Wuxia
1 story
10 Tokoh Persilatan aka Pendekar Cacat (Gu Long) by JadeLiong
10 Tokoh Persilatan aka Pendekar Cacat (Gu Long)
JadeLiong
  • Reads 105,226
  • Votes 1,407
  • Parts 25
Merupakan salah satu buah pena terbaik dari Master Gu Long. Dunia persilatan digemparkan oleh kematian Thi Ciang Kan Kun Goan (Pukulan Baja Gelang Jagat) Oh Ciang Hu. Bong Thian Gak, salah seorang murid Oh Ciang Hu yang dianggap murtad dan dikeluarkan dari perguruannya bertekad menyelidiki sebab musabab kematian bekas gurunya yang misterius demi membersihkan namanya. Namun hal itu menyeretnya terlibat dalam pergolakan budi dan dendam antara sepuluh tokoh persilatan yang telah berlangsung sejak lama. Mampukah Bong Thian Gak menghentikan perselisihan antara para pesohor dunia persilatan itu? Peristiwa apakah yang melatar belakangi terjadinya pergolakan tersebut?