Fave
27 stories
Tulisan Ghani (SELESAI) by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 554,819
  • WpVote
    Votes 87,213
  • WpPart
    Parts 35
Ketika pertama kali mengenal Zita, Ghani melihat perempuan itu tak lebih dari sekedar murid biasa. Matanya, senyumnya, cara ia bicara, suaranya, gelak tawanya, gerak-gerik tubuhnya, tidak ada yang spesial. Namun, di tahun kedua sekolah, perlahan-lahan semuanya berubah. Ghani melihat ada yang berbeda. Zita bukan lagi murid biasa seperti yang selama ini tertanam di benaknya. Zita lain. Sesuatu dalam diri perempuan itu membuat Ghani jadi ingin lebih tahu, lebih kenal, lebih dari semua orang yang pernah ada dalam hidup Zita. Saat Ghani mengambil satu langkah lebih dekat dengan perempuan itu, tiba-tiba saja Zita berhenti bergerak. Dinding yang tinggi tiba-tiba hadir dan membuat Ghani bertanya-tanya. Setelah mengalami itu, Ghani sadar bahwa keadaan Zita adalah yang paling penting. Ghani mulai belajar bahwa menyayangi seseorang bukanlah lagi masalah memiliki atau tidak. Apa yang Ghani inginkan adalah Zita bahagia. Dari perempuan itu, Ghani mulai mengerti arti dari ketulusan. ================================================================ © 2023 Radin Azkia
... by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 1,061,342
  • WpVote
    Votes 130,846
  • WpPart
    Parts 22
HELLO SALMA by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 2,783,376
  • WpVote
    Votes 222,842
  • WpPart
    Parts 13
(Telah Terbit dan Difilmkan) Salma kecewa karena Nathan kembali pada kebiasaan buruknya berkelahi sehingga cowok itu terpaksa pindah sekolah. Karena kesal, Salma mengancam memutuskan hubungan mereka. Tidak pernah terpikir di benak gadis itu kalau Nathan menerima keputusannya tanpa perlawanan. Dia menyesal, tetapi tidak bisa melakukan apa pun. Kehidupan Salma sepeninggal Nathan terasa membosankan dan melelahkan, apalagi orang tuanya menuntut dia untuk selalu belajar agar bisa masuk fakultas kedokteran seperti yang diinginkan ayahnya. (Ini adalah sekuel novel mega-best-seller Dear Nathan; telah beredar di seluruh toko buku di Indonesia! dan telah difilmkan).
Operation: Head, Hurt, Heart by kirskey
kirskey
  • WpView
    Reads 37,227
  • WpVote
    Votes 3,305
  • WpPart
    Parts 13
[ SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU! ] Satu permainan mudah, jangka waktu enam bulan, delapan orang pemain, dan delapan orang lain sebagai target untuk didekati. Siapa yang paling pertama jadian atau membuat sang target menyukainya, dialah pemenangnya. Mudah dan menyenangkan, bukan? Full summary inside!
Ran & Lara [ON HOLD] by elcessa
elcessa
  • WpView
    Reads 36,410
  • WpVote
    Votes 2,375
  • WpPart
    Parts 9
There's no such a thing as coincidence; life is all about fate. © 2017 by elcessa All Rights Reserved.
SHAIDAN by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 6,840,727
  • WpVote
    Votes 89,552
  • WpPart
    Parts 12
[available on bookstores; gramedia, etc.] Selain main COC, kesukaan Aidan yaitu menyendiri sambil denger musik. Dan, selain kentang goreng serta pepsi, kelemahan Aidan adalah ... Shanin. SHAIDAN Copyright 2016 - radexn
Abel & Miko by Namicoos_
Namicoos_
  • WpView
    Reads 9,934
  • WpVote
    Votes 718
  • WpPart
    Parts 1
[1/1] Sani dan Nisa mendengus tak suka. "Namanya pendapat, beda-beda tiap orang. Indonesia itu negara demokrasi, jadi semua orang bebas mengeluarkan penda-pat." Suara Abel semakin mengecil di akhir kalimat. Ia kaget, ada Miko di hadapannya. Nisa ingin tertawa melihat ekspresi Abel. Ia terbatuk untuk menyembunyikan tawanya. "Eh, Miko. Sini-sini duduk!" Sani menarik mundur kursi di sebelahnya. Miko duduk di sebelah Sani. Ia menepuk pundak Sani, lalu tersenyum kecil pada Nisa. "Bel, balik sekolah ada acara?" Cover by : @dirtybandit Copyright © Februari 2016 by Namicoos_
BassKiss by just-anny
just-anny
  • WpView
    Reads 1,696,838
  • WpVote
    Votes 140,062
  • WpPart
    Parts 27
Pemenang THE WATTYS 2016 kategori #PilihanStaf dan #EdisiKolektor [15+] Oh Tuhan, umpatan macam apa yang harus Kila keluarkan ketika ia dicium laki-laki di tempat ramai? Parahnya, laki-laki itu tidak dikenalnya. "Brengsek!" menurut sahabat dekat Kila. Ia--Shakila Thalia Asri--awalnya setuju dengan pernyataan Isell, tapi tanpa disadari, hatinya menghianati. Siapa sangka orang yang menciumnya itu ternyata pemilik suara yang selalu Kila sukai setiap mengalun di radio kampusnya? Albana Wicaksono, vokalis sekaligus pemain bass GLYN yang dikenal penuh misteri, juga tak banyak bicara. Apa yang akan terjadi jika Kila tahu identitas si pencium bibirnya itu? Akankah Kila balik membenci idolanya? Atau Kila akan berhasil diseret Bana pada rasa penasaran yang tinggi? copyright © 2016-2017 by just-anny
Adenna & Adrian by alliyaputrii
alliyaputrii
  • WpView
    Reads 5,628,743
  • WpVote
    Votes 368,835
  • WpPart
    Parts 53
SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU Hidupnya monoton, begitu-begitu saja seperti anak gadis seusianya. Hingga akhirnya ia diberi kesempatan untuk mengenal anak cowok yang satu sekolah dengannya dan merupakan pentolan sekolahnya itu. Yang selama ini selalu duduk di kursi sebelahnya ketika ia sedang menghabiskan cheescake strawberry sambil membaca novelnya di suatu kafe. Cowok yang selalu duduk dengan satu cangkir kopi hitam dengan asap mengepul. Dan memang, semenjak ia mengenal cowok itu, anak cowok itu membawanya ke suatu hal yang baru. Menariknya mengarungi lautan tanpa ujung, juga tanpa sadar menenggelamkannya perlahan di samudra yang dalam. Copyright © 2015 by Alliya Putri Utami.
SERENDIPITY by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 3,857,222
  • WpVote
    Votes 176,202
  • WpPart
    Parts 25
(Telah Terbit dan Difilmkan) --- Dulunya, Arkan dan Rani adalah sepasang kekasih. Tiba-tiba, di sebuah taman kota, Arkan mengikrarkan bahwa mereka harus berpisah. Dua bulan telah berlalu. Sekarang, meskipun mereka satu kelas, Arkan tidak pernah lagi menyapanya. Kadang, memang selucu itu: mereka yang dulu bisa menghabiskan waktu berjam-jam hanya untuk mengobrol tentang apa pun, kini bahkan tidak tahu bagaimana caranya mengucapkan 'hai' atau 'selamat pagi'. Rani tahu Arkan membencinya. Rani tahu ini kesalahannya. Tapi Arkan seharusnya mendukungnya. Dia sedang berusaha bertahan hidup. Dengan segala kemampuannya, dengan segala perisai dan kekuatannya, Rani berusaha bertahan dan berdiri tegak. ---- Novel ini telah diterbitkan Desember 2016 oleh Penerbit Inari dan difilmkan.