PuntoDwipoyono's Daftar bacaan
5 stories
Suami Pilihan by raschaqouren
raschaqouren
  • WpView
    Reads 1,822,797
  • WpVote
    Votes 166,372
  • WpPart
    Parts 56
Faktanya, pria lebih menyukai kecantikan dibandingkan kebaikan hati wanita. Erika Syudar sudah mengalaminya sendiri. Terlahir dengan wajah pas-pasan membuatnya selalu gagal dalam percintaan. Terbukti sudah dua kali Erika ditinggal oleh calon suaminya, dan parahnya lagi kedua wanita yang merebut hati calon suaminya itu adalah sahabat baik dan juga saudara tirinya. Karena itu, pengalaman mengajarkan Erika untuk tidak terlalu berharap banyak kepada pria yang mendekatinya. Sampai seorang pria bernama Libra datang menawarkan pernikahan kepadanya. Pernikahan resmi, namun tersimpan banyak kepentingan di dalamnya. Lantas, masih adakah lagi kesempatan Erika untuk merasakan bahagia?
HAJIRA (21+) by lapanbilan
lapanbilan
  • WpView
    Reads 43,110
  • WpVote
    Votes 4,250
  • WpPart
    Parts 10
Dipaksa menjalani biduk rumah tangga dengan lelaki yang tidak seharusnya, membuat Jira menyiapkan benteng perasaan yang tinggi. Terlebih Fathir -nama lelaki itu- adalah seseorang yang menjagal kisah cintanya dengan Jafin, lelaki yang dicintainya dan lebih dulu meminangnya. Di mata Jira, Fathir itu penjahat yang menodainya. Maka layak jika setengah mati Jira mempertahankan diri, menolak pernikahan yang dipaksakan orang tuanya dengan dalih pertanggungjawaban. Di sisi lain, perasaannya dengan Jafin pun terlanjur dalam. Siapa Fathir sebenarnya? Apa yang ada di pikirannya saat menodai gadis yang masih berbau keluarga jauh itu? Bagaimana usaha Jira melepaskan diri dari tekanan demi tekanan yang sekarang mengelilinginya? Juga bagaimana Jafin akan melangkah setelah tahu yang terjadi sebenarnya?
After Goodbye by lovely-kakra
lovely-kakra
  • WpView
    Reads 1,027,395
  • WpVote
    Votes 7,946
  • WpPart
    Parts 5
⚠️BAB SUDAH TIDAK LENGKAP⚠️ Tamat di KBM App/karyakarsa Dengan berbekal 'Felix telah mengkhianatinya', Liliana memberanikan diri untuk menceraikan pria itu. Padahal semua orang tahu untuk menjerat Felix dalam ikatan pernikahan, Liliana harus menggunakan kekuasaan yang dimiliki oleh sang ayah. Liliana merealisasikan ancaman-ancaman yang selama ini Felix berikan untuknya. Felix bahagia, tetapi tidak setelah pria itu mengetahui bahwa Liliana tengah mengandung. Liliana hanya ingin mewujudkan impian Felix yang ingin terlepas darinya. Namun justru pria itu mempersulit semuanya, membuat Liliana paham bagaimana perasaan Felix dulu saat dirinya mengejar-ngejar pria itu. Semuanya melelahkan dan memuakkan.
TERTATIH by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 59,785
  • WpVote
    Votes 11,767
  • WpPart
    Parts 21
"Dia mandul. " "Dia dicerai karena tidak bisa punya anak. " "Mana ada pria yang mau, toh kamu juga nggak bisa ngasih keturunan. " Semua kata itu menyakitkan untuk didengar. Tapi memang benar adanya. Bagaimana seorang wanita akan menjadi pilihan kalau dia tidak sempurna? Kalau tidak bisa memberikan seorang anak. Itulah yang dialami Ratih. Dia pikir, kehidupannya baik- baik saja dan bahagia setelah dipinang oleh seorang pria yang sangat mencintainya. Tapi, setelah 10 tahun pernikahan, dan dia terbukti tidak bisa memberikan keturunan untuk keluarga suaminya , dia dipaksa harus memilih menjadi istri yang dimadu atau berpisah dengan suaminya? Pilihan apa yang harus dia jalani? Karena keduanya menyakiti hatinya.
Istri Mas Darsa by shjssmn
shjssmn
  • WpView
    Reads 14,061,213
  • WpVote
    Votes 769,849
  • WpPart
    Parts 59
Cerita ini berbau dewasa (18+) (Duda series kedua setelah cerita Unexpected Love) ***** Wulandari Pramita seorang guru sekolah dasar yang di usia ke dua puluh enam tahun ini belum juga berkeluarga. Kedua orang tuanya sudah tidak tahu lagi bagaimana cara membujuk anaknya agar segera menikah, terlebih omongan dari tetangga yang membuat sang Ibu kesal dan marah. Sedangkan Darsa Wibisana lelaki yang memasuki umur ke empat puluh tahun itu semakin kuwalahan untuk mengurus kedua anaknya yang semakin besar semakin kritis terhadap kehidupan keluarganya, terlebih setelah perceraiannya dengan sang mantan istri. Bagaimana kisah cerita mereka ? *****