghufron
Mlankghufron
  • WpView
    Reads 138,451
  • WpVote
    Votes 10,685
  • WpPart
    Parts 56
Hiro seorang laki-laki yang mengalami Reinkarnasi di dunia lain yang tidak memiliki kekuatan Overpower seperti kisah di dalam sebuah novel yang lain, bahkan mendapat julukan 'Sampah Kekaisaran' karena, mendapat nilai terendah di semua ujian baik fisik maupun sihir. Tapi apa yang akan terjadi jika, Hiro (sang Sampah Kekaisaran) menjadi Raja ?. "menjadi sampah atau bukan itu masalahnya yang menjadi masalah adalah apakah kau bisa membuat orang disekitarmu merasa bahagia atau tidak" -Kotsuhiro (K. Eldoras)