zahraaml's Reading List
3 stories
friendzone. by horanutella13
horanutella13
  • WpView
    Reads 2,046,523
  • WpVote
    Votes 18,900
  • WpPart
    Parts 6
Highest Rank #107 in Teen Fiction. Di dunia ini, Raihan cuma suka 3 hal; 1. Futsal 2. Game 3. Salsa Futsal dan Game sudah sangat ia kuasai, apalagi Raihan yang memegang jabatan sebagai kapten tim futsal di sekolahnya. Tapi untuk opsi ketiga sepertinya sangat sulit mendapatkan hati Salsa, terlebih Raihan terjebak dalam zona friendzone yang memaksanya untuk sekedar memendam perasaan. Apakah Raihan akan tetap tinggal atau malah berpindah?
Friendship Is Never Enough by mayalsa
mayalsa
  • WpView
    Reads 671,949
  • WpVote
    Votes 17,361
  • WpPart
    Parts 18
Temanku, Mungkin ini bisa mewakilkan betapa sulitnya aku berterus terang. Tentang apa yang sudah ku pendam sampai aku lupa entah sudah berapa lama, tentang apa yang sempat ku sangkal karena tak masuk akal, tentang apa yang kurasakan namun tak bisa kupahami. Berbekal keteguhan hati, aku menyukai temanku sendiri. Kau berkata padaku, menyukai teman adalah hal yang paling terakhir di muka bumi yang ingin kau lakukan. Tapi, kau tau? Itu adalah hal pertama yang ingin kulakukan saat kita memulai lagi dari awal, saat kita dipertemukan. Katanya, menyukai teman memang tiga kali lipat lebih sulit ketibang menyukai orang lain. Yang pertama, kau harus mempertimbangkan tindakanmu agar dia tidak menjauh. Kedua, kau harus tau dimana batasanmu. Ketiga, pilihan apapun yang akan kau ambil tidak ada bedanya, semua terasa salah. Tapi aku suka menghabiskan waktu denganmu, aku menyukai diam-diam menatapmu, aku senang tenggelam dalam perasaanku. Kadang aku bertanya, rasa macam apa yang sedang melanda? Ini tidak seperti pada umumnya, atau mungkin aku tidak tau diluar sana banyak aku-aku yang lain, yang merasakan seperti yang kurasa. Aku kira, aku sudah melupakan namun ternyata tidak. Karena terkadang kau muncul dari imajinasi yang ku ciptakan sendiri. Aku mencoba membiasakan diri dengan cinta yang lain, berkutat dengan tugas sepanjang malam, bekerja paruh waktu meski tak butuh. Semua sudah kulakukan sesuai yang ku mampu, namun kau selalu punya tempat di hatiku. Temanku, berbahagialah. Sebaik-baiknya bahagia manusia. Berdasarkan kisah nyata yang dikembangkan. Copyright MAYALSA 2016
[LT:2] Daffa by blacaley
blacaley
  • WpView
    Reads 60,224
  • WpVote
    Votes 3,712
  • WpPart
    Parts 23
Aku sering dibilang aneh, lucu, idiot dan aku tak tahu mengapa. Mereka bilang aku sangat menghibur, mereka bilang aku sangat jahil, mereka bilang aku terlalu polos. Tapi adikku bilang, aku adalah orang yang baik sekali namun selalu mengganggu. Aku bertemu lagi, gadis cantik itu. Sudah berapa lama? Oh ya 5 tahun dan nyatanya, aku masih sabar menunggunya sampai detik ini padahal sangat banyak wanita di sekitarku yang mengganggu, ah abaikan aku ini. Setelah sekian banyak yang mengganggu, akhirnya aku mendapat apa yang aku inginkan dan apa yang kutunggu yaitu, si cantik ini.