Select All
  • How To End Our Marriage
    1.5M 228K 58

    Keputusan sang Mama menjodohkan Evelyn dengan Wira menjadi satu-satunya jalan keluar untuk Evelyn bisa hengkang dari dunia showbiz. Berbekal rencananya untuk berpisah setelah beberapa tahun menikah, Evelyn malah tersedak karma ketika perasaannya untuk Wira mulai berubah. *** Setelah bertahun-tahun Evelyn Fransiska ter...

    Completed   Mature
  • Bukan Cinderella (Sudah Ada Di Toko Buku)
    11.5M 769K 59

    Project #Remaja | "Gue gak terima penolakan! Mulai sekarang lo jadi pacar gue." Ini bukan kisah Cinderella yang kehilangan sepatu kaca, di mana sang pangeran akan menjemput sang putri, untuk memberikan sebelah sepatunya yang tertinggal di pesta dansa. Ini kisah Amora yang kehilangan sepatu converse yang baru saja Ia b...

    Completed  
  • Mahar Terindah (Remake)
    460K 19.8K 46

    Hans Revillo Routh, adalah seorang pria berusia 26 tahun yang masih dibayang-bayangi masa lalunya. Ditinggalkan oleh kedua wanita yang dicintainya membuat Hans seperti mayat hidup. Lalu, sebuah titik balik datang dihidupnya. Semuanya bermula saat ia mendengar lantunan ayat suci dari mesjid yang berdekatan dengan gere...

    Completed  
  • Bianglala Senja
    659 29 2

    Hanya sebuah pertanyaan yang tak pernah diutarakan yang tidak menjanjikan jawaban apapun selain kata-kata tersirat yang sering kali menyesatkan. Tapi, cukupkah semua itu untuk membuatnya melangkah maju ?

    Completed