The way to remove you of the universe
[Ratu Laras Wijayanto] Alasan gue kuliah di Bandung adalah untuk menghapus jejak Syahdan di semesta hati gue. Kehidupan SMA gue gak indah untuk dikenang, jatuh cinta serumit yang gue liat di film romance tiap weeked. Selain percintaan gue yang gagal gue juga gagal jadi anak kebanggaan bokap. Sahabat yang gue kira sela...