ryeasenja's Reading List
17 stories
Anesthetized [Terbit] by verbacrania
verbacrania
  • WpView
    Reads 1,621,414
  • WpVote
    Votes 110,553
  • WpPart
    Parts 25
[Terbit, Penerbit Inari 2018, tersedia di toko buku] "Karena kehilangan itu takkan pernah sederhana. Aku hidup, tapi aku tak bisa lagi merasakannya. Apa memang begitu cara kerja Tuhan? Memberikan anugerah terindah, lalu merenggutnya kembali di puncak harapan?" KEHILANGAN adalah konsekuensi terburuk dari rasa MEMILIKI. Ghea dan Agil sama-sama pernah merasakan pahitnya kehilangan, tapi cara mereka mengatasi rasa kehilangan itu berbeda. Ghea bisa melanjutkan hidupnya, tapi tak pernah lagi bisa merayakannya. Dia masih terus terlena dalam kenangan masa lalu. Sedangkan Agil, dia bisa melanjutkan hidup dan bangkit dari masa-masa terburuknya. Hingga dengan sengaja, takdir menemukan mereka. Kehadiran Agil membuat hidup dan hati Ghea perlahan berubah. Tapi, bayang masa lalu masih saja membekap Ghea dengan erat. Mana yang akan Ghea pilih, tetap tenggelam dalam masa lalu atau bangkit untuk memulai menata hati yang baru? The second story of Bachtiar's Family Cover by @Nauraini, thank you, Dear :* ©copyright by Verbacrania 2015
Crush In Rush by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 1,220,134
  • WpVote
    Votes 47,094
  • WpPart
    Parts 11
Joshua dan Kiara, dua anak manusia dengan perbedaan yang sangat bertolak belakang, dua anak manusia yang seharusnya tidak pernah bersua ini pada akhirnya harus bersimpangan jalan dan saling terkait. Padamulanya Joshua hanya memanfaatkan Kiara untuk sandiwara balas dendam yang dirancangnya, tetapi ternyata semua kisah melenceng dari yang direncanakan. Akankah Joshua yang kejam, penyendiri dan sinis itu akan punya kisah 'tanpa sandiwara' dengan Kiara yang polos dan lugu?
SENTIMENTAL REASONS |  TJAHRIR SERIES #4 by cecilwang
cecilwang
  • WpView
    Reads 2,483,129
  • WpVote
    Votes 56,131
  • WpPart
    Parts 11
TELAH DITERBITKAN (PENERBIT: BUKUNE PUBLISHING) Inevitably in Love. © 2018, Cecillia Wangsadinata (CE.WNG). All rights Reserved. ========================================================= This work is protected under the copyright laws of the Republic of Indonesia (Undang - Undang Hak Cipta Republik Indonesia no. 19 tahun 2002). Any reproduction or other unauthorised use of the written work or artwork herein is prohibited without the express written permission of the author. No part of this publication may be reproduced, stored in a retrieval system, or transmitted in any form or by any means - for example, electronic, photocopy, or recording. This is a work of fiction. Names, characters, incidents, and dialogue are products of the author's imagination and are not to be constructed as real. Any resemblance to actual events or persons, living or dead, is entirely coincidental. ========================================================================= Novel in Bahasa Indonesia | WRITTEN BY CE.WNG.
EAT, ME by cecilwang
cecilwang
  • WpView
    Reads 13,593,400
  • WpVote
    Votes 901,915
  • WpPart
    Parts 61
This work is protected under the copyright laws of the Republic of Indonesia (Undang - Undang Hak Cipta Republik Indonesia no. 19 tahun 2002). Any reproduction or other unauthorised use of the written work or artwork herein is prohibited without the express written permission of the author. No part of this publication may be reproduced, stored in a retrieval system, or transmitted in any form or by any means - for example, electronic, photocopy, or recording. This is a work of fiction. Names, characters, incidents, and dialogue are products of the author's imagination and are not to be constructed as real. Any resemblance to actual events or persons, living or dead, is entirely coincidental. EAT, ME. © 2016, Cecillia Wangsadinata (CE.WNG). All rights Reserved. ================== Novel in Bahasa Indonesia | WRITTEN BY CE.WNG.
Mr. Gentleman by ZerooneLps
ZerooneLps
  • WpView
    Reads 327,147
  • WpVote
    Votes 16,256
  • WpPart
    Parts 15
Dear My Gentleman, Beritahu aku siapa dirimu Seperti apa wajahmu Seperti apa keindahan tubuhmu Karena aku tidak ingin hanya selalu bermimpi Hanya selalu membayangkan Seperti apakah sosokmu yang sesungguhnya. -Alana- Story by : Zeroone .Fiction Story. No Plagiat!
Embrace The Chord by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 3,024,089
  • WpVote
    Votes 175,702
  • WpPart
    Parts 22
Perempuan itu racun, perempuan itu jahat. Ya. itulah yang selama ini terpatri di benak Jason, seorang pemain biola jenius dengan ketampanan yang luar biasa. Dia memendam sakit hati akibat perlakuan tak punya hati ibunya sewaktu dia kecil, yang menjualnya hanya demi segepok uang. Jason mempunyai reputasi sebagai 'penghancur perempuan' dia selalu bersikap baik kepada para kekasihnya, membuat para perempuan jatuh cinta setengah mati kepadanya sebelum kemudian dihancurkan hatinya dengan kejam. Dan sepertinya tidak akan ada perempuan yang bisa membuat Jason jatuh cinta, sampai kemudian dia bertemu dengan Rachel, seorang perempuan yang bisa memeluk semua nada..... dan seorang perempuan yang sama sekali tidak tertarik kepadanya...
From The Darkest Side by SanthyAgatha
SanthyAgatha
  • WpView
    Reads 1,667,234
  • WpVote
    Votes 39,367
  • WpPart
    Parts 4
Hidup Sharin semula biasa-biasa saja. Dia adalah anak yang tidak diakui ibunya sendiri, seorang artis ternama yang memilih merahasiakan keberadaannya di depan umum dan membiarkannya dibesarkan oleh kakek dan neneknya. Sampai kemudian Cathy, ibunya memintanya berkenalan dengan calon ayah tirinya, seorang lelaki muda yang begitu berkuasa. Darren Leonidas, milyader kaya keturunan Yunani yang tampaknya menyimpan rahasia kelam yang berhubungan dengan masa lalu Sharin. Begitu memasuki rumah calon ayah tirinya itu, ada nuansa gelap yang melingkupi Sharin, seolah-olah ada sepasang mata yang selalu mengawasinya sepanjang waktu, berusaha menunggu saat dia lengah untuk menyakitinya. Dan sikap calon ayah tirinya, yang entah kenapa begitu tampan, muda, kaya, berkuasa dan misterius itupun tampaknya sama sekali tidak membantu Sharin untuk memecahkan misteri yang melingkupinya, karena Darren – sang calon ayah tirinya – tampaknya merahasiakan sesuatu. Sesuatu yang cukup gelap dan menakutkan, sesuatu menyangkut Sharin dan masa lalunya. Sesuatu yang bisa dengan kejam melukai orang lain demi mencapai tujuan jahatnya. Kisah ini adalah kisah thriller romance yang diilhami oleh ide yang hampir sama di semua kisah romance di dunia : Cinta segitiga. Tetapi cinta segitiga disini sangat unik, karena hanya melibatkan dua orang J. Kalian akan disuguhi suasana mencekam, darah, kekejaman sekaligus pelampiasan hasrat dan petualangan seksual yang luar biasa panas antara tokoh2 di dalamnya.
MASQUERADE PRINCE by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 3,517,098
  • WpVote
    Votes 259,454
  • WpPart
    Parts 1
"Bukan penggemar rahasia namanya kalau gue udah ngasih kode terang - terangan ke Doi. Berkali - kali nyoba, berkali - kali juga dicuekin. Emang dasar ganteng - ganteng apes! Disitu kadang saya merasa sedih. Tapi gak masalah, selama janur kuning belum melengkung, gue gak bakal berhenti buat ngejar Rosiandra Subiantoro. Kalau udah melengkung? Tinggal catok aja... " - Keanu. "Keanu? Hm... baik sih... tapi usil kayak daddy! Ganteng, tapi yah... walaupun aku salah satu penggemar om - om... Keanu? Duh.. kayak gak ada om - om lain aja." - Rozzie. Seribu satu cara Keanu lakukan demi meluluhkan hati seorang Rosiandra Elleanka Subiantoro. Tapi nyatanya setelah berkali - kali mencoba, usahanya tak pernah sekalipun dipandang oleh pujaan hatinya itu. Rozzie yang memang belum mau ambil pusing dengan masalah percintaan selalu mengabaikan kebaikan hati Keanu dan lebih memilih ambisinya untuk menjadi seorang Putri Indonesia seperti almarhumah mommy-nya dulu. Tidak ada yang lebih Rozzie inginkan selain mengikuti jejak almarhumah mommy-nya dulu. Sosok yang tak pernah ditemuinya karena mommy-nya memilih mengorbankan hidupnya demi melahirkan dirinya ke dunia 18 tahun yang lalu. Lalu apakah perjuangan Keanu harus berakhir sia - sia? atau justru ia harus semakin gencar mengejar cinta Rozzie?
The Daddy's Proposal by Kaleela
Kaleela
  • WpView
    Reads 5,300,809
  • WpVote
    Votes 292,247
  • WpPart
    Parts 25
Renata Elleana Subiantoro tidak pernah berpikir bahwa Radith, ayahnya akan menjodohkannya dengan seorang Duda. Bertemulah ia dengan Aresando Bachtiar sang Duda Keren "Duren" beranak satu yang seringkali membuat Renata jengah akan sikapnya. Dispenser, begitu Rena menjulukinya. Kadang dingin, kadang hangat. Namun dibalik segala keluh kesahnya, Rena tau Ares begitu tulus menyayanginya. Haruskah Rena menikahi sang "Duren" pilihan ayahnya ketika hatinya bahkan belum bisa sepenuhnya melupakan cinta terlarangnya, Raikan? Apa yang harus Rena lakukan ketika Raikan kembali setelah pergi selama 4 tahun?
Finding The Rainbow by Dinni83
Dinni83
  • WpView
    Reads 2,030,661
  • WpVote
    Votes 1,262
  • WpPart
    Parts 2
(Cerita ini sedang dalam proses penerbitan) Pelangi, keindahan alam dalam warna warni. Ariana, gadis tomboi ini selalu menunggu datangnya keindahan itu bahkan dalam mimpi. Tapi satu yang dia lupa, untuk menemukan pelangi, gadis itu harus menghadapi hujan yang selimuti awan gelap. warning 18+++