romance
79 stories
Kembalinya Nona Muda (End)  by seeyoulea
seeyoulea
  • WpView
    Reads 4,907,634
  • WpVote
    Votes 173,248
  • WpPart
    Parts 116
Meysa Rosalina Adhitama mencintai Nathan Brian laki-laki tampan sahabat kakaknya. sayangnya cinta Meysa bertepuk sebelah tangan. Nathan sangat membenci Meysa. Meysa pergi membawa luka sakit hati dan ingin melupakan Nathan. 16 tahun kemudian ia kembali dengan wajah yang masih sangat muda dan membawa putra yang sangat tampan. "Mommy, jangan repot-repot mencari ayah. Karena aku tidak membutuhkannya." "Aku tidak mencarinya, tapi Ayahmu sudah ada didepan pintu." "Biarkan aku mengusirnya!" Pintu terbuka memperlihatkan sosok laki-laki dewasa. Putra dan ayah saling berhadap-hadapan. wajah mereka sangat mirip yang membedakannya adalah umur mereka. Sang Ayah memandang putranya sejenak lalu beralih melihat kebelakang hanya untuk melihat wajah Meysa yang gugup. "Kamu memelihara brondong?" "..." "..." Sang Ayah pikir putranya adalah kekasih Meysa. Novelnya penulis pindahkan juga di Fizzo ya! Jangan lupa mampir di akun Fizzo : Seeyoulea
The Bride Of Olympus [Sudah Terbit] by Anna_Kanina
Anna_Kanina
  • WpView
    Reads 8,862,834
  • WpVote
    Votes 850,472
  • WpPart
    Parts 76
PART LENGKAP TIDAK ADA YANG DIHAPUS Jiwa seorang aktris di era modern, terjebak di dalam tubuh Putri Sparta dan dinikahkan dengan Ares, Dewa Perang Yunani yang terkenal kejam. * * * Jill Adelaide adalah aktris populer dengan kehidupan sempurna. Dikarenakan sebuah ritual misterius yang membawa jiwanya ke era Yunani Kuno, dia terbangun dalam tubuh Putri Sparta yang hendak dinikahkan dengan Ares, seorang Dewa Perang yang memiliki reputasi buruk dalam sejarah. Tidak memiliki pilihan lain, Jill terpaksa beradaptasi di era Yunani Kuno dan tanpa sengaja mengetahui rahasia para Dewa Olympus yang rupanya tidak seperti yang tertulis dalam mitologi. Meskipun Jill mengetahui sejarah panjang perselingkuhan Ares dengan Aphrodite, sang Dewi Kecantikan, semakin hari semakin sulit untuk mengelak dari pesona Ares yang sudah bertekad untuk meluluhkan hatinya. Apakah Jill akan menyerah menerima jati dirinya yang baru? Ataukah ia memilih untuk kembali ke kehidupan lamanya yang sempurna? Dan apa yang akan terjadi ketika Jill tanpa sengaja mengetahui rahasia penting yang dapat merenggut nyawanya?
The Way to Protect the Lovable Son [COMPLETE] by kusuka_beri
kusuka_beri
  • WpView
    Reads 2,953,171
  • WpVote
    Votes 276,935
  • WpPart
    Parts 33
[Transmigrasi] Menjadi ibu dari tokoh antagonis di masa depan? Awalnya Diandra tidak tau bahwa ia masuk ke dalam novel dan menjadi ibu dari tokoh antagonis. Karena nama Aysel tak pernah tertulis bahkan dia hanya di gambarkan sebagai sosok ibu kejam yang menyiksa anaknya sendiri sampai umurnya 5 tahun. Setelah mengetahui bahwa putranya adalah tokoh antagonis dan memiliki kehidupan menyedihkan, Diandra berjanji bahwa ia akan memilih hidup berdua bersama anaknya dan tidak akan mempertemukan putranya dengan pria yang merupakan Ayah dari anaknya. "Aysel... menikahlah dengan ku!!"
Our Precious Mom [END] by mufidn68
mufidn68
  • WpView
    Reads 4,218,880
  • WpVote
    Votes 336,807
  • WpPart
    Parts 32
Lyla Agatha terbangun dalam tubuh seorang wanita berusia dua puluh lima setelah dikhianati temannya. Eits, tapi mengapa ada yang aneh? Ternyata dia terbangun di tubuh seorang tokoh antagonis dalam novel yang sering menyiksa kedua anak tirinya sendiri. Apa yang harus dilakukan Lyla agar terhindar dari ending buruknya? Tentu saja, Lyla memikirkan beberapa rencana hidup! Tapi, belum juga membuat rencana, ada suara dalam pikirannya yang memperkenalkan diri sebagai sistem. Sistem seperti dinovel-novel itu ya? Memang fantasi sekali dunia ini, bener ga sih?!
Istri Mas Darsa by shjssmn
shjssmn
  • WpView
    Reads 13,850,025
  • WpVote
    Votes 764,913
  • WpPart
    Parts 59
Cerita ini berbau dewasa (18+) (Duda series kedua setelah cerita Unexpected Love) ***** Wulandari Pramita seorang guru sekolah dasar yang di usia ke dua puluh enam tahun ini belum juga berkeluarga. Kedua orang tuanya sudah tidak tahu lagi bagaimana cara membujuk anaknya agar segera menikah, terlebih omongan dari tetangga yang membuat sang Ibu kesal dan marah. Sedangkan Darsa Wibisana lelaki yang memasuki umur ke empat puluh tahun itu semakin kuwalahan untuk mengurus kedua anaknya yang semakin besar semakin kritis terhadap kehidupan keluarganya, terlebih setelah perceraiannya dengan sang mantan istri. Bagaimana kisah cerita mereka ? *****
+1 more
My Son by ainunufus
ainunufus
  • WpView
    Reads 610,424
  • WpVote
    Votes 4,420
  • WpPart
    Parts 2
Aldric jagoan Salena. Jagoan yang diberikan Tuhan tanpa Salena inginkan sebelumnya, tapi dia syukuri. Jagoan yang Salena sendiri tak tahu siapa ayah kandungnya. Bukan karena dia suka bermain-main dengan pria, tapi karena suatu kejadian tak terduga. Jagoan yang memberikan petunjuk untuk masa depan mereka. Saat cinta tak hanya sekedar tautan darah Ada cinta dan kesabaran tulus yang bermain di dalamnya. Javier, pria yang mengklaim Aldric adalah anak kandungnya. Vinod, pria yang menjadi daddy Aldric dari semasa di kandungan. Siapa yang akan Salena pilih untuk kebahagiaan Aldric? Semua hanya ingin yang terbaik untuk Aldric. Lalu siapa yang akan Aldric pilih?
My Teacher, My Husband by NihaOsh
NihaOsh
  • WpView
    Reads 10,343,753
  • WpVote
    Votes 142,182
  • WpPart
    Parts 9
"Gue cuma mau nikmatin masa remaja dengan senang-senang, bukan ngurus suami macem Sean yang setiap hari bawa selingkuhannya ke rumah!"
A Bride Without Virtue by bluexorcist
bluexorcist
  • WpView
    Reads 6,675,128
  • WpVote
    Votes 587,009
  • WpPart
    Parts 58
Karena dekrit dari Raja mereka berdua terikat dalam pernikahan. Bagi Yeonhee, yang terpenting adalah menikmati hidupnya dengan santai. Karena itu, ketika di malam pernikahan mereka suaminya berkata, "Aku bisa memberikanmu semua yang kau inginkan. Tapi aku tak bisa mencintaimu dan memperlakukanmu selayaknya istriku," Yeonhee dengan ringan menjawab, "Saya mengerti." Yeonhee tahu sudah ada seseorang di hati suaminya, namun ia tidak peduli. Selama ia bisa hidup tenang dan nyaman, bukankah itu sudah cukup? Asalkan hari-harinya untuk bermalas-malasan bisa berlanjut, Yeonhee tidak akan protes. Akan tetapi, menjadi istri Perdana Menteri Han yang tersohor, apa benar bisa sesederhana itu? - - - - - - - - - - Watty's 2019 Winner. Bukan novel terjemahan. Dan STOP PLAGIAT! [17+] -No explicit content, rating for a warning-
Jajar Genjang [END] by kecoamerahmuda
kecoamerahmuda
  • WpView
    Reads 5,238,504
  • WpVote
    Votes 564,751
  • WpPart
    Parts 32
Miring dah! Miring! 🐥Sequel Bad Boy Is A Good Papa🐥 *** Copyright 2019, Kecoamerahmuda. Publikasi hanya di Wattpad.
Bad Boy Is A Good Papa [END] by kecoamerahmuda
kecoamerahmuda
  • WpView
    Reads 39,010,453
  • WpVote
    Votes 2,440,151
  • WpPart
    Parts 45
🍁 N E W V E R S I O N 🍁 **** Gimana pendapat lo kalau dengar kata 'bad boy'? Nakal? Always. Playboy? Mayoritas seperti itu. Merokok? Pasti. Suka bolos? Jagonya. Hm, tapi, bagaimana jika dia seorang Bad Boy pentolan sekolah, ternyata adalah seorang suami sekaligus ayah yang baik untuk calon anaknya? Sangat bertentangan bukan? Tapi itulah realita. Semua itu berawal dari sang Bad Boy dan musuhnya datang ke pesta ulang tahun teman satu angkatan mereka. Merekalah, Arthur Simon Moracco dan Kinzy Putri Steamint. *** Copyright 2017, Kecoamerahmuda. Publikasi hanya di Wattpad.