Unexpected
Mengapa orang baik menderita? Ini adalah pertanyaan yang tak terjawab sejak ia masih balita. Victoria Savannah, karakter utama novel ini lahir dengan asfiksia. Bahkan , Ia harus menjalani hidup yang penuh derita sebelum masuk umur remaja untuk memahami arti dari kata 'derita'. Ia membela dirinya sendiri, untuk keluar...