fav
22 stories
SERENDIPITY by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 3,857,087
  • WpVote
    Votes 176,201
  • WpPart
    Parts 25
(Telah Terbit dan Difilmkan) --- Dulunya, Arkan dan Rani adalah sepasang kekasih. Tiba-tiba, di sebuah taman kota, Arkan mengikrarkan bahwa mereka harus berpisah. Dua bulan telah berlalu. Sekarang, meskipun mereka satu kelas, Arkan tidak pernah lagi menyapanya. Kadang, memang selucu itu: mereka yang dulu bisa menghabiskan waktu berjam-jam hanya untuk mengobrol tentang apa pun, kini bahkan tidak tahu bagaimana caranya mengucapkan 'hai' atau 'selamat pagi'. Rani tahu Arkan membencinya. Rani tahu ini kesalahannya. Tapi Arkan seharusnya mendukungnya. Dia sedang berusaha bertahan hidup. Dengan segala kemampuannya, dengan segala perisai dan kekuatannya, Rani berusaha bertahan dan berdiri tegak. ---- Novel ini telah diterbitkan Desember 2016 oleh Penerbit Inari dan difilmkan.
Brother Complex by Princesschalisa
Princesschalisa
  • WpView
    Reads 1,333,491
  • WpVote
    Votes 53,547
  • WpPart
    Parts 23
Kau bagaikan udara bagiku. kau hadir, kau nyata, dan kau ada. Namun sulit bagiku untuk menyentuhmu, meraihmu, menggapaimu, dan menjadikanmu milikku selamanya. Benteng yang terbangun diantara kita cukup kokoh. Seandainya kau dan aku diciptakan Tuhan dari rahim seorang wanita yang berbeda. Seandainya kau dan aku diciptakan Tuhan untuk bersatu selamanya, Aku yakin kita akan menemukan jalan kembali walaupun kita terpisah di dua benua yang berbeda. Karna cinta... Jarak, usia, waktu, hanyalah sekedar angka yang tidak berarti! Karna cinta.... Mampu menaklukan segalanya.
Tale Of Valkyries by Nura_Anka
Nura_Anka
  • WpView
    Reads 132,418
  • WpVote
    Votes 10,981
  • WpPart
    Parts 27
"Alvyna Zoe Weininger terlahir buta. Kehilangan ibunya tepat satu hari setelah ia lahir. Tidak pernah melihat warna langit seumur hidupnya, tidak punya teman kecuali 1 sosok roh yang ia beri nama Daisy dan telah bersamanya selama 17 Tahun. Menjelang upacara kedewasaan ke 18 tahun, Alvyna memutuskan untuk ikut Daisy menuju ke Dunia antah berantah bernama FallenHeim. Demi mencari asal-asul ibunya, dan mendapatkan penglihatan kembali, ia membuat Perjanjian dengan Daisy. Sebuah perjanjian yang harus ia bayar dengan satu nyawa. Ketika pertama kali menginjakkan kakinya di Fallenheim, Daisy Roh yang telah ia anggap seperti keluarga sendiri tiba-tiba memintanya bertarung dengan segerombolan monster yang lebih mengerikan dari mimpi buruknya. "Selamat Datang Di FallenHeim, Keluarkan Pedangmu Wahai Anak Manusia!" Seru Daisy dengan seringaian yang hampir membuat Alvyna kena serangan jantung. Alih-alih menjawab, hal yang pertama kali ia lakukan adalah mengambil satu batang ranting pohon seukuran tangan orang dewasa, lalu mengejar Daisy yang berlari seperti meluncur di atas permukaan es. Maka dimulailah pertualangan Alvyna di negeri antah berantah yang sedang berada di ambang kehancuran disusul sumpah serapah dari Daisy.
Eyesight by sky_allesandria
sky_allesandria
  • WpView
    Reads 5,530
  • WpVote
    Votes 328
  • WpPart
    Parts 20
Ada saat dimana keberadaan dirimu di dunia ini akan di pertanyakan. Seperti, siapa kau sebenarnya ? apa yang kaulakukan ? Apa tujuan hidupmu ini ? apa yang terjadi pada hidupmu ? dan dimana kau akan berpihak ? ya BERPIHAK. Dalam kasusku, keberadaan diriku sendiri dipertanyakan dalam keberpihakan. Bukan pihak buruk atau baik, bukan bukan, jika kalian semua berpikir seperti itu justru kalian salah besar. Keberadaanku di dunia ini dipertanyakaan akankah menjadi manusia atau... seorang Eyesight. Ya, aku merupakan anak Mom dan Dad, dan yang aku tahu mereka berdua adalah seorang manusia biasa sama sepertiku -sebelum aku tahu kebenaran tentunya- ternyata mereka menyimpan rahasia sangat besar yang menyangkut kehidupan putrinya, yaitu aku Allen Walsh a.k.a seorang Eyesight. Pertempuran antara kaum manusia penghuni bumi dan kaum Elf atau biasa kita sebut dengan penghuni Dunia Tengah. Kaum Elf penghuni pertama dari seluruh jagat raya sebelum kaum manusia, ingin mengambil alih seluruh apa yang menjadi haknya. Dan disinilah peran seorang Eyesight dibutuhkan, namun yang menjadi kendala bukanlah untuk mencari seorang Eyesight itu, tapi bagaimana menghadirkan seorang Eyesight murni yang dimana merupakan hasil percampuran antara kaum Elf dan kaum manusia sedangkan interaksi antara kedua kaum tersebut merupakan hal yang terlarang. Dan disinilah kewarasan dari seorang Elf atau bagi kaum manusia biasa disebut dengan kaum Minoris dipertanyakan.
Just Friend by Alessjandro
Alessjandro
  • WpView
    Reads 107,796
  • WpVote
    Votes 1,275
  • WpPart
    Parts 3
"We're just friend, right?" tanya dia dengan suara berat khasnya dan aku mengangguk terhipnotis. Lalu, lolipop yang ada dimulutnya jalankan ke sekitar tubuhku dan berakhir dimilikku. Dia membukannya dengan lebar dan memainkan lolipop itu disana. Aku melayang. Dalam hati, ingin semunya berhenti namun aku tidak bisa. Aku sudah masuk kedalam perangkap permainannya. Terjerat. Sehingga tidak sanggup mengakhiri ini. "Yeah. Just Friend." erangku dan di mulai memainkanku. Copyright © Aless
Brother Complex by hctsummer
hctsummer
  • WpView
    Reads 49,545
  • WpVote
    Votes 1,546
  • WpPart
    Parts 6
Askandar dan Asyifa, sudah resmi menjadi kakak beradik sejak sepuluh tahun lalu. Tapi tak peduli betapa lamanya mereka berbagi atap, ternyata sama sekali tak membuat keduanya saling akrab. Askandar yang merupakan idaman seluruh warga sekolah itu, begitu perfeksionis dalam segala hal. Sedangkan Asyifa yang memiliki paras super cantik itu begitu bodoh dan ceroboh. Askandar tidak menyukai Asyifa, dan Asyifa benci Askandar. Namun bagaimana jadinya jika Asyifa harus terjebak dalam permainan para penggemar Askandar? writen by hctsummer 2015
The Lost Princess by Floisey
Floisey
  • WpView
    Reads 601,066
  • WpVote
    Votes 31,000
  • WpPart
    Parts 35
[COMPLETED] Lea hanyalah gadis cantik bermata biru dan berambut merah yang tinggal bersama ibu angkatnya. Dia tidak pernah mengetahui darimana dia berasal dan kenapa dia bisa diangkat menjadi anak. Lalu, seseorang bernama Theresa mengubah dirinya, membantu Lea untuk mencari jati dirinya. Tak hanya itu, seseorang telah menyamar menjadi gurunya. Lea menjadi incarannya. Mungkin dihadapkan dengan semua masalah ini membuat Lea tak suka. Menurutnya omongan-omongan Theresa hanyalah hayalan belaka, tidak ada unsur serius didalamnya. Tapi, siapakah Lea sebenarnya? ** Completed story, All rights reserved. SEDANG DALAM MASA PENGEDITAN
Bad Boys vs Crazy Girls by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 7,308,179
  • WpVote
    Votes 162,145
  • WpPart
    Parts 19
Sudah di terbitkan! Series SLS 1 Bagi Kate, Liam adalah musuh abadinya. Sementara, bagi Liam, Kate adalah mainannya. Kate membenci, Liam menyukai. Kate merindukan, Liam menghilang. Liam datang dan Kate selalu menolak. Tak pernah seirama. Hal biasa jika keduanya selalu saling melontarkan kalimat ejekan. Tapi, ketika kalimat ejekan itu menghilang, bagaimana jika salah satu dari mereka merindukan hal itu.
Friend Zone by mylullaby_
mylullaby_
  • WpView
    Reads 11,118,316
  • WpVote
    Votes 445,186
  • WpPart
    Parts 36
SUDAH TERBIT! Pokoknya, lo harus peka sama keadaan sekitar lo. Jangan kayak gue, yang selalu ga peka dengan segala hal, bahkan gue ga peka sama orang terdekat gue. Gue harap, lo jangan sampe ngerasain hal yang ga pengen lo rasain karna sifat lo yang cuek. Karena, gue merasakan hal yang ga pengen gue rasakan di hidup gue. Bahkan di mimpi terliar gue pun ga mau merasakan hal itu.