LeaZalea's Daftar bacaan
6 stories
As Sweet as You Are [END] by dindaarula
dindaarula
  • WpView
    Reads 183,923
  • WpVote
    Votes 19,397
  • WpPart
    Parts 21
Kinata Aria menyukai apa-apa saja yang berasa manis. Namun, sejak Kina mulai dekat dengan seorang Aliandra Kalvi, ia baru tahu ternyata ada rasa yang lebih menyenangkan ketimbang rasa manis dari apa-apa yang disukainya. --- © April 2020 by Dinda Arula
Until You Say It First by BornAsOK
BornAsOK
  • WpView
    Reads 5,511
  • WpVote
    Votes 530
  • WpPart
    Parts 15
Berawal dari kesalahpahaman di sebuah toko DVD, Airin harus berhadapan dengan Boss yang rewel dan sering mengganggunya. William, laki-laki yang biasanya selalu dikejar-kejar wanita dimanapun dia berada, sekarang malah bertemu perempuan yang selalu ketakutan jika ada di dekatnya. Keributan demi keributan terjadi di kantor tempat mereka bekerja. Airin harus berjuang untuk menunjukkan hasil kerjanya dan William harus tetap menjaga professionalisme nya sebagai seorang atasan.
Amoxylove (COMPLETED) by ayleentan
ayleentan
  • WpView
    Reads 5,111,883
  • WpVote
    Votes 338,333
  • WpPart
    Parts 24
Shera Kinanti, 25 tahun, Manajer Produksi Beta Laktam di sebuah perusahaan farmasi, punya poin-poin yang tidak disukai dari seorang pria. Sayangnya semua poin itu ada di sosok Direktur Marketing yang baru. Sejak hari pertama, Shera sudah alergi berada di dekatnya. Hari-hari kerjanya jadi terasa menyebalkan. Hari-hari di luar jam kerja tidak kalah menyebalkan karena tekanan dari orang-tuanya untuk segera menikah sementara mereka tidak menyetujui laki-laki pilihan hatinya. Lantas dengan siapa Shera harus menikah?
The Slimfit Theory by bungakering
bungakering
  • WpView
    Reads 2,425,561
  • WpVote
    Votes 275,841
  • WpPart
    Parts 40
Cewek, 25 tahun, good attitude, cantik, modis, pintar-walau pun tidak setiap saat, pekerjaan keren, jomblo. Kata terakhir itu dijamin mampu menutupi beberapa kata bernilai positif di depannya. Di saat hampir semua teman wanita seumurnya sibuk mengurus suami dan anak, Rosie Nandiswara masih harus sibuk mengurus pekerjaannya. Saat teman-temannya mendapat pesan singkat dari suami atau pacar yang mengingatkan untuk makan, jangan terlalu capek, dan bla bla bla, Rosie cuma mendapat pesan dari atasannya-lagi-lagi mengingatkan soal deadline. Ini bukan hidup yang Rosie pilih. Rosie juga mau, seperti teman-temannya yang lain. Masalahnya, Rosie masih terjebak dengan obsesi anehnya sejak di bangku kuliah dulu. Rosie punya kiteria sendiri untuk menilai apa seorang cowok cukup menarik atau tidak di matanya untuk dijadikan pasangan. Ada beberapa hal; 1. Seiman dengannya, 2. Pintar, 3. Wangi, 4. Punya badan lebih tinggi darinya-yang untungnya tinggi Rosie tidak lebih dari 160cm, 5. Single. Belum pernah menikah dan tidak sedang menjalin hubungan dengan siapa pun. 6. Berkemeja slimfit.
Takdir & Cinta by ayularaswt
ayularaswt
  • WpView
    Reads 251,572
  • WpVote
    Votes 9,941
  • WpPart
    Parts 39
[LENGKAP - BELUM DI REVISI] (Rohani - Romantis) "Kau adalah cinta pertama, dan terakhirku" Nindy. "Kau memang cinta pertamaku, namun kau bukan yang kedua, bukan pula yang ketiga. Tapi, kau adalah cinta terakhirku" Nando. 🍃🍃🍃 Pernah menjalani hubungan tak halal, kini Elfira Nindy Maryam hijrah dan memutuskan hubungannya dengan Fernando Kahfi. Meski ia yang memutuskan hubungannya dengan Nando, bukan berarti ia sudah tidak menyayanginya. Sampai saat mantan terindahnya itu menikah dengan sahabat tersayangnya, Nida Mawardini. Namun, Allah swt. tidak akan pernah kehabisan cara untuk menyatukan dua insan yang memang berjodoh. Takdir lah yang berperan dalam kisah Cinta mereka. 🍃🍃🍃 Penasaran dengan perjalanan dan akhir Takdir dan Cinta mereka? Baca ceritanya😊 dan jangan lupa untuk menambahkan cerita ini ke Reading List kamu😊 InsyaAllaah, cerita ini banyak petikan manfaatnya😊 Syukron, jazakumullaahu khairan katsir💛 Publish: 04 Oktober 2017. Completed: 15 November 2017. ⚠️Typo & bahasa alay bertebaran (:
Cinta Dalam Diam | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 9,054,245
  • WpVote
    Votes 313,266
  • WpPart
    Parts 28
Sudah Terbit | Sebagian Part Sudah Dihapus | Seindah cinta yang dimiliki oleh Ali dan Fatimah. Mereka menyimpan cinta mereka dalam diam, hanya doalah yang menjadi jalan agar rasa itu tetap dapat terjaga kesuciannya. Dapatkah aku mencintaimu seperti Fatimah yang mencintai Ali dalam diam. Atau dapatkah aku seperti Ali yang dapat mejaga kesucian cintanya pada Fatimah, saking sucinya cinta itu hingga setanpun tak tahu akan perasaan cinta yang Ali simpan untuk Fatimah. Jalan yang mempertemukan cinta dan semua perasaan dengan tanggung jawab. Dan disini, cinta tak pernah meminta untuk dinanti. Seperti Ali, cinta mempersilakan, atau memgambil kesempatan. Yang pertama adalah pengorbanan dan yang kedua adalah keberanian. ( Ali Bin Abi Thalib dan Fatimah Az-Zahra )