ptri_amnda's Daftar bacaan
20 stories
Crush In Rush by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 1,220,032
  • WpVote
    Votes 47,093
  • WpPart
    Parts 11
Joshua dan Kiara, dua anak manusia dengan perbedaan yang sangat bertolak belakang, dua anak manusia yang seharusnya tidak pernah bersua ini pada akhirnya harus bersimpangan jalan dan saling terkait. Padamulanya Joshua hanya memanfaatkan Kiara untuk sandiwara balas dendam yang dirancangnya, tetapi ternyata semua kisah melenceng dari yang direncanakan. Akankah Joshua yang kejam, penyendiri dan sinis itu akan punya kisah 'tanpa sandiwara' dengan Kiara yang polos dan lugu?
From The Darkest Side by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 1,666,915
  • WpVote
    Votes 39,360
  • WpPart
    Parts 4
Hidup Sharin semula biasa-biasa saja. Dia adalah anak yang tidak diakui ibunya sendiri, seorang artis ternama yang memilih merahasiakan keberadaannya di depan umum dan membiarkannya dibesarkan oleh kakek dan neneknya. Sampai kemudian Cathy, ibunya memintanya berkenalan dengan calon ayah tirinya, seorang lelaki muda yang begitu berkuasa. Darren Leonidas, milyader kaya keturunan Yunani yang tampaknya menyimpan rahasia kelam yang berhubungan dengan masa lalu Sharin. Begitu memasuki rumah calon ayah tirinya itu, ada nuansa gelap yang melingkupi Sharin, seolah-olah ada sepasang mata yang selalu mengawasinya sepanjang waktu, berusaha menunggu saat dia lengah untuk menyakitinya. Dan sikap calon ayah tirinya, yang entah kenapa begitu tampan, muda, kaya, berkuasa dan misterius itupun tampaknya sama sekali tidak membantu Sharin untuk memecahkan misteri yang melingkupinya, karena Darren – sang calon ayah tirinya – tampaknya merahasiakan sesuatu. Sesuatu yang cukup gelap dan menakutkan, sesuatu menyangkut Sharin dan masa lalunya. Sesuatu yang bisa dengan kejam melukai orang lain demi mencapai tujuan jahatnya. Kisah ini adalah kisah thriller romance yang diilhami oleh ide yang hampir sama di semua kisah romance di dunia : Cinta segitiga. Tetapi cinta segitiga disini sangat unik, karena hanya melibatkan dua orang J. Kalian akan disuguhi suasana mencekam, darah, kekejaman sekaligus pelampiasan hasrat dan petualangan seksual yang luar biasa panas antara tokoh2 di dalamnya.
Diary Of An Unpopularity by crowdedrina
crowdedrina
  • WpView
    Reads 10,851,140
  • WpVote
    Votes 433,133
  • WpPart
    Parts 48
[Sudah diterbitkan ] Cameyla Atwood, gadis kikuk yang ditindas teman-temannya, ternyata salah satu anggota dari sebuah keluarga selebriti. Tak ada yang tahu hingga acara premiere film terbaru ayahnya yang memaksanya untuk datang. Semua terkejut dan merasa bersalah. Ternyata selama ini orang yang membela Cameyla bukan pacarnya, melainkan kakaknya. Dan siapa sangka salah seorang penindas juga ternyata kakaknya sendiri. Tujuan hidup Cameyla hanya 2. Lolos Harvard dan jadi peneliti. Hingga seseorang mengubahnya. Dan, menambahkan satu nama ke dalam daftar tujuan hidupnya. Copyright © 2013 by crowdedrina
My Girlfriend is a Ghost by laracroft221B
laracroft221B
  • WpView
    Reads 105,073
  • WpVote
    Votes 5,820
  • WpPart
    Parts 31
Tau hantu? Pernah liat? Bentuknya gimana? Serem kan? Bayangin kalo pacaran sama mereka? Horor bro! Tapi yang ini beda! Gak kayak hantu, malah kayak malaikat. Penasaran? baca aja
The Feelings by vanillametzy
vanillametzy
  • WpView
    Reads 5,535,441
  • WpVote
    Votes 107,965
  • WpPart
    Parts 11
[SUDAH TERBIT!] Denovano Dirta Derova adalah siswa SMA yang banyak kita temui di sekolah-sekolah lain. Badboy? Most-Wanted? Cool? Tampan? Karisma yang tinggi? Fans? Semua ada pada Denovano. Hidup Deno sebelumnya datar dan tidak ada yang menarik. Hal tersebut lantas membuatnya menjadi pribadi yang sedikit dingin juga tidak banyak berbicara. Tetapi sebelum pertemuannya dengan cewek polos dan cerewet di sebuah pusat pembelanjaan yang membuatnya harus banyak berbicara menghadapi sikap cewek tersebut. Apakah yang terjadi pada Denovano selanjutnya?
Mr. Cold by PriskaSavira
PriskaSavira
  • WpView
    Reads 1,631,841
  • WpVote
    Votes 72,075
  • WpPart
    Parts 25
Aku Namira, gadis yang tidak mengerti apa arti Cinta? Aku tidak tahu mengapa saat aku menatap pria sepupu dari temanku rasanya aku tidak bisa bernafas. Walau hanya melihat sorot matanya yang tajam Entah apa yang ada di dalam diriku, aku mengganggu hidupnya dengan cara memberikan harapan agar membuatnya jatuh hati padaku. Dan usahaku sia-sia, ia menutup mata, telinga dan hatinya hanya padaku. Dengan cara memberikan kalimat yang tidak enak di dengar, bahkan dia sering bilang kalau aku adalah parasit dalam hidupnya. Kini aku menyerah pada usahaku, aku berjanji tidak akan memberikan harapan lagi. Aku harap semoga ada cinta sejati yang akan sabar menghadapi sikap dinginnya yang susah untuk di sentuh hatinya. Sekarang, aku menyerah tidak akan mengejar cintamu lagi. Dan aku akan berusaha semampuku untuk melupakanmu walau sulit. Ku harap jika bertemu kamu kembali, perasaan ini sudah mati, dan tidak terbuka lagi untukmu.
Breathless [Claudia Jasmine] by pearlsecret
pearlsecret
  • WpView
    Reads 14,588,436
  • WpVote
    Votes 554,765
  • WpPart
    Parts 48
A barely breathing story. ----- Temui Claudia Jasmine. Anak dari super model Amerika, super cantik yang kini menggantikan kedudukan ibunya. Lahir di keluarga kaya dan putri dari super model membuat ia diikuti paparazi sedari balita. Ia sombong dan arogan. Enggan bersentuhan dengan sembarangan orang. Apapun yang ia lakukan selalu menjadi perbincangan dunia. Apapun yang ia kenakan akan menjadi incaran dunia. Berbagai merek mahal yang ada di dunia berlomba2 menjadikan ia maskot prusahaanya. Dan temui Benedic. Pria hangat dan terbaik yang pernah ada. Sopan, baik dan berkarisma. Selalu menjadi topik utama di kalangan sosialita Amerika. Tapi entah mengapa banyak pria sosialita kerap merasa ter-intimidasi dengan tatapan pria itu. Hidup dengan gelimangan harta dan wajah super cantik tidak membuat banyak perempuan sosiaita percaya diri mendekati Benedic. Pria itu pria terbaik yang pernah ada. Serasa menjadi iblis merayu malaikat jika mendekati pria itu. Memandangi dari jauh sudah cukup
Kiss me Hug me Touch me by denands
denands
  • WpView
    Reads 5,711,658
  • WpVote
    Votes 176,250
  • WpPart
    Parts 36
Sudah diterbitkan dan didapatkan di Toko Buku... :) . . . Hidupku berubah seratus delapan puluh derajat ketika aku bertemu dengannya. Dokter itu berhasil menjebakku hingga aku harus selalu setia memenuhi kebutuhan fisik setiap kali dia menginginkannya. Aku benar-benar membencinya. Membenci setiap inci tubuhnya yang berhasil menyentuhku. Tapi terkadang dia begitu lembut.. hingga aku harus berpikir dua kali.. apakah aku benar benar membencinya?
7. Sophia Addicted by ratihwul20
ratihwul20
  • WpView
    Reads 2,617,804
  • WpVote
    Votes 90,710
  • WpPart
    Parts 23
null
Annoying Boy (SUDAH TERBIT) by inesiapratiwi
inesiapratiwi
  • WpView
    Reads 6,470,567
  • WpVote
    Votes 13,650
  • WpPart
    Parts 7
Annoying Boy [SUDAH TERBIT] |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Menjadi pacar cowok populer yang pintar, tampan, disukai banyak guru, dikelilingi cewek cantik, dan tajir seperti Asyraf sudah pasti menjadi impian kebanyakan siswi di SMA Merpati. Tapi tidak dengan Veera. Cewek yang menjabat sebagai ketua kelas X-5 itu justru merasa dunianya akan berakhir ketika Asyraf dengan tiba - tiba mengakuinya sebagai pacar di depan murid sekolah. Jika saja Asyraf murah senyum, mudah bergaul dan hangat kepada semua orang, sudah pasti Veera akan dengan senang hati menerimanya sebagai pacar. Sayangnya, cowok itu begitu dingin dan menjadi sumber masalah di hidup Veera. Namun di balik kesialan yang setiap hari Veera dapat dari Asyraf, justru ada setitik rasa yang muncul dihatinya untuk cowok yang kini mulai menunjukkan sisi hangatnya pada Veera. Tetapi sayangnya, semuanya sudah terlambat. Asyraf telah lebih dulu pergi sebelum Veera menyadari perasaannya. ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Copyright Juli 2015 by Inesia Pratiwi. DILARANG MENJIPLAK ATAU MENULIS ULANG!!!!! Hak cipta terlindungi.