Elgandri's Daftar bacaan
11 stories
Possessive Pilot by FlaraDeviana
FlaraDeviana
  • WpView
    Reads 11,610,312
  • WpVote
    Votes 756,391
  • WpPart
    Parts 47
Belum sembuh dari patah hati, Abe langsung disibukkan melalui pertemuannya dengan Pitha. Dari rasa tertarik juga keinginan menjaga Pitha serta anaknya, Divya, Abe memutuskan melindungi mereka dengan cara apa pun, termasuk menjadi bagian dari keluarga mereka. *** Keseharian Abe yang hanya dilalui dengan penerbangan dan menunggu cinta dari masa lalunya kembali, terhenti ketika sosok itu kembali dengan keluarga baru. Belum saja sempat mengatasi rasa sakit hatinya, Abe bertemu dengan Pitha. Wanita single mother yang mencoba membesarkan anaknya, Divya, sendirian. Meski sudah mengenal Divya sejak lama dan cerita mengenai mamanya tidak asing di telinga Abe, membuat perasaannya campur aduk akibat kesan pertama pertemuan mereka. Namun, ketika ayah Divya, sekaligus pria yang meninggalkan Pitha dulu, kembali dengan niat buruk, Abe bertekad untuk melindungi Divya dan Pitha bagaimanapun caranya. Termasuk menjadi bagian dari keluarga mereka.
Last Roommate by FlaraDeviana
FlaraDeviana
  • WpView
    Reads 10,402,281
  • WpVote
    Votes 501,592
  • WpPart
    Parts 39
Mia tiba-tiba mengajak Alfa menjalin hubungan. Tanpa Alfa antisipasi, permintaan itu berhasil menyeretnya ke dalam pertaruhan hati. *** Desas-desus mengatakan bahwa Alfa tak pernah serius tiap kali menjalin hubungan. Dokter tampan dan dermawan itu hanya menganggap wanita yang dikencaninya sebagai "roommate". Suatu hari, Alfa dikejutkan dengan kedatangan Mia, petugas administrasi di rumah sakit tempatnya bekerja. Dengan percaya diri, Mia menawarkan diri untuk menjadi roommate-nya. Alfa pun memanfaatkan kenekatan Mia demi menyelamatkan wanita yang tak pernah bisa dia miliki. Namun, tanpa disangka, Mia pun memiliki maksud pribadi, yang membuat Alfa mempertanyakan takdir; akhir seperti apa yang harus mereka lalui?
WHEN I MET YOU (#1 RANDALL'S SERIES)✅(TERBIT)  by dindinthabita
dindinthabita
  • WpView
    Reads 707,850
  • WpVote
    Votes 38,156
  • WpPart
    Parts 47
SUDAH TERBIT CETAK DAN EBOOK DI PLAYSTORE. PART DIHAPUS DAN TERSISA PART 1-5. One night stand!! Itu adalah istilah bagi mereka yang ingin menikmati sex tanpa terikat sebuah status. Sebutan itu sudah biasa bagi telinga para wanita dan pria metropolitan di Amerika. Tapi tidak bagi Kimberly Steward, One night stand adalah hal tergila yang dilakukannya dalam hidupnya yang biasa saja sebagai wanita modern. Dia melakukannya karena rasa kecewa dan frustasi ditinggalkan oleh kekasihnya yang menikahi sahabatnya. Tapi bagaimana jika dia bertemu seorang pria tampan yang menjadi teman tidurnya di one night stand pada suatu hari berikutnya?? Pria tampan yang panas diranjang dan salah satu mahluk kurang ajar yang mulai mengejarnya. Meski demikian jantung Kim selalu berdebar olehnya.
AFTER MEETING YOU THEN I MARRIED YOU (TERBIT) by dindinthabita
dindinthabita
  • WpView
    Reads 502,654
  • WpVote
    Votes 39,352
  • WpPart
    Parts 49
Menikah. Bagi Jacob Adam Randall dan Delilah Hawkins menikah adalah kehidupan baru yang akan mereka jalani dari perjalanan cinta mereka yang rumit sebelumnya. Dimulai dengan persiapan pernikahan yang nyaris membuat Delilah menjadi calon pengantin gila oleh segala persiapannya. Dari mengepas gaun pengantin, mencari kue pernikahan, menentukan tema pesta, berapa jumlah undangan, dan pencarian sepatu yang pas di kaki. Belum lagi perdebatan bibi dan calon mertua, tentang jalinan rambut di balik tudung pengantin. Berbagi kloset pakaian, membenahi rumah baru, memasak, saling berebut saluran televisi menjadi daftar utama kegiatan sehari-hari Jacob dan Delilah. Belum lagi tugas mereka masing masing sebagai CEO di perusahaan milik keduanya. Apakah kau ingin melihat bagaimana seorang Jacob Randall cemburu pada sepupu Delilah yang berasal dari Amerika, fase hamil yang menyiksa Delilah serta tugas remeh Jacob saat mengantar dua anak laki-lakinya ke sekolah? Kalian akan menikmati keseharian kehidupan pernikahan Jacob dan Delilah di tulisan ini. Percintaan, pertengkaran kecil, anak-anak yang lucu, serta romantisme akan menjadi slice of life manis Jacob dan Delilah. Book#2 dari AFTER MEETING YOU RANDALL'S SERIES
AFTER MEETING YOU (#2 RANDALL'S SERIES) (Book#1)✅ (TERBIT)  by dindinthabita
dindinthabita
  • WpView
    Reads 445,218
  • WpVote
    Votes 27,977
  • WpPart
    Parts 46
Sejak dulu, Jacob Adam Randall menganggap dirinya mencintai Dakota Wilkinson, sahabat kecilnya yang baik dan cantik. Namun, Jacob kecil harus patah hati ketika sahabatnya itu meninggalkan Inggris dan hubungan mereka terputus begitu saja. Sembilan belas tahun kemudian, ketika Jacob nyaris berdamai pada dirinya sendiri, bahwa Dakota takkan pernah muncul di hadapannya lagi, wanita itu kembali dengan membawa kejutan dan hidup Jacob pun terusik. Dakota Wilkinson - yang kini sudah menjadi istri seorang bangsawan terhormat - rupanya menyimpan gairah terpendam untuk Jacob dan Jacob tidak bisa menampik kenyataan, bahwa dia masih bergetar untuk sahabatnya tersebut. Di saat bersamaan, seseorang dari masa lalu Jacob kembali muncul dan membuatnya sadar bahwa dia juga terjerat pada sosok tersebut, pada pesonanya yang tak sanggup membuat Jacob berpaling. Dia adalah Delilah Hawkins, putri dari seseorang di masa lalu Ayah Jacob, gadis yang menyimpan amarah pada ayahnya atas kegilaan ibunya. Sementara Delilah mencoba menepis perasaan khususnya pada Jacob, pria itu malah semakin gencar mengejarnya. Lalu, seperti apakah takdir memainkan rencananya? Siapakah yang pada akhirnya akan dipilih oleh Jacob? Sahabat kecilnya yang diyakini Jacob dicintainya atau seorang gadis yang begitu dekat dengan kisah masa lalu Randall yang kelam, seorang gadis yang memiliki seluruh alasan untuk membencinya, namun dia juga yang justru membuat jantung Jacob berdetak keras? "Aku menciumnya semalam." "Bagaimana setelah kau menciumnya?" "Aku ingin menciumnya lagi."
The Lawyer Love Story by Winnyraca
Winnyraca
  • WpView
    Reads 1,020,735
  • WpVote
    Votes 88,869
  • WpPart
    Parts 32
DIHAPUS ACAK UNTUK PENERBITAN Samuel Wicaksana, seorang pengacara dengan idealisme tak tergoyahkan. Mikaela Chandrakusumah, jurnalis seksi yang jago bela diri. Saat dua pribadi yang sangat bertolak belakang bertemu, tarik menarik antara mereka membuat keduanya tak terpisahkan. Meski kemudian, harus ada pengorbanan.
Love or Lust? by Arshylla
Arshylla
  • WpView
    Reads 205,948
  • WpVote
    Votes 3,029
  • WpPart
    Parts 2
Sebuah pertemuan yang mengikat seorang Callista Evelyn pada Louis Xavier Archard. Pertemuan yang membawanya dalam sebuah pernikahan berlandaskan ketertarikan fisik semata. Mungkinkah ini hanyalah cinta yang dibalut oleh nafsu belaka? atau akankah ikatan ini berubah menjadi nafsu yang dibalut oleh tulusnya cinta?
Marriage With(out) Sex by mslostinlove
mslostinlove
  • WpView
    Reads 44,588,074
  • WpVote
    Votes 1,249,325
  • WpPart
    Parts 33
"Love is composed of a single soul inhabiting two bodies." Segala sesuatu tidak semudah yang dipikirkan. Ketika dirimu memiliki trauma masa lalu, misalnya. Kamu akan memilih untuk mempersulit keadaan karena ketakutan yang membentengi hari - harimu. Ini adalah sebuah kisah tentang dua sosok manusia yang terikat satu sama lain, namun terhalang dengan konflik batin. Pada satu sisi mencoba bertahan, sedang yang satu sisi mencoba melepas. "I just can't love her. It's complicated." - Axel Maximillian Wijaya "I love him. Give me a thousand reasons to leave, and still, I won't leave." - Tiffany Audrelle Wijaya [18+] Copyright ©2014 by mslostinlove
Me and Mr. Perfect by black-lemon
black-lemon
  • WpView
    Reads 8,916,807
  • WpVote
    Votes 264,810
  • WpPart
    Parts 50
(SUDAH DITERBITKAN DAN DAPAT DITEMUKAN DI TOKO BUKU TERDEKAT) [The Marriage Contract Series 1] Tampan. Kaya. Muda. Itulah 3 kata yang menggambarkan sosok Michael Veron Soedjono yang super sempurna. Setiap kaum hawa yang melihatnya pasti akan jatuh hati dalam hitungan detik, dan yeah itu juga pertama kali yang dipikirkan Maura tetapi setelah ia mengenal sosok itu lebih dalam, pria itu hanyalah seorang pria pemarah, suka mengatur dan tidak suka ditentang, galak lagi! Uh! Cuek. Dingin. Berbeda. Hanya itu 3 kata yang berada di benak Veron ketika melihat sosok Maura Anindya Parvati. Gadis itu tampak berbeda dan ia tetap terlihat memesona walaupun dengan wajah kucel dan baju acak-acakan. Oh tunggu dulu, semua berubah semenjak Veron mengenal gadis itu. Gadis itu hanyalah gadis tukang protes, tukang ngambek dan membuat kepalanya pusing! Keduanya bertemu dalam situasi yang tidak di sengaja dan pada akhirnya mereka harus bekerja sama demi sebuah misi. Misi yang hanya mereka berdua ketahui! (25.12.14 - 24.12.15)
Everything Has Changed by babybun40
babybun40
  • WpView
    Reads 2,252,581
  • WpVote
    Votes 61,210
  • WpPart
    Parts 95
SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU TERDEKAT! Tidak ada yang lebih menggemaskan dari si kembar Austin dan Aurin, kakak beradik Sasya dan Reon, pun si gadis bermata abu-abu bernama Cikha yang selalu bertingkah malu pada setiap orang, juga Nando si pemuda yang selalu bertingkah konyol di depan semua orang. Kehidupan mereka sama seperti remaja-remaja lainnya, penuh dengan kesenangan, kelucuan, kebodohan, dan lainnya. Namun, ketika cinta hadir di antara mereka, kehidupan itu pun berubah drastis. Dari mulai mereka yang jatuh karena cinta, sampai pada akhirnya mereka bertanya; apakah mereka mampu memperjuangkan cinta itu, atau justru mereka kembali jatuh dan menyerah pada cinta itu sendiri?