deaindriyanti_'s Reading List
14 stories
Blacky White by nunizzy
nunizzy
  • WpView
    Reads 11,300,042
  • WpVote
    Votes 524,512
  • WpPart
    Parts 48
•Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyright © 2017 by nunizzy. Blurb versi cetak : Kadang cinta seperti bunga liar. Tumbuh tanpa diduga, di tempat yang tidak seharusnya, dan terus kembali tak peduli berapa kali pun kau singkirkan. Namun, sulit untuk memungkiri, sesekali keindahannya membuat kau berpikir; apa aku benar-benar ingin memangkasnya? Itu juga yang dirasakan Diandra. Hatinya yang sengaja ia tutup. diketuk oleh orang yang tak disangkanya-Mario, kakak kelas yang paling menyebalkan. Perlahan rasa itu menyelinap, mengisi ruang kosong di hatinya. Haruskah ia menyerah lalu membiarkan putih masuk saat ia terlanjur nyaman dengan hitam? Satu hal yang Diandra tahu, ia harus pastikan bahwa ini benar-benar cinta.
The Chance by angelxs_
angelxs_
  • WpView
    Reads 7,365,887
  • WpVote
    Votes 419,545
  • WpPart
    Parts 57
[PUBLISHED] Setelah 4 tahun tidak bertemu dengannya, akhirnya aku bisa bertemu dengannya lagi. Akhirnya aku bisa melihat wajahnya lagi. Akhirnya aku bisa melihat senyumnya yang selalu menjadi favoritku. Tapi, bisa kah dia memaafkanku atas kesalahanku dulu? "Kali ini, biarkan aku yang berjuang untukmu." -Bianca
Breathless [Claudia Jasmine] by pearlsecret
pearlsecret
  • WpView
    Reads 14,595,818
  • WpVote
    Votes 555,053
  • WpPart
    Parts 48
A barely breathing story. ----- Temui Claudia Jasmine. Anak dari super model Amerika, super cantik yang kini menggantikan kedudukan ibunya. Lahir di keluarga kaya dan putri dari super model membuat ia diikuti paparazi sedari balita. Ia sombong dan arogan. Enggan bersentuhan dengan sembarangan orang. Apapun yang ia lakukan selalu menjadi perbincangan dunia. Apapun yang ia kenakan akan menjadi incaran dunia. Berbagai merek mahal yang ada di dunia berlomba2 menjadikan ia maskot prusahaanya. Dan temui Benedic. Pria hangat dan terbaik yang pernah ada. Sopan, baik dan berkarisma. Selalu menjadi topik utama di kalangan sosialita Amerika. Tapi entah mengapa banyak pria sosialita kerap merasa ter-intimidasi dengan tatapan pria itu. Hidup dengan gelimangan harta dan wajah super cantik tidak membuat banyak perempuan sosiaita percaya diri mendekati Benedic. Pria itu pria terbaik yang pernah ada. Serasa menjadi iblis merayu malaikat jika mendekati pria itu. Memandangi dari jauh sudah cukup
... by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 6,951,360
  • WpVote
    Votes 84,626
  • WpPart
    Parts 6
Apel dan Anggur by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 1,454,684
  • WpVote
    Votes 113,986
  • WpPart
    Parts 1
[NEW VERSION] Azka Daraja. Pemilik gelar cowok paling playboy dan bandel di SMA Rajawali. Ada satu kesukaan Azka ketika di sekolah, menggoda Aika, teman sekelasnya yang pintar dan suka membuat puisi-puisi. Ketika Azka selesai dalam masa skors-nya, terdengar kabar bahwa Aika baru saja berpacaran dengan Andra yang tak lain adalah ketua OSIS sekaligus adik tiri Azka yang sangat ia benci. Namun selama ini tidak ada satu pun murid yang tau bahwa Azka dan Andra bersaudara. Lambat laun Azka mulai mendekati Aika karena Andra dan Azka yang niat awalnya hanya main-main tidak bisa mencegah perasaannya pada Aika. Copyright© 2015 Selasa, 2 Januari 2015 By : PoppiPertiwi
From Kitchen With Love by abigailsyf
abigailsyf
  • WpView
    Reads 4,514,131
  • WpVote
    Votes 313,739
  • WpPart
    Parts 24
Dion Alderic Sudjatmiko merupakan seorang head chef yang baru bekerja di The Sheares's Quarters karena chef sebelumnya memutuskan untuk memulai karirnya di luar negeri. Alana Hayln, seorang gadis muda yang sudah lama bekerja di The Sheares's Quarters sebagai roundsman. Cita-citanya sebagai chef tak berbanding lurus dengan keahliannya. Jangankan menjadi sous chef, dipercaya untuk memegang makanan pun tidak. Jadilah Alana ditempatkan di bagian roundsman yang sebenarnya tak memiliki pekerjaan berarti. Bahkan, kadang Alana suka menyambi menjadi pelayan kalau pengunjung tengah ramai. Sampai suatu ketika Alana memecahkan piring berisi masakan masterpiece buatan Dion di depan tamu mereka. Sejak saat itu bendera kebencian dikibarkan Dion untuk Alana. Lalu apa yang membuat Dion tiba-tiba meminta Alana menjadi kekasihnya?
NERDIOLA ✔ by billaza
billaza
  • WpView
    Reads 3,501,089
  • WpVote
    Votes 119,536
  • WpPart
    Parts 46
PROSES PENERBITAN. Alenna Nerdila Putri bener-bener cewek terpopuler disekolah. Tapi tidak, dia bukan terkenal karena dia anak cheers atau sebagainya. Dia terkenal karena dia nerd, ditambah lagi nama tengahnya yang juga sedikit mirip 'nerd'. Michael Nerdilo Putra atau Miki, cowok yang populer karena notabene-nya yang seorang brandal kriminal sekolah. Tapi siapa sangka, cowok berhati batu itu suka sama Alenna? Sayang, Alenna susah digapai. Dia juga suka nggak peka dan cuek, mungkin karena terbiasa dikucilkan orang lain. Jadi, Miki rela jadi cowok kutu buku sampai dia bisa deket sama Alenna. Dan siapa sangka kalau ternyata Alenna berubah karena Miki? Akankah Miki berhasil? Atau dia akan dicap sebagai nerd seumur hidup? This book is from Plan A to Plan Z. [ 1/4 from The Band Series, by billaza ]
Trust by dhitapuspitan
dhitapuspitan
  • WpView
    Reads 4,228,836
  • WpVote
    Votes 274,216
  • WpPart
    Parts 54
Hidupnya indah, pada masanya. Satu masalah datang membuatnya bertransformasi menjadi dia yang lain, yang tak dikenal dan tak mau dikenal. Hidupnya berubah hitam, monoton, tak bergairah. Namun, ketika muncul setitik harapan cerah yang datang untuk membantunya kembali bangkit, hal lain muncul. Ragu itu muncul ketika harus dihadapkan pada kata percaya. Percaya untuk percaya dengan ketulusannya, atau tidak percaya karena banyak asumsi buruk yang berputar di kepalanya. Bagaimana jika ketulusan itu hanyalah kepalsuan? Ketika ia percaya, hanyalah penyesalan yang tercipta. Namun, bagaimana jika sebaliknya, ketulusan itu benar-benar sebuah ketulusan? Namun, pada kenyataannya ia masih berada di antara keduanya. Berpikir antara ya dan tidak, antara percaya dan tidak percaya. Terpaku pada garis yang sama, dengan satu ragu untuk memilih jalan yang mana. Ia tak mau salah untuk memilih. Lagi. Karena terakhir kali ia percaya, yang dipercayai mengkhianatinya.
Fearless by queenrexx
queenrexx
  • WpView
    Reads 1,848,490
  • WpVote
    Votes 166,750
  • WpPart
    Parts 48
[SUDAH DITERBITKAN. Part 4 s/d epilog telah dihapus untuk kepentingan penerbitan] Tahun 3012. Teknologi telah lenyap. Semua hal yang berbau kecanggihan menjadi tersendat perkembangannya sejak kelahiran penemuan baru dari seorang profesor, yang dengan nekatnya berusaha membangkitkan sistem saraf manusia yang telah mati. Mundur ke tahun 2995, dimana bentrok besar-besaran antara warga sipil dan pasukan penjaga perdamaian berlangsung. Namun semua tahu tragedi tersebut tidaklah terjadi tanpa sebab. Kejadian ini mengacu pada keselamatan seorang remaja, yang misteri tentang tahun kelahirannya masih belum terkuak hingga detik ini. It's not about being unafraid, it's about being fearless.
Troublemaker [Published] by dhitapuspitan
dhitapuspitan
  • WpView
    Reads 3,860,576
  • WpVote
    Votes 184,897
  • WpPart
    Parts 42
Bagi Derin, jatuh cinta ternyata nggak segampang meng-capture gambar lewat kamera. Tidak juga selalu manis dan renyah seperti potongan cheese cake yang selalu dia suka. Cinta ternyata tidak selalu menyenangkan seperti dalam kisah-kisah yang diceritakan. Sejak bertemu dengan Arka--cowok yang so-damn-cool kalau lagi unjuk trik di atas skateboard--Derin merasa waktu berjalan terlalu cepat. Rasanya, tiap saat ingin ia habiskan bersama Arka, meski itu sekadar duduk mengobrol saja. Namun, setelah mereka semakin akrab, Derin merasa ada yang janggal. Arka terllau tahu tentang dirinya. Segalanya. Termasuk masa lalu dan orang-orang yang tersangkut di dalamnya--yang sangat ingin ia lupakan. Apa motif Arka sebenarnya? Apakah Derin harus mulai menyiapkan diri untuk kecewa? Saat jatuh cinta, kau tahu, kau harus bersiap akan segala kemungkinan. Termasuk, harapan yang kadang tak sesuai kenyataan.