fantasy
5 stories
Replaying Us by kianirasa
kianirasa
  • WpView
    Reads 616,852
  • WpVote
    Votes 55,309
  • WpPart
    Parts 35
Athalia Sharafina menyukai Narado Risyad dalam diam selama bertahun-tahun. Tapi tidak pernah menyatakannya bahkan disaat-saat terakhirnya dengan Nara. Sebuah keajaiban Atha bertemu Faust. Makhluk tampan dengan sepasang sayap hitamnya yang bersedia membantu Atha―kembali ke masa lalu dan mengutarakan perasaannya pada Nara. Sayangnya, Faust melakukan kesalahan. Atha yang seharusnya bertemu Nara pertama kali saat liburan kelulusan SMA di sebuah toko buku, justru terlempar ke masa yang lebih lampau dan bertemu dengan Nara yang masih memakai seragam putih abunya. Dari sinilah, petualangan Atha di masa lalu pun dimulai. Dia terpaksa kembali menjadi siswi SMA dan sialnya harus tinggal serumah dengan Kariza Tarazio. "Saat aku dan kamu mengulang kembali kita." Copyright © 2015 by penasavira Cover designed by penasavira Source: Pinterest
TRS (3) - Mika on Fire by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 2,531,842
  • WpVote
    Votes 190,764
  • WpPart
    Parts 26
Mika, cowok aneh, suka berbicara sendiri, bertingkah konyol dan berturut-turut menjadi badut kelas ternyata mantan dari cewek terpintar, kalem, mantan ketua OSIS, Juliana. Di bulan Mei ini, Mika harus mencari target pertamanya, tentunya dia tidak boleh memilih Ana. Tapi jika Mika masih terjebak bagaimana? Belum lagi kembaran Mika dari 'dunia' lain, Miles Ouston, memintanya untuk bertukar posisi. Tak masalah sih jika Ana tidak ikut bersamanya. Namun Mika harus bekerja sama dengan Ana, hingga Mika dan Miles selesai bertukar posisi. Beda keyakinan, ras, dan rasa. Mika on Fire. The Rules : Three © Copyright 2014, wulanfadi
Royal Academy by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 1,966,507
  • WpVote
    Votes 99,576
  • WpPart
    Parts 32
Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Karena kenakalan remajanya, Teressa dimasukkan ke sebuah asrama bernama Royal Academy yang memiliki banyak misteri. Teressa mendapatkan sebuah ramalan. Ramalan 13. Ramalan yang mengingatkan Teressa akan masa lalunya. Copyright © 2013 by wulanfadi
My Kingdom by Chaphine
Chaphine
  • WpView
    Reads 87,589
  • WpVote
    Votes 4,622
  • WpPart
    Parts 20
[WARNING] INI CERITA DARI JAMAN ICHA NEWBIE. JANGAN DIBACA SAMA SEKALI. HINA. KASIHANILAH MATA KALIAN. ••• Ini adalah cerita yang aneh. Ketika seorang Vieska merasa hampa dan tak berarti. Ia malah menemukan dunia. "Putri Pelangi kau kah itu?" Ia merasa terpanggil. Seolah panggilan 'putri pelangi' memang di tujukan untuk dirinya. [Best Rank : #1 in Adventure]
THE NEPHILIM by Yuvikalif
Yuvikalif
  • WpView
    Reads 2,469,219
  • WpVote
    Votes 135,095
  • WpPart
    Parts 39
Anak perempuan manusia terlarang untuk para malaikat. Dahulu kala sekelompok malaikat bernama "The Sons of God" yang terdiri dari 199 malaikat dan dipimpin 7 malaikat tertinggi yang ditempatkan dibumi untuk mengamati dan mengawasi para manusia. Mereka terlalu sering kesepian sehingga mereka mengambil manusia sebagai istri, walaupun mereka tau itu terlarang. Anak hasil dari hubungan terlarang itu di beri nama Nephilim, mereka sangat keji. Mereka memakan daging manusia, meminum darahnya, meneror bumi, dan dalam beberapa kasus mereka kanibal. Raylah, seorang gadis yang harus merelakan kepergian dad-nya karena serangan nephilim, kini harus hidup berdua dengan mom-nya yang super protektif. Ia juga seorang gadis yang mendambakan kebebasan. Saat Raylah mulai bisa melupakan sebab kepergian dad-nya, kejadian-kejadian mengerikan timbul pada dirinya. Ia ketakutan setengah mati, mom tak bisa berbuat banyak. Kemudian seorang cowok misterius mengulurkan tangan untuk jawaban atas pertanyaannya sekaligus kebebasan. Raylah tau jika ia menerima uluran tangan cowok itu, ia harus menghadapi kenyataan menakutkan yang membuatnya mengerti alasan dibalik sikap momnya yang aneh dan sangat protektif. Cover by @lihanelv