AdhiMakayasa's Reading List
1 story
Flew Away My Love بقلم AdhiMakayasa
AdhiMakayasa
  • WpView
    مقروء 280
  • WpVote
    صوت 14
  • WpPart
    أجزاء 4
Kukatakan kepadamu, "Buat apa menunggu hujan reda? Biarlah hujan yang lelah dan putus asa karena kita tidak pernah reda oleh hujan." Kutemui wajahmu yang tersenyum. Sudah sangat kurindukan wajahmu yang hampir tidak pernah kutatap. Rasanya desiran di hati sampai pada ubun-ubunku dan memecah hujan yang masih lekat pada pori-pori kulitku.