arkzyn's Reading List
35 stories
Semaoen - Hikayat Kadiroen (1920) by GeraniumNegra
GeraniumNegra
  • WpView
    Reads 128,230
  • WpVote
    Votes 6,167
  • WpPart
    Parts 8
Jalan hidup Kadiroen, pejabat lokal di pemerintahan Hindia Belanda, berubah setelah dia mendengar pidato Tjitro, seorang tokoh Partai Komunis. Tjitro bicara tentang kapitalisme, perlunya berserikat, serta komunisme. Idealisme Kadiroen sejalan dengan konsep Partai Komunis. Dia pun bersimpati dan mendukung partai itu secara diam-diam. Dia melepas kariernya di pemerintahan kolonial dan menjadi penulis pada Sinar Ra'jat, harian Partai Komunis, bahkan pernah terkena pasal delik pers (persdelict). Novel yang ditulis Semaoen ketika dirinya di penjara pada 1919 ini menunjukkan sosok Kadiroen sebagai borjuis yang menjadi pahlawan karena berupaya memakmurkan kaum tertindas. Selain itu novel ini juga menyelipkan cerita cinta Kadiroen dan Ardinah, istri seorang lurah yang terkena kawin paksa. Romansa mereka menjadi penutup seluruh kisah. --------------------- Sebuah novel klasik pra-Indonesia yang kira-kira ditulis sebelum era Balai Pustaka. Diambil dari Marxist.org, diunggah kesini untuk tujuan pendidikan.
Rekomendasi Novel Terjemah Asia Timur by skyqhz
skyqhz
  • WpView
    Reads 888,407
  • WpVote
    Votes 12,222
  • WpPart
    Parts 106
Berisi daftar dan review dari novel-novel terjemahan china or korea yang pernah saya baca. Urutan disini bukan berarti terfavorit, terbaik atau apa ya.. Bagus tidaknya novel itu kan tergantung persepsi pembaca^^ Btw, disini sky membuat rekomendasi, selain untuk berbagi kepada kalian, ini juga sekaligus sebagai pengingat dan penanda bagi sky kalo ternyata cerita yg keren ini loh yang udah pernah sky baca wkwkk... Kadang sky soalnya baca cerita yang sama 2 kali tapi lupa ini tuh cerita yang apa sih... 😂 Gituu P.s Rekomendasi ini berubah mulu judulnya hehe, pertama dulu 'Rekomendasi Chinese Novel' sekarang jadinya kaya gini, hihi karena ada satu dua novel Korea dan Jepang juga. Oke, gausah banyak cing cong, just check this out! 🤣 Semoga bermanfaat^^
SAMSARA (ON HOLD) by Cendarkna
Cendarkna
  • WpView
    Reads 71,630
  • WpVote
    Votes 6,644
  • WpPart
    Parts 6
Tidak tahan dengan kediktatoran ibunya membuat Agnia Zarathustra memilih kabur dari rumah dan melempar dirinya untuk melanjutkan studi magister di Ilmu Susastra hanya untuk bertemu dengan ayahnya yang bekerja sebagai dosen di sana, meskipun ia tidak pernah menyukai dunia membaca dan menulis. Hidupnya hanya ada di seni dan anggar. Pertama kali menginjakkan kaki di universitas barunya, ia sering mengalami mimi aneh, dibawa kembali menuju ke sebuah sejarah yang tak pernah ia kenal, hidup sebagai orang lain yang tak dikenal dengan orang-orang asing pula. Sewaktu mimpinya berusaha direkam dalan komik bersambung, salah satu kerta di tangannya terterpa angin, membawanya pada pertemuan yang tak pernah ia sangka.
... by riantifebri
riantifebri
  • WpView
    Reads 337,892
  • WpVote
    Votes 15,732
  • WpPart
    Parts 11
Gincu #1: When You Have Hot Neighbor but He Does(n't) Like You (SELESAI) by Cendarkna
Cendarkna
  • WpView
    Reads 2,387,060
  • WpVote
    Votes 229,054
  • WpPart
    Parts 26
Imajinasikan dirimu menjadi seorang editor rekomendasi yang bertetangga dengan psikiater ganteng yang menggantung perasaanmu, tapi kau disukai penulismu pula Project #GINCU Jangan lupa baca yang kedua :D
Hujan Merah Jambu by BijouTroian
BijouTroian
  • WpView
    Reads 311,384
  • WpVote
    Votes 16,142
  • WpPart
    Parts 11
Available on book store
Aberasi | ✓ by Crowdstroia
Crowdstroia
  • WpView
    Reads 2,445,614
  • WpVote
    Votes 236,687
  • WpPart
    Parts 27
[Seri Disiden #1] "They say bad boy fucked girls, and good boy fucked up by life." Aberasi © 2017 by Crowdstroia on Wattpad.
A Thousand Journey by fairywoodpaperink
fairywoodpaperink
  • WpView
    Reads 38,837
  • WpVote
    Votes 2,343
  • WpPart
    Parts 2
Run, run, run away. Thousand miles away. Until you realized things that you've missed. Di tengah-tengah dinginnya Eropa, Raisya mengingat-ingat kembali kenangannya akan Galih yang rasanya tak kalah dingin dengan udara Eropa di bulan Januari.
The Heartbreak Therapy | ✓ by Crowdstroia
Crowdstroia
  • WpView
    Reads 103,689
  • WpVote
    Votes 9,175
  • WpPart
    Parts 5
#35 in English Non Fict (March '17). "Why do I feel like I lost him? He isn't mine to begin with." © Crowdstroia 2016. Image source: pinterest.
The Marriage Roller Coaster by VodcaWhiskey
VodcaWhiskey
  • WpView
    Reads 2,794,829
  • WpVote
    Votes 127,983
  • WpPart
    Parts 31
Setelah kecelakaan merenggut nyawa ibu yang merupakan keluarga satu-satunya di dunia ini, Angkasa Gebintang dipertemukan dengan keluarga Chanzu yang seolah-olah menghembuskan nafas baru ke dalam hidupnya. Disisi lain, menjalani profesi sebagai seorang Lawyer yang banyak menangani kasus perceraian membuat Traymond Kaffiar, putra dari keluarga Chanzu ini tidak percaya dengan pernikahan. Menurutnya, pernikahan hanya akan membuat dirinya seperti sebuah barang yang diberi lebel, dan Demi Tuhan lelaki itu tidak suka dicap sebagai kepunyaan orang. Tapi kemudian ia berpikir untuk melakukan simulasi pernikahan. Ia ingin belajar berperan sebagai seorang suami, agar kelak mempunyai alasan yang lebih kuat untuk menolak tegas konsep pernikahan. Hingga saat ia bertemu dengan Angkasa Gebintang dan mengajak gadis itu menikah. Karena ketakutannya hidup sebatang kara. Gebintang menerima ajakan Kaffi yang ternyata hanya menjadikannya sebagai Istri simulasi.