care_mellaudy's Reading List
63 stories
A Gentle Touch by Amubamini
Amubamini
  • WpView
    Reads 1,889,388
  • WpVote
    Votes 81,704
  • WpPart
    Parts 32
Sebuah kisah klise dari masa lalu. Jatuh cinta, terluka, kemudian jatuh cinta kembali. Julian tahu ia seorang pendosa. Setelah bertahun-tahun mencari, Julian merasa dirinya begitu lelah dan yakin bahwa sampai kapanpun, wanita itu tidak akan pernah menemuinya lagi. Tapi disuatu siang, ia mendapat kabar bahwa wanita tersebut kini berada sangat dekat dengannya. Dalam sekejab, ia melupakan penebusan dosanya. Baginya memiliki kembali wanita tersebut adalah yang paling utama. Bagaimanapun caranya. Ketika disakiti, memaafkan tidak sesulit melupakan. Tapi bagi Rena, memaafkan dan melupakan adalah hal yang serupa. Baginya, selama masa lalu menyakitkan itu masih terus membayanginya, Rena tidak akan pernah memaafkan pria tersebut. Hanya saja, terkadang ia merindu. Rasa rindu yang sesekali namun menghantui.
Before The Rain by Amubamini
Amubamini
  • WpView
    Reads 152,898
  • WpVote
    Votes 17,980
  • WpPart
    Parts 23
Semua berpikir Alan dan Lilly adalah pasangan yang memang diciptakan Tuhan untuk bersama. Yang satu pendiam dan yang satu lagi penuh suara. Bagi kedua keluarga pernikahan mereka adalah pernikahan yang paling damai dan tanpa intrik sama sekali. Tapi, tidak menurut Lilly. Sebenarnya Lilly pikir ini hanya perkara perjodohan biasa. Tapi semakin lama dirinya mengenal Alan, semakin misterius pria itu di matanya.
His Forgotten Lady by Amubamini
Amubamini
  • WpView
    Reads 194,430
  • WpVote
    Votes 18,505
  • WpPart
    Parts 10
*PERHATIAN* Dianjurkan untuk membaca Sweetly Broken dahulu. **** Tidak mati. Senyum yang tersungging dari bibirnya yang bengkak terasa pahit. Sagara tahu bahwa kenyataannya sulit sekali baginya untuk mati meskipun Angkasa telah menghabisinya dan memilih mengeksekusi Sagara dengan tangannya sendiri. Sendirian malam itu, Sagara dibuang begitu saja disebuah jalan yang sepi. Lalu seorang gadis tidak dikenal menghampirinya, menanyakan keadaannya, membawanya pulang, mengobati lukanya dan tidak menanyakan apapun. Dia terlihat lemah bagi Sagara. Satu sentuhan, Sagara yakin gadis itu akan hancur berkeping-keping. "Siapa namamu, anak kecil?" "Emma." "Apa kamu mengenal siapa aku?" "Sagara Reth Elory. Pria yang seharusnya mati dalam eksekusi hari ini." "Jika aku akan dieksekusi hari ini, itu artinya aku pria jahat. Seharusnya kamu lari, Emma. Lari dan tidak pernah menoleh padaku atau menolongku. Aku bisa saja membunuhmu setelah ini."
Sweetly Broken by Amubamini
Amubamini
  • WpView
    Reads 1,598,502
  • WpVote
    Votes 122,461
  • WpPart
    Parts 40
Kata pepatah, polisi dan penjahat adalah pasangan serasi. Lalu apa jadinya jika mereka menikah? Angkasa David Leander. Tampan. Cerdas. Seorang anggota intelegen negara. Nabila Putri Galaksi. Cantik. Cerdas. Seorang kurir obat obatan terlarang. Lalu, bagaimana jika semua itu berawal dari masa lalu yang sama. Akan seperti apa kehidupan pernikahan mereka? [Sebagian cerita dikunci] WARNING Ada banyak typo, belum sempat di edit. Harap maklum ya.
[#W1] That devil is my CEO (COMPLETED) by blcklipz
blcklipz
  • WpView
    Reads 2,818,977
  • WpVote
    Votes 138,720
  • WpPart
    Parts 81
[Follow dulu untuk kenyamanan bersama🙏] cerita ditarik sebagian demi kepentingan penerbitan. ⚡WALLANCE BOOK ONE⚡ --- Gabriel Wallance, anak bungsu dari Wallance's Group. Tidak pernah muncul ke publik, bahkan enggan menyapa karyawan karena rasa malasnya untuk bersosialisasi. Kehadirannya yang selalu dipertanyakan membuat isu tak enak menerpa perusahaannya. Ya, Gabriel dituduh 'kelainan seksual' oleh media. Tidak hanya satu, tapi nyaris seluruh majalah, TV, dan radio membenarkan gosip tentangnya. Oleh sebab itu, Daniel-anak sulung keluarga Wallance, alias kakak Gabriel-membantunya berkenalan dengan seorang wanita. Sebuah ide yang buruk, karena bukannya muncul adegan romantis, Gabriel justru bertengkar dengan wanita yang Daniel bawa. Ya, pertengkaran sengit yang pada akhirnya mempertemukan Gabriel dengan seorang gadis bermata biru familier. Gadis yang tak sengaja memasuki ruangannya, tapi berhasil membuat Gabriel terdiam membisu, hanya dalam sekali pandang. Dia ... Lynne. ** Copyright© 2017 by blcklipz DO NOT COPY MY STORY!!!!!!! HR : #31 in Romance (13 Maret 2018) Mulai ditulis tanggal : 29 Oktober 2017 Selesai ditulis tanggal : 10 Maret 2018
My Mate Is Little Wife (Selesai) by nandaanwarleo07
nandaanwarleo07
  • WpView
    Reads 8,110,945
  • WpVote
    Votes 492,100
  • WpPart
    Parts 84
#1 berapa kali peringkat pertama di dunia Werewolf. #1 berapa kali peringkat pertama di dunia Luna. #1 berapa kali peringkat pertama di dunia Vampire dan manusia. Apa kalian percaya dengan namanya Werewolf, Vampire, atau Makhluk yang kalian anggap sebagai mitos atau cerita rakyat. Ternyata benar-benar nyata, makhluk itu bisa saja berada di sekitar kalian tanpa kalian ketahui keberadaannya. Itulah yang aku alami sekarang, seorang pria tampan bertubuh tinggi besar dan banyak tato yang menghiasi tubuhnya menyebutku sebagai mate. Tentu saja aku panik dan takut menjadi satu. Aku adalah Elvina Beax, seorang gadis berusia 20 tahun yang tinggal di panti asuhan sejak usia 10 tahun. Ibuku meninggal di saat melahirkanku, jadi aku sama sekali tidak mengenal sosok ibuku itu. Jadi aku dan ayahku hanya hidup berdua, ayahku bekerja di salah satu perusahaan dan menjabat sebagai editor. Pada saat usiaku menginjak 10 tahun, ayahku mengalami kecelakaan. Saat itu aku tidak memiliki siapa-siapa. Bibiku datang dan memasukanku di dalam panti asuhan, usia bibi saat itu masih 16 tahun. Dia tidak memiliki pekerjaan, tinggal di asrama sekolah dan hanya mengandalkan beasiswanya. Aku adalah Alcander Waerbacky, seorang Alpha di salah satu Pack terkuat di dunia, Yaitu Pack Black. Ciri anggota pack kami setiap bayi laki-laki yang dilahirkan sudah mendapatkan tato, dan semakin banyak sesuai dengan jabatan dari keturunan. Soal usiaku tidak usah ditanya karena aku hidup cukup lama. Tetapi kaum Werewolf tidak memiliki kulit sepucat Vampire, kita memiliki kulit coklat cerah, seperti manusia pada umumnya. Aku belum memiliki seorang Mate, sudah lama aku mencari tetapi tidak ketemu sampai sekarang. Hingga aku melihat seorang gadis bertubuh mungil dan aroma yang di keluarkannya cukup membuat serigala di dalam tubuhku menggila. "Kau milikku" tiba-tiba tanpa ambil pusing kuiklim dia menjadi milikku dan reaksi yang ditunjukkannya cukup membuatnya terlihat gemas.
Heart Stealing ♤ by Rain-Jay
Rain-Jay
  • WpView
    Reads 7,926,019
  • WpVote
    Votes 350,027
  • WpPart
    Parts 45
Arjuna bertemu dengan Maudy tepat ketika pria itu kembali ke negara kelahirannya. Perjodohannya dengan wanita lain membuat Arjuna berperang dengan obsesinya terhadap gadis mungil itu. *** Arjuna Kendrick baru menunjukkan batang hidungnya setelah beberapa tahun tinggal di Jerman. Kepulangannya itu membawanya bertemu dengan Maudy Kafael, seorang gadis mungil yang saat itu berniat mengembalikan kartu ATMnya, dan secara kebetulan, keesokan harinya ia kembali melihat wajah gadis itu saat sedang mengisi acara musik tahunan yang dihadirinya. Mungil, lucu, dan cuek. Maudy selalu menghabiskan hari-harinya dengan menarikan jemarinya di atas tuts piano untuk memainkan alunan-alunan nada yang indah. Tak pernah terbayangkan sebelumnya ia akan mengenal seorang miliuner muda seperti Arjuna Kendrick. Semua berjalan menyenangkan pada awalnya, sampai seorang gadis licik dan gila yang dijodohkan dengan Arjuna mengancamnya keselamatannya. Saat satu demi satu kesalahpahaman memperburuk segalanya, Maudy memilih untuk menarik diri... Cover Design by Sabrina Mirza
Sleeping With The Boss by pelapel
pelapel
  • WpView
    Reads 17,903,089
  • WpVote
    Votes 283,937
  • WpPart
    Parts 21
Cerita Mainstream tentang Boss dan Sekretarisnya. Bacalah dan lihat bedanya :)
Alice Alexander [Book 2] by UniverseMoonlight
UniverseMoonlight
  • WpView
    Reads 109,560
  • WpVote
    Votes 4,775
  • WpPart
    Parts 24
Sebuah undangan pesta dansa membuat seorang gadis bernama Alice Alexander masuk ke dalam dunia vampir . Di sana ia menemukan pasangannya . ia adalah Peter Erinque Victoria seorang pangeran dari kerajaan Victoria dan pemimpin di dunianya . ia seorang vampir . Banyak masalah yang akan datang setelah Alice tinggal di dunia itu . Bagaimana kisahnya ? kita lihat dalam cerita berikut .
My Lovely Wife by preuttie
preuttie
  • WpView
    Reads 1,395,434
  • WpVote
    Votes 62,361
  • WpPart
    Parts 40
pernikahan yang hanya didasari unsur janji di masa lampau di antara kedua pihak keluarga yang berbeda untuk putra-putri mereka. klise memang. karna memang mereka sama sekali tidak saling mengenal serta memiliki kesibukan dan dunia masing-masing. sanggupkah putra-putri mereka mempertahankan rumah tangga mereka jika mereka berjalan sendiri-sendiri tanpa pegangan satu sama lain(?)