Digoxin Syringe
Kisah hidup yang dibuat manusia tidak selalu dapat di prediksikan bagaimana akhirnya, entah akan bahagai atau akan hancur berantakan. Sama halnya dengan kisah hidup yang dijalani oleh Selenina dan Frans. jalan kehidupan yang membuat mereka bimbang akan hasil yang mereka dapat untuk akhir dari kisah mereka.