My Escape
2 stories
Itinerary [DAY6 AU SERIES • ydw] by massungjean
massungjean
  • WpView
    Reads 13,869
  • WpVote
    Votes 1,858
  • WpPart
    Parts 8
"Lo tuh beneran Tom Hansen di kehidupan nyata, ya. I mean, your love story, being totally head over heels with your ex soon-to-be girlfriend. You're really Tom Hansen, dude!" -Tita, 24, Travel Blogger "Enak aja! Gue gak segila Tom Hansen. Dia tuh obsessed. Kalau gue murni cinta. Tapi ... kalau lo mau jadi Autumn-nya, gue gak masalah dicap segila Tom Hansen." -Dewa, 24, Broken-hearted Man ___ But apparently, being a Tom Hansen is not a sin. Nyatanya memang tidak semua rasa harus berakhir dengan balasan dan tidak semua hubungan harus dipersatukan. Dewa, dengan bantuan artikel 10 Places to Go When You're Broken-hearted yang dibacanya dari sebuah website, berusaha menyembuhkan luka dari cerita lamanya. From one destination to another, he finally realized that being a Tom Hansen is definitely not a sin. Moreover, when he finally met his Autumn. [Spin-Off Roaring of Youth] watercolor illustrations cr to @goodobjects
Parade Ngengat by lumelux
lumelux
  • WpView
    Reads 1,018,399
  • WpVote
    Votes 130,571
  • WpPart
    Parts 49
Jadi begini. Mbak Laras yang merupakan mahasiswi jurusan Biologi jadi-jadian berpapasan takdir dengan Mas Yanu, mahasiswa Sastra Inggris yang diam-diam suka menulis puisi. Ini romansa anak muda yang sederhana, suatu proses jatuh cinta. Namun, mungkin pembaca akan menemukan satu dua hal, entahlah, dari sudut pandang orang-orang yang harusnya tak berhak mendapat kisah. (R+15)