YouKnowmever's Reading List
3 stories
The Boot Stories (Boot, Poem, and a Piece of Cupcake) by Cendarkna
Cendarkna
  • WpView
    Reads 1,494,649
  • WpVote
    Votes 157,076
  • WpPart
    Parts 38
BAGIAN TERAKHIR SEASON 1 DIUNPUB DEMI KEPENTINGAN PENERBITAN! Untuk kalian yang penasaran, bisa langsung tengok bukunya di Gramedia ya! :D *** Dunia mengurung Angkara Devanagari bersama dua pria yang memiliki pesona sebagai mantan Presiden BEM dan ketua Himpunan Mahasiswa Departemen. Sayang, dunia tidak membiarkannya memiliki kedua cowok ganteng itu. Sebab yang satunya sudah punya pacar, sedangkan yang satu lagi berengsek. 1% realita, 49.5% imajinasi, dan 49.5% ekspektasi. Completed: Seri 1: Sepatu Bot, Puisi, dan Sepotong Cupcake (Sleeping Beauty in Boot) Coming Soon! Seri 2: Sepatu Bot dan Pesawat Kertas (Cinderella's Boot) Cerita ini direncanakan berseri.
Troublemaker [Published] by dhitapuspitan
dhitapuspitan
  • WpView
    Reads 3,860,586
  • WpVote
    Votes 184,898
  • WpPart
    Parts 42
Bagi Derin, jatuh cinta ternyata nggak segampang meng-capture gambar lewat kamera. Tidak juga selalu manis dan renyah seperti potongan cheese cake yang selalu dia suka. Cinta ternyata tidak selalu menyenangkan seperti dalam kisah-kisah yang diceritakan. Sejak bertemu dengan Arka--cowok yang so-damn-cool kalau lagi unjuk trik di atas skateboard--Derin merasa waktu berjalan terlalu cepat. Rasanya, tiap saat ingin ia habiskan bersama Arka, meski itu sekadar duduk mengobrol saja. Namun, setelah mereka semakin akrab, Derin merasa ada yang janggal. Arka terllau tahu tentang dirinya. Segalanya. Termasuk masa lalu dan orang-orang yang tersangkut di dalamnya--yang sangat ingin ia lupakan. Apa motif Arka sebenarnya? Apakah Derin harus mulai menyiapkan diri untuk kecewa? Saat jatuh cinta, kau tahu, kau harus bersiap akan segala kemungkinan. Termasuk, harapan yang kadang tak sesuai kenyataan.
TRS (2) - Matt and Mou by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 3,947,840
  • WpVote
    Votes 193,721
  • WpPart
    Parts 30
The Rules Series (2) : Matthew Rizki Akbar Biasa, cowok dan cewek bersahabat sejak kecil. BIasa, cowok dan cewek saling memendam rasa di hati kecil. Namun, jika ini terjadi padamu, apa yang kau lakukan? Faktanya, yang biasa tidak biasa seperti kedengarannya. © Copyright 2014