Putri-Meliza's Reading List
6 stories
I Wuf U by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 12,674,081
  • WpVote
    Votes 491,071
  • WpPart
    Parts 35
I Wuf U: Ketika terlalu takut mengatakan "I Love You". Bila saja semua orang bisa berani menyatakan perasaannya. Pasti dinamika yang mengatasnamakan cinta tidak akan terjadi. Iris, Ira, Ari, dan Alden. Kalian akan berkenalan dengan Iris, perempuan yang hidup dengan menari, bernapas seraya menutup diri dari dunia, dan tidak pernah mengerti arti kasih sayang yang sebenarnya. Kalian akan mengikuti kehidupan kecil Ira, perempuan yang paham akan artinya sesak, satu dari jutaan hati malang yang tersesat, dan iri yang memuncak. Kalian akan mengerti Ari, laki-laki yang berusaha berubah menjadi lebih baik, menahan candu dengan permen Yupi, dan terjebak zona pertemanan. Kalian akan jatuh hati pada Alden, laki-laki yang berhadap pada 0,1 persen, berjuang mengalahkan penyakitnya, dan tahu sakitnya bertepuk sebelah tangan. Kalian akan mungkin atau mungkin tidak jatuh cinta pada cerita ini.
Heartbeat⇝ by jealoucy
jealoucy
  • WpView
    Reads 4,723,690
  • WpVote
    Votes 92,848
  • WpPart
    Parts 15
[SUDAH TERBIT] Berbeda dari saudara kembarnya yang mendapat seluruh curahan perhatian dari keluarga, Seraphine selalu diperlakukan bagai orang asing. Karena itu dia lebih suka menghabiskan waktunya diluar. Kemudian Elang Skarsgard datang. Untuk pertama kalinya seseorang begitu tertarik padanya dan membutakannya sampai level dimana dia tidak peduli walau seseorang mengancam nyawanya. "When your heartbeat bring someone close and the danger closer." P.S: Sebagian sudah dihapus
Diary of Alexander Haves [On Hold] by nunizzy
nunizzy
  • WpView
    Reads 82,161
  • WpVote
    Votes 5,510
  • WpPart
    Parts 9
•On hold• Alyssa Na Haves tidak tahu apa yang terjadi pada dirinya. Yang dia ingat, wanita bernama Ana adalah ibunya. Kepindahannya ke kota itu menakdirkan dirinya bertemu dengan seorang laki-laki yang memiliki hubungan secara tidak langsung dengan masa lalunya, yang tanpa ia sadari memicu munculnya sisi lain dari dirinya. Copyright © 2016 by nunizzy.
My High School Bride by aerikimly
aerikimly
  • WpView
    Reads 3,167,066
  • WpVote
    Votes 68,930
  • WpPart
    Parts 28
[SUDAH DITERBITKAN] [Cerita di Posting Ulang] Azlan Adipta dipaksa menikah oleh orang tuanya karena tak memiliki keinginan untuk mencari pendamping hidup. Tapi dia tidak menyangka orang tuanya menikahkannya dengan anak SMA. Namanya Giana (Jia) sifatnya percis seperti yang dia benci: manja, cerewet, susah diatur, keras kepala dan yang paling membuatnya tidak tahan... childish. cerita ini ditulis ulang dari salah satu tulisan saya. Saya ubah judul dan tokoh serta saya perbaiki bahasanya. Nama pena saya juga berubah. ada kemungkinan storylinenya juga diubah-ubah sedikit, ditambah atau dikurangi. hehe. Jadi kalo seandainya ada yang tahu storyline ini sebelumnya jangan kaget ya. Yang nulis orang yang sama kok, cuma nama penanya dibikin beda.
Annoying Boy (SUDAH TERBIT) by inesiapratiwi
inesiapratiwi
  • WpView
    Reads 6,470,585
  • WpVote
    Votes 13,650
  • WpPart
    Parts 7
Annoying Boy [SUDAH TERBIT] |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Menjadi pacar cowok populer yang pintar, tampan, disukai banyak guru, dikelilingi cewek cantik, dan tajir seperti Asyraf sudah pasti menjadi impian kebanyakan siswi di SMA Merpati. Tapi tidak dengan Veera. Cewek yang menjabat sebagai ketua kelas X-5 itu justru merasa dunianya akan berakhir ketika Asyraf dengan tiba - tiba mengakuinya sebagai pacar di depan murid sekolah. Jika saja Asyraf murah senyum, mudah bergaul dan hangat kepada semua orang, sudah pasti Veera akan dengan senang hati menerimanya sebagai pacar. Sayangnya, cowok itu begitu dingin dan menjadi sumber masalah di hidup Veera. Namun di balik kesialan yang setiap hari Veera dapat dari Asyraf, justru ada setitik rasa yang muncul dihatinya untuk cowok yang kini mulai menunjukkan sisi hangatnya pada Veera. Tetapi sayangnya, semuanya sudah terlambat. Asyraf telah lebih dulu pergi sebelum Veera menyadari perasaannya. ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Copyright Juli 2015 by Inesia Pratiwi. DILARANG MENJIPLAK ATAU MENULIS ULANG!!!!! Hak cipta terlindungi.
DEAR NATHAN by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 33,962,867
  • WpVote
    Votes 871,803
  • WpPart
    Parts 44
(Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdekatnya. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Nathan. Dua kepribadian yang saling bertolak belakang, seperti langit dan bumi; yang tidak bisa bersatu tapi saling melengkapi. Novel ini mengisahkan tentang masa indah putih abu-abu, persahabatan, pelajaran kehidupan dan pentingnya untuk selalu menghargai perasaan.