Select All
  • Who Am I?
    16.6M 1.1M 74

    ☑SUDAH TERBIT☑ [Highest rank: #1 on teenfiction] Davino Argya. Siswa yang terkenal di sekolahnya karna di cap sebagai badboy yang memiliki bad attitude dan wajah yang tampan. Banyak wanita yang tergila-gila padanya, bahkan ada yang menamai diri mereka sebagai fans dari seorang Davino. Wajah tampannya mampu membuat par...

  • EL
    32.4M 1M 62

    (NOVEL TERSEDIA DI GRAMEDIA DAN SEGERA DIFILMKAN) "Kamu tau, Mario..." "Aku merasa seperti hujan dan kamu seperti langit." "Langit yang membuang hujan sesukanya, dan hujan yang selalu bodoh mau kembali ke atas langit untuk dibuang lagi." ***** Bercerita tentang seorang pengusaha muda yang sangat sukses bernama Mario...

    Completed  
  • Blacky White
    11.2M 524K 48

    •Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyr...

    Completed  
  • Secret of Nerd
    2.6M 101K 35

    [SUDAH DITERBITKAN DAN TERSEDIA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA] Part 1-15 free Siapa sangka kita akan tenggelam samudra penuh rahasia yang kita gali sendiri? ★♡★ Diandra Leonny Parker Leonny menyimpan rahasia besar dalam hidupnya. Tidak ada yang tahu bahwa gadis culun itu adalah seseorang yang tidak pernah mereka sangk...

    Completed  
  • Gangster in Love
    2.4M 32.6K 5

    Cathrine Vellosa Niel (Cath), seorang gadis berusia 16 tahun yang cantik, imut, periang dan disukai oleh banyak lelaki tanpa orang lain sadari dia adalah ketua dan pendiri gangster Red Monster atau biasa disebut REDMONS yang suka bertarung dengan gangster lainnya termasuk Dark Blue yang notabenya adalah musuh bebuyut...

    Completed  
  • Playboy Monarki The Series - Mermaidia
    3.3M 165K 52

    Untuk sebuah alasan yang dirahasiakan Treyvian meminta istri yang telah delapan tahun meninggalkannya kembali ke Indonesia untuk bercerai. Meski bingung Kayna mengikuti kemauan Trey itu. Tapi rasa kasih sayang terhadap satu-satunya anak yang mereka miliki membuat ikatan antara keduanya semakin kuat. Ditengah kebimbang...

    Completed  
  • Playboy Monarki The Series - Vanilla Love
    1.4M 25.3K 23

    Selamanya Raga adalah cinta pertama dan satu-satunya dihatiku...tapi kenapa tunanganku sibrengsek Wega akhir-akhir ini selalu memenuhi pikiranku membuat aku tak bisa membedakan lagi mana cinta mana benci...sebenarnya dimana letak cinta sejati? dikepala atau dihatiku...terlalu egois bila aku mau keduanya...tapi hidupku...

    Completed  
  • Jodohku Ruwet#2
    2.9M 137K 46

    Kisah cinta tentang mereka.. Tentang anak manusia yang suka membuat hidup lebih berwarna. Ada yang mau menikah, ada yang dipaksa menikah. Ada yang biasa saja, ada juga yang berpura-pura suka karena penolakan perjodohan. Namun diantara kisah cinta mereka, terselip rahasia dari para pria. Mereka mempunyai pekerjaan sam...

    Completed  
  • COMPLICATED
    556 28 11

    Hai. Gue Nadia Alvira Widjaya, cewek yang gapercaya akan cinta dan komitmen. Tapi kenapa dia? Cowo brengsek itu... Kenapa harus dia? Gue Raynald Allen Ibrahim, cowo player yang suka gonta ganti cewe. Tapi dia? Musuh gua sendiri.. Kenapa bisa? Nama gue Alvin Trey Daniel, bukan siapa siapa kok. Cuma cowo yang terjebak d...