Favorite
17 stories
Athala [OG VERSION] by maharaniii_
maharaniii_
  • WpView
    Reads 8,899,184
  • WpVote
    Votes 537,599
  • WpPart
    Parts 47
#1 In Teen Fiction (22/01/2017) "Kenapa ya dari sekian banyak cewek di sekolah kita, harus banget yang gue tabrak itu si siapa tuh namanya?" Kavi memalingkan pandangannya dari atap kamar ke arah tiga temannya bergantian. "Athala," sahut Deny. "Iya siapa kek. Harus banget dia? Kayaknya sial mulu idup gue?" Kavi melempar handuknya ke atas tempat tidur. "Apa gue potong rambut aja kali ya?" "Lah? Apaan sih lo gila?" Divin yang sedang PS, reflek menghentikan permainannya. "Apa hubungannya Athala sama potong rambut?" "Yaa buang sial gitu maksud gue," "Si bahlul." Reno sontak tertawa. "Jadi menurut lo si Athala itu kesialan?" "Iyalah jelas. Sehari nganter dia aja gue udah males banget. Tau gitu gue tolak mentah-mentah." Kavi menghela nafasnya kasar. "Najis. Mana ada sih orang yang abis dianterin pulang ga ngucapin 'makasih' atau apa kek gitu. Ini mah apaan? Boro-boro ngomong makasih, senyum ke gue juga enggak. Ada ya? Cewek judes mampus kayak dia? Amit-amit."
Dark and Light (Wattys 2016 Winner) by Mandascribes
Mandascribes
  • WpView
    Reads 574,371
  • WpVote
    Votes 41,343
  • WpPart
    Parts 46
Pemenang Wattys Award 2016 @WattysID kategori Cerita Unik / Trailblazers. ROMANCE - FANTASY - ACTION - ADVENTURE *** Ziella dan kakaknya, George, adalah spesies Hellbender yang terakhir. Para penyihir telah memburu spesies mereka, hingga kini, Ziella dan George harus bersembunyi dari para penyihir untuk bertahan hidup. Harapan mereka runtuh saat kepemimpinan negeri West Wing jatuh di tangan seorang Pangeran Penyihir, dan tidak lama lagi, mungkin eksistensi Hellbender akan punah selamanya, karena Pangeran Penyihir itu akan mengunjungi kediaman Ziella dan George. Bagaimana kelangsungan hidup mereka? *** Pergilah menyelami indahnya petualangan cinta, kasih sayang, persahabatan, juga dendam dan kebencian, bersama Para Pemberani.
Basel & Tasha by dheamaulidia
dheamaulidia
  • WpView
    Reads 1,249,710
  • WpVote
    Votes 83,310
  • WpPart
    Parts 38
Basel Aditya Bagaskara adalah pemimpin terdepan SMA Nusa Bangsa saat tawuran, sementara Natasha Adelina adalah orang yang paling mencari aman. Seharusnya kalau Tasha suka aman, harusnyakan dia diem aja pas liat Kak Damien diseret ke greenzone, harusnya dia gak dengan gampangnya dibego-begoin Kak Basel, dan yang paling paling paling jelas harusnya sejak awal dia gak terlibat dengan biang onar nomor satu di SMA Nusa Bangsa. Healer, Park Sooha, Yoo Jung, atau siapapun tolong selamatkan dia! #IndonesiaMembaca #grey010 #Wattys2016 Basel & Tasha © Dheamaulidia The Heart Chronicle #1 2016
I Wuf U by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 12,674,071
  • WpVote
    Votes 491,069
  • WpPart
    Parts 35
I Wuf U: Ketika terlalu takut mengatakan "I Love You". Bila saja semua orang bisa berani menyatakan perasaannya. Pasti dinamika yang mengatasnamakan cinta tidak akan terjadi. Iris, Ira, Ari, dan Alden. Kalian akan berkenalan dengan Iris, perempuan yang hidup dengan menari, bernapas seraya menutup diri dari dunia, dan tidak pernah mengerti arti kasih sayang yang sebenarnya. Kalian akan mengikuti kehidupan kecil Ira, perempuan yang paham akan artinya sesak, satu dari jutaan hati malang yang tersesat, dan iri yang memuncak. Kalian akan mengerti Ari, laki-laki yang berusaha berubah menjadi lebih baik, menahan candu dengan permen Yupi, dan terjebak zona pertemanan. Kalian akan jatuh hati pada Alden, laki-laki yang berhadap pada 0,1 persen, berjuang mengalahkan penyakitnya, dan tahu sakitnya bertepuk sebelah tangan. Kalian akan mungkin atau mungkin tidak jatuh cinta pada cerita ini.
Loyth: The Lost Erzsebet by Alulalyriss
Alulalyriss
  • WpView
    Reads 570,305
  • WpVote
    Votes 11,150
  • WpPart
    Parts 6
Loyth adalah sebutan bagi sembilan belas anak yang telah dipilih untuk menemukan kembali sembilan gerbang menuju kota hilang, Erzsebet. Dengan bantuan para Lyeam, mereka berupaya mencari setiap gerbang sambil terus berlari menghindari bahaya yang mengintai. Mereka hidup dalam pelarian. Berusaha menemukan portal hitam untuk sampai pada tiap gerbang yang dijaga para Durward. Sekaligus menguak kisah kelam di balik pencarian kota misterius yang disembunyikan. Sementara 'makhluk berapi' di bawah pimpinan Dartagnan yang kejam berusaha mengisap ketakutan para Loyth untuk membawa mereka menuju kehidupan yang lebih buruk daripada kematian. Copyright © 2015 Alulalyriss
Look At Me Please [SUDAH TERBIT] by rainhujan
rainhujan
  • WpView
    Reads 708,941
  • WpVote
    Votes 10,321
  • WpPart
    Parts 5
Mencintai berarti merelakan orang yang kita cintai bahagia bersama orang lain? Omong Kosong ! Cinta itu tidak melulu soal merelakan, namun juga soal perjuangan. Bodoh namanya jika aku merelakan kamu, yang jelas-jelas pernah mencintaiku, demi wanita yang diam-diam menusukku dari belakang. Delapan tahun aku hidup dalam sebuah kebohongan yang mengatasnamakan persahabatan. Aku bukan malaikat. Aku juga bukan orang suci yang bisa pasrah dan menerima begitu saja apa yang telah terjadi sebelumnya. Kini tiba saatnya untuk aku memperjuangkan kembali kelanjutan cerita diantara kita. Kamu harus sadar bahwa aku juga ada disini menunggumu, sadar bahwa ada akhir bahagia untuk cerita kita. We can have our happy ending, so look at me, please. Laras- CATATAN Cerita ini sudah diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Versi cetak dan ebook bisa didapatkan di Toko Buku Gramedia atau Gramedia.com
A-Bian-Ca (DIBUKUKAN) by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 5,952,206
  • WpVote
    Votes 60,437
  • WpPart
    Parts 8
Bagaimana kalau suatu hari aku menemukan fakta bahwa aku mencintaimu dengan cara yang berbeda dan bersifat involunter? || Copyright©2012-All Rights Reserved
Saat Sore by eatbeezle
eatbeezle
  • WpView
    Reads 67,719
  • WpVote
    Votes 5,993
  • WpPart
    Parts 10
[TR3] Seperti hal rutin yang biasa dilakukan Vira dan Faktar saat sore hari. Faktar dengan secangkir kopi, Vira dengan secangkir teh, dan obrolan ringan. copyright © 2015 by rdnanggiap.
Moment: Moment, Time, End by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 3,197,139
  • WpVote
    Votes 225,778
  • WpPart
    Parts 62
Zoe-cewek unik yang selalu tampak ceria itu adalah tetangga baru Cal, si cowok tertutup yang kelewat apatis. Mengganggu Cal merupakan hobinya, sementara menghindar dari Zoe adalah hal yang selalu Cal upayakan. *** Calvin Luciano menutupi diri selama dua tahun dari dunia luar dan pribadinya berubah menjadi apatis, sampai Zoe, cewek unik yang selalu tampak ceria, pindah tepat di sebelah rumahnya. Zoe selalu mengganggunya dan Cal selalu berusaha menghindar. Namun, serangkaian kejadian di antara mereka membuat Cal tidak lagi bisa mengabaikannya. Hingga saat keselamatan Zoe mulai terancam, Cal memutuskan untuk memilih jalan yang selama ini dia hindari dan kembali ke sekolah umum agar bisa melindungi Zoe. (Cerita ini merupakan gabungan seluruh Moment trilogy - 1: Moment, 2: Time, dan 3: End)
Jurit Malam: Benteng Gelap by AlfiRizkyR
AlfiRizkyR
  • WpView
    Reads 105,236
  • WpVote
    Votes 10,907
  • WpPart
    Parts 20
"Selamat berjalan di tengah gelap. Kami menunggumu di ujung sana." BUKU 1 JURIT MALAM. Perkemahan sudah menjadi tradisi bagi Program Studi Psikologi, sehingga ketika mereka berangkat, para mahasiswa baru tidak banyak berharap--rumor sudah menjawab banyak hal. Paling tidak, itu sebelum acara inti mendadak dibatalkan malam itu juga. Tidak ada jawaban, tidak ada informasi, dan tidak ada keterangan dari panitia. Tapi tidak ada rahasia yang mampu melawan waktu, dan di tengah kalang-kabut semua orang, nyawa mulai berjatuhan. Sekarang satu-satunya harapan mereka hanya matahari terbit. Tapi, seraya malam mulai melipat tikarnya, semakin mereka sadar bahwa jurit malam kali ini menyimpan lebih banyak rahasia lagi....