Rekomendasi
42 stories
Rotasi dan Revolusi by Crowdstroia
Crowdstroia
  • WpView
    Reads 2,673,302
  • WpVote
    Votes 328,143
  • WpPart
    Parts 37
[TELAH TERBIT] Arraf Abizard Rauf adalah raja tanpa mahkota Universitas Sapta Husada. Semua orang sering menyebut-nyebut namanya bagai dewa, mengikuti segala ucapannya, serta tunduk pada perintahnya. Keberhasilan berprestasi bagi Arraf adalah sesuatu yang normal layaknya bernapas. Dia adalah wujud sempurna mahasiswa yang akan selalu dikenang orang-orang seantero kampus meski sudah lulus. Sementara itu, Trivia Ganggarespati hanya bisa mendelik ketika mengetahui bahwa orang yang harus dia hubungi untuk kelancaran skripsinya adalah Arraf. Riv pikir, urusannya cukup sampai di awal penelitian skripsi saja. Namun, kenyataannya tak sesuai harapan Riv ketika Arraf justru tertarik mendekati perempuan itu. Hanya saja sedari awal, Riv sudah sadar betapa berbedanya dunia mereka. Apa ini juga memengaruhi visi-misi mereka? Dia bahkan tak bisa membayangkan bagaimana jadinya jika mereka berdua memengaruhi satu sama lain bagai dua bintang pijar yang sedang dalam masa pembentukannya. [Seri Ego #2] All rights reserved © by Crowdstroia 2018 [#14 on teenfiction (27.06.2018)]
Penantian Berharga by LilSindhy
LilSindhy
  • WpView
    Reads 732,005
  • WpVote
    Votes 70,217
  • WpPart
    Parts 31
Sewindu jelas bukan waktu yang singkat untuk menunggu, untuk berharap pada yang belum juga memberimu kepastian. Sewindu berlalu, Nadia dihadapkan pada dua pilihan. Berhenti lalu menerima yang pasti. Atau bertahan dengan ketidakpastian. Beberapa part dalam mode privat.
SKRIPSWEET ✔ | SEGERA TERBIT CETAK by tulisanayu_
tulisanayu_
  • WpView
    Reads 3,599,012
  • WpVote
    Votes 329,765
  • WpPart
    Parts 62
OPEN PRE-ORDER! [COMPLETED / CERITA TIDAK LENGKAP PINDAH PLATFORM TAYANG] Total Bab ada 45. Cerita ini hanya berisi kehidupan mahasiswa akhir yang tengah merampungkan Skripsi nya atau sering di plesetkan manusia angkatan tua di kampus menjadi Skrip-Shit, tapi kali ini mari kita nikmati perjalanan menulis Skripsi yang penuh drama dan segala bumbu yang mewarnai perjalanan menggapai gelar S-1 nya Sasha. Mari kita nikmati kisah ini yang merubah Skripsi menjadi Skrip-sweet. Dari Sasha si pejuang Skripsi yang menunggu di perjuangkan si 'Dia'. #Rank 14 : 21 Mei 2018 #Rank 45 : 20 Mei 2018 #Rank 69 : 18 Mei 2018 #Rank 110 : 6 Mei 2018 #Rank 122 : 24 April 2018 #Rank 179 ; 21 April 2018 #Rank 218 ; 16 februari 2018 ©Februari, 2018 ®17 tahun keatas Palembang, 30119, Sumatera Selatan, Indonesia B a b y o u 1 0 ❤
(Masih) Yang Terindah by LilSindhy
LilSindhy
  • WpView
    Reads 1,267,734
  • WpVote
    Votes 148,671
  • WpPart
    Parts 34
Elvira. Wanita dewasa yang harus terlibat dengan rutinitas gali lubang tutup lubang. Dia punya cita-cita besar, dan tidak ada masalah dengan meletakkan sejenak harga dirinya demi tergapainya sebuah niat megah itu. Tidak ada yang boleh menggagalkan cita-cita Elvira, termasuk dia--pria pengecut yang datang dari masa lalu.
Jawa Tengah dan Takdirku -TAMAT- by elkusumastories
elkusumastories
  • WpView
    Reads 742,383
  • WpVote
    Votes 8,850
  • WpPart
    Parts 10
[Sebagian cerita dihapus.] TERBIT DI KARYAKARSA. Kita tidak pernah tahu siapa dan dimana jodoh kita berada. Begitu pun Raras, ia tidak menyadari bahwa takdirnya selama ini adalah pria yang ia temui ketika usianya masih 14th. Saat ini sang pria telah mendekati usianya yang ke 40th, ia dan pikiran gila nya masih terus menunggu gadis kecil itu untuk melihat ke arahnya lagi. Highest Rank #1 on General Fiction 2017/01/15
Gincu #2: When You Have Evil Rival But He's Extremely Handsome by Cendarkna
Cendarkna
  • WpView
    Reads 2,219,817
  • WpVote
    Votes 83,288
  • WpPart
    Parts 12
Bekerja menjadi jurnalis di kota metropolitan memang asyik. Tapi, akan jadi bencana saat kamu bertemu lagi dengan cowok tsundere yang pernah menolak pernyataan cintamu.
Randa Tapak by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 1,356,179
  • WpVote
    Votes 64,671
  • WpPart
    Parts 9
Gue tahu nggak enaknya nggak diacuhkan, nggak enaknya nggak punya temen, nggak enaknya nggak punya kawan buat cerita. Gue mungkin salah satu dari orang yang dulunya menjadikan sosial media sebagai ajang curhat, entah masalah sekolah gue, masalah keluarga gue atau gebetan gue. Tapi lama kelamaan anak sosmed nggak asik lagi, gue bikin status mulai dinyinyirin, bukan bikin masalah gue berkurang malah nambah beban. Dari hal itu, gue nyadar sebenernya manusia itu cuma pengin didengerin, apalagi cewek. Itu kenapa gue mutusin bikin forum bernama Randa Tapak ini. Bagi temen-temen yang mau curhat sama gue, silakan hubungi gue ya, via DM. -Randa Tapak- Berawal dari iseng mencari uang tambahan, muncul sebuah ide untuk membuat sebuah akun khusus untuk curhat berbayar, siapa sangka akun Facebook bernama Randa Tapak itu bisa bertahan selama satu tahun dan menerima curhatan dari berbagai macam orang dan persoalan.
GhanDi (Arghani-Diomira) (Selesai) by azizahazeha
azizahazeha
  • WpView
    Reads 3,461,104
  • WpVote
    Votes 367,308
  • WpPart
    Parts 55
(Spin off That's Why: I Marry Crazy Duda, bisa dibaca terpisah) Aku Diomira, lebih suka dipanggil Dio. Soalnya berasa aku kembaran dengan D.O Exo. Gak bisa jadi pacar, menghayal kembaran gak papa lah ya. Umur 33 tahun, sudah hampir expired, tapi belum pernah yang namanya ciuman sekali pun. Kalau ibaratnya ini bibir aku rumah, udah penuh sarang laba-laba saking mirisnya. Tapi, waktu aku ketemu abang-abang hot yang kayaknya cocok buat dibawa jadi tumbal ke hadapan Bunda, aku langsung beraksi. Namanya Arghani, duh dari namanya aja udah buat merem melek gimana gitu, oke aku kebayakan bergaul dengan tante-tante arisan emang. Mengejar Ghani untuk dibawa ke hadapan Bunda gak semudah yang aku bayangkan. Karena dia gak suka dikejar, maunya mengejar. Padahal inikan udah emansipasi wanita. Jadi pantengin terus kisahku yang ucul nan cantik ini ya. TTD, Diomira Raharjo
Eensklaps | PUBLISH ULANG VERSI WATTPAD by nimskyyy
nimskyyy
  • WpView
    Reads 849,552
  • WpVote
    Votes 91,636
  • WpPart
    Parts 39
Kebetulan itu hanya membumbungkan harapan. Jika sudah di puncaknya, manusia menilai alam semesta berkonspirasi untuk mempertemukan sebuah kenyataan. Dan gue, tak menganggap kebetulan adalah sesuatu yang harus gue puja-puja. -Balerin Nastisha (Tisa, 28 tahun, buruh di ruang kendali siar). Gue gak percaya kebetulan sih, like a bullshit. Kayak kebetulan ketemu, lalu jatuh cinta pada pandangan pertama, dan berakhir bahagia kayak di novel romansa bacaan salah satu pacar gue. Baru salah satu loh, belum salah dua, tiga, dan seterusnya. Pokoknya kebetulan itu bullshit! -Abizar Galen Wimala (Abi, 27 tahun, pengusaha yang juntrungannya ntah kemana). Cover by: www.weheartit.com (edited by nimasdisri) Eensklaps All rights reserved © 2018 by nimasdisri.
... by riantifebri
riantifebri
  • WpView
    Reads 378,371
  • WpVote
    Votes 19,592
  • WpPart
    Parts 13