BucinnyaLalisa's Daftar bacaan
199 stories
Mama Papa & Nana (End) by aniallimmm
aniallimmm
  • WpView
    Reads 3,400,310
  • WpVote
    Votes 222,739
  • WpPart
    Parts 79
Ini tentang aku Sia Salita yang menikah dengan duda satu orang anak Dari hasil perjanjian antara orang tua yang terputus karna si pria yang menikahi wanita lain, laki-laki itu adalah Bayu Kusuma Sanjaya Namun beberapa tahun kemudian perjanjian itu kembali tersambung Karan si pria telah berpisah dengan istrinya karna si wanita meninggal dunia pada saat melahirkan putrinya Yang sekarang menjadi putri bulatku yang sangat aku cintai Oksana Kusuma Sanjaya Aku tidak tau bagaimana perasaan ayahnya padaku, yang jelas dia hanya menerim pernikahan ini tanpa menolak. "Mama kenapa Upin-ipin tidak punya lambut? Apa mereka syakit kankel? Inilah anaku dengan semua celotehannya dan hal ajaibnya yang membuat ku bahagia dengan pernikahan ini. #1 on marriagelife (15.09.2021) #1 on cerewet (11.09.2021) #1 balita (28.10.2021) #1 cerewet (27.07.2022) 6 Oktober 2020
Blooming Days  by rinaera__
rinaera__
  • WpView
    Reads 11,292
  • WpVote
    Votes 1,583
  • WpPart
    Parts 21
Pramoedya Wirawan, seorang dokter ortopedi yang dikenal memiliki kecerdasan, dedikasi yang tinggi terhadap pekerjaannya sebagai seorang dokter, dan tentunya penampilan yang tampan. Suatu hari dia harus terlibat dalam sebuah pernikahan bisnis dengan salah satu putri konglomerat yang bernama Azalea Puspa Anggraeni, orang tua Puspa bersedia menjadi donatur rumah sakit milik keluarganya yang sedang diambang kebangkrutan asalkan Pram mau menikah dengan Puspa, awalnya Pram begitu dingin dan tak acuh terhadap Puspa meskipun perempuan itu telah menjadi istrinya, namun lambat laun rasa cinta mulai tumbuh dikarenakan rasa kasihan terhadap Puspa yang sedari kecil tak pernah diperlakukan dengan baik oleh keluarganya, Pram bahkan rela menghabiskan sisa hidupnya bersama dengan Puspa agar perempuan itu dapat meraih impiannya, serta melindunginya dari orang tua yang hanya bisa menorehkan luka di hati Puspa. Sementara itu, berkali-kali Harry mendapatkan cobaan dimulai dari kekasihnya yang diperkosa oleh atasannya saat bekerja sebagai sekretaris pribadi di salah satu perusahaan ternama yang ada di ibu kota, diberhentikan dari firma arsitektur tempatnya bekerja selama dua tahun terakhir ini, dan sebuah kenyataan bahwa ia akan sangat sulit memiliki anak dikarenakan gaya hidupnya yang tak sehat dikarenakan sering begadang dan terlalu berlebihan dalam bekerja. Namun ditengah kesulitan itu Harry masih bersyukur dikarenakan memiliki ibu, adik, dan belahan jiwa yang selalu mendukungnya. 📍 Wattpad : rinaera__ 📍 Instagram : byrinaera__ 📍 Tiktok : byrinaera__
(Im)perfect Couple [Completed] by aprilianatd
aprilianatd
  • WpView
    Reads 926,323
  • WpVote
    Votes 73,702
  • WpPart
    Parts 35
Baru beberapa kali bertemu, dua manusia berbeda jenis kelamin itu memilih untuk melangsungkan pernikahan. Mereka menikah bukan karena cinta. Mereka juga bukan menikah kontrak seperti yang dilakukan tokoh fiktif di dalam drama atau novel. Mereka menikah atas kemauan sendiri. Menikah, hidup satu atap, tapi mereka fokus pada diri masing-masing. Terlalu aneh menyebut hubungan mereka sebagai pernikahan, tapi nyatanya mereka menikah sah secara hukum dan agama. Karena perkenalan yang terlalu singkat, membuat mereka menyadari betapa berbedanya kepribadian satu sama lain. Ada saja hal-hal kecil yang mereka perdebatkan. Bisakah mereka hidup bersama meski tanpa cinta? Atau justru cinta akan datang seiring kebersamaan mereka? Highest Rank: #1 Tamat #1 Perfect Couple #2 Pasangan #2 Selesai #4 Imperfect #7 Bahasa Indonesia #10 Surabaya #10 Happy Ending
Fallen by writebysteph
writebysteph
  • WpView
    Reads 53,126
  • WpVote
    Votes 3,628
  • WpPart
    Parts 15
"The more you know, deeper you fallen." Sagara, pembalap F1 muda asal Indonesia, kembali ke tanah air karena alasan yang tidak pernah ia sebutkan. Kembalinya Sagara ke Indonesia mengundang banyak berita miring tentang dirinya dan kehidupan percintaannya. Anya, jurnalis majalah gosip yang mendedikasikan seluruh hidupnya untuk pekerjaan. Ambisius, rela mengejar berita tanpa mengenal kata menyerah hanya untuk memuaskan hati sang atasan. Demi mencari tahu jawaban yang selama ini ia cari, Sagara rela menyetujui taruhan yang dibuat Anya. Demi karir yang lebih baik, Anya berusaha mati-matian untuk memenangkan taruhannya dengan Sagara. --- Most impressive ranking: #11 - adultromance (06/02/2024) #1 - metropolitan (28/02/2024) #5 - bahasa (29/03/2024) #2 - newadult (29/03/2024) #5 - pembalap (23/09/2024) #2 - alternateuniverse (6/11/2024) #3 - bahasa (27/11/2024) #1 - racer (30/07/2025)
TOLERATE IT by skychandara
skychandara
  • WpView
    Reads 57,717
  • WpVote
    Votes 3,184
  • WpPart
    Parts 34
Gaura terlalu terpaku dengan hidup nyamannya hingga tidak pernah terpikir untuk menikah. Tapi tanpa dia ketahui, ternyata Ayahnya memberikan syarat padanya jika ingin melanjutkan pendidikan doktornya. Yaitu, dia harus menikah. Lebih buruknya lagi, ternyata Ayahnya sudah menyiapkan calon untuknya. Gaura tidak pernah mematok tipe pria idaman setinggi langit. Dari dulu, dia hanya ingin pria yang bisa diajak bercerita tentang apa pun itu. Karena bagi Gaura, semuanya akan pudar suatu saat nanti, tetapi obrolan dengan orang yang tepat, akan selalu sama. Lalu Tuhan benar-benar mewujudkannya. Bahkan sampai puluhan tahun pun, pria itu tidak pernah berubah. Obrolan mereka tetap sama meski fisik keduanya sudah tidak seperti dulu. ‼️((tolong dibaca sampai bab 3 ya baru mutusin mau lanjut atau tidak))‼️
[P] Contract #PasqueSeries II by shaanis
shaanis
  • WpView
    Reads 2,282,536
  • WpVote
    Votes 226,315
  • WpPart
    Parts 33
[P] CONTRACT This contract will make us satisfied. -- Selama lima tahun bekerja untuk Pasque Techno tidak sekalipun Masayu Djezar menyangka akan berhadapan dengan Bossnya dalam situasi yang begitu mengejutkan. Kontrak kerja yang setiap tahun diberikan padanya, kali ini diperbarui untuk alasan yang berbeda. Bukan sekadar pekerjaan, bukan hanya tentang perannya sebagai sekretaris profesional dan kompeten. Kontrak ini mengikatnya untuk sebuah alasan yang sesungguhnya, amat diinginkan sang Boss, Pascal Pasque. [ Pascal Oleander Pasque & Masayu Aria Djezar ] -- [-] A romance story by Shaanis [-] Created on ‎Februari 25, ‎2020 [-] This story is just a fiction, if there any similarities; places, names, and incidents, are just a fluke and there's no element of intent, thank you
Begin Again [COMPLETED]  by Daisy_Celosia
Daisy_Celosia
  • WpView
    Reads 384,116
  • WpVote
    Votes 23,429
  • WpPart
    Parts 45
Maybe sometimes love needs a second chance because it wasn't ready the first time around
FEELING BLUE by talesofblackrose
talesofblackrose
  • WpView
    Reads 45,292
  • WpVote
    Votes 5,387
  • WpPart
    Parts 29
GUMILAR SERIES [1] - FEELING BLUE Falling in love doesn't need a reason because love comes uninvited and forced. However, what if love actually destroys? "Can we repair this relationship, Roshiana? I may not be a man you can be proud of because there are still many shortcomings in me. But I will try to be a good father and husband for Ganendra and you." Start: 5 Januari 2024 Finish: -
ETyNU - Esai Tentang yang Nyaris Usai  | GEMINI vol. 1 by jannmaria
jannmaria
  • WpView
    Reads 65,003
  • WpVote
    Votes 8,029
  • WpPart
    Parts 39
"Saat kata pisah sudah di ujung lidah, pikirkan kembali masa saat semuanya masih indah." --- Setelah bertahun-tahun menikah tanpa keturunan, Mirza berharap Beni bersedia menjalani program kehamilan. Sementara Beni masih bersikukuh menunda momongan. Berbeda pandangan dan gagal meraih kesepakatan membuat hubungan mereka retak perlahan. Suatu hari, Dea---adik sepupu Mirza yang merupakan single parent; mengalami kecelakaan hingga jatuh koma. Mirza dan Beni mau tak mau harus merawat Kalei---putri semata wayang Dea. Pasangan suami istri yang nyaris mengakhiri rumah tangga, terpaksa menekan ego masing-masing demi mengasuh keponakan mereka. Akankah kehadiran Kalei mampu mempersatukan, atau malah membawa membawa mereka selangkah lebih dekat dengan perceraian? --- Marriage Life - Romantic Comedy Doctor x Model --- Cover and all illustrations by Jannmaria. ETYNU - Esai Tentang yang Nyaris Usai adalah karya orisinil Jannmaria. Dilarang keras melakukan plagiarisme dalam bentuk apapun. Jannmaria, 2023. --- Start: 09.09.2023 End: - --- ETYNU - Esai Tentang yang Nyaris Usai | GEMINI vol. 1
[6] HOW TO BE JAKSANA - The Announcers Series ✔ by whatevernollae
whatevernollae
  • WpView
    Reads 56,006
  • WpVote
    Votes 3,484
  • WpPart
    Parts 34
Sandi Harusbi Jaksana (Sandi) seorang kepala keluarga yang bertanggung jawab atas segala persoalan yang dihadapi banyak pasangan muda se-Indonesia (kayaknya). Lewat acara podcast "How to be Jaksana" yang rilis setiap malam Minggu, Sandi makin viral di setiap episodenya. Berkat konsep karakter family man yang ia usung, dari podcast inilah Sandi mendapat julukan "suami terbijaksana" dari para penggemar yang rata-rata mama-mama muda. Wardah Diananda (Wardah) mendadak dilema berkat setiap statement yang dikemukakan suaminya tak pernah 100% benar adanya. Iya, semua hanyalah sebatas konten belaka berdasarkan naskah. Bahkan ia sempat berpikir bagaimana mengubah 'lambe manis' seorang Sandi menjadi berbuah manis betulan. Kalau tak ada sosok sang istri di belakang sebagai pendukung teratas, mana mungkin dia bisa sampai di puncak popularitas? Lalu, apa yang sebenarnya terjadi di keluarga ini? Apakah julukan suami terbijaksana karena betulan bijaksana, atau cuma sekedar pajangan nama aja? START: November 19th, 2022 END: December 9th, 2023 story & cover by whatevernollae Copyright ©2022 whatevernollae