DyahRahayu2's Daftar bacaan
41 stories
Oh, Darling! [The Wattys 2021 Winner - Romance] by IndahHanaco
IndahHanaco
  • WpView
    Reads 1,710,013
  • WpVote
    Votes 197,304
  • WpPart
    Parts 58
Rhea terpaksa menghadapi Dexter, mantan pacar Ellen, yang mengancam akan merusak nama kakaknya dan keluarga setelah sang kakak tiba-tiba mengabarkan sedang kawin lari. Namun, Rhea tidak tahu bahwa berurusan dengan si pembalap angkuh demi nama baik Ellen berlanjut menjadi urusan hati. *** Di tengah perjalanan menuju kencan buta, Rhea mendapatkan telepon bahwa Ellen sedang kawin lari di Las Vegas dengan mantan manager kakaknya itu. Rhea yang tahu bahwa Ellen sudah memiliki pacar dan akan membicarakan pernikahan, harus menjelaskannya pada Dexter, pria berprofesi sebagai pembalap Formula One yang ditinggal kawin lari oleh kakak Rhea. Dexter yang mengancam akan merusak nama Ellen ke media, setelah bertahun-tahun kakaknya berhasil menjaga citra baik di dunia hiburan berkat bantuan Rhea pula, meminta Rhea untuk bertanggung jawab atas kelakuan Ellen. Rhea merasa tidak memiliki pilihan, menuruti permintaan Dexter mulai dari mencari Ellen yang hilang hampir tanpa jejak ... hingga pura-pura jadi pacarnya! Sikap Dexter yang seperti monster menyebalkan dan Ellen yang tidak kunjung pulang membuat Rhea tidak tahan. Namun, ketika sisi lain Dexter mulai terlihat serta alasan yang menjadi jelas di balik itu semua, Rhea tidak menyangka perasaannya kepada si pembalap mulai berubah.
Bad Princess (END) by pockynop
pockynop
  • WpView
    Reads 4,903,551
  • WpVote
    Votes 570,150
  • WpPart
    Parts 60
🌸1. Reincarnation Series DITERBITKAN! Penerbit Aurora (Galaxy Media) #1 in Fantasi (02-11-2020) #1 in Kingdom (13-08-2020) Yoon Sera bereinkarnasi menjadi Sona, gadis kecil berumur lima tahun setelah kematiannya. Sona Valrize De Alterion, seorang Putri kekaisaran Alterion, yang diabaikan oleh Kaisar, serta dua pangeran yang merupakan kakak kandungnya. Keinginan Sera setelah menjadi Sona hanyalah satu, lari dari istana dan menghindari kematian! Sona, seorang antagonis yang terbunuh dalam cerita yang pernah Sera baca. Kini Sera malah terlahir kembali menjadi Sona dan harus menghadapi nasibnya yang tragis. Ia berusaha menghindari kematiannya dengan menghindari Putra mahkota, sekaligus kakak pertamanya yaitu Heroson, Pangeran kedua, dan juga sang Kaisar. *** PS. INI CERITA ORIGINAL!! BUKAN FANFIC ATAU TERJEMAHAN!! #Happyreading Copyright ©nopnob
Balada Ibu Rumah Tangga | TAMAT by giesalindri
giesalindri
  • WpView
    Reads 398,360
  • WpVote
    Votes 29,158
  • WpPart
    Parts 29
Samira sama sekali tidak mengira dirinya akan mendapat kejutan berupa kehamilan yang sudah berusia enam minggu di pernikahannya yang baru dua bulan. Bukan, bukan ini skenario awalnya. Samira tidak- belum siap untuk jadi ibu meski usianya sudah nyaris tiga puluh satu. Apakah Samira bisa menjadi ibu yang baik dengan segala kemagerannya?
Become a Mother/Season 1&2/ END ✔☑ by KejoraTravis2505
KejoraTravis2505
  • WpView
    Reads 1,603,359
  • WpVote
    Votes 148,953
  • WpPart
    Parts 72
Jennie tidak tahu apa yang menimpanya kali ini, ketika dia tertabrak bus dia terbangun dan mendapati dirinya di ruangan mewah nan elegan, dan itu semua membuat hidupnya berbalik 180° dalam sehari. Dia terdampar di dunia lain dan menjadi seorang ibu, ia menjadi ibu dari anak seorang jendral yang kaya raya. Dan ia tersadar kalau dunia ini adalah dunia yang ia baca di novel sebelum ia tertabrak bus didunianya. Ia memiliki ingatan asli sang tokoh antagonis di novel ini, dan ia memutuskan untuk berubah.
Antagonist Girl (TAMAT) by AceOfTheAngel
AceOfTheAngel
  • WpView
    Reads 5,928,037
  • WpVote
    Votes 589,387
  • WpPart
    Parts 66
Arlan, laki-laki itu memenuhi ruangan di apartemennya dengan foto-foto seorang perempuan. Ia bukan terobsesi, hanya saja ia takut akan melupakan perempuan itu barang sejenak saja. Vellice, dia manusia dari dunia lain yang menikmati perannya sebagai penjahat. #1 on Fantasy 2 Maret 2021
Jangan Buang Aku, Ayah! by Miss_N714
Miss_N714
  • WpView
    Reads 5,070,057
  • WpVote
    Votes 455,994
  • WpPart
    Parts 59
Seperti halnya uang. Bahkan ketika lusuh sekalipun kau akan tetap berharga. Sekalipun dibuang oleh keluarganya, Serena menemukan keluarga baru sebagai pelipur lara. Gadis bernama lengkap Serena Latifa tersebut memliki keterbatasan dalam bicaranya. Hal tersebutlah yang kemudian membuatnya tebuang dari keluarganya. Kakak-kakaknya justru mengakui dia sebagai anak dari seorang ART. Berbagai penolakan ia terima dari keluarga kandung hingga menimbulkan trauma cukup dalam untuknya, hatinya teriris perih ketika kata-kata tajam itu mengusik indera pendengarannya. Hingga ia bertemu dengan keluarga barunya, yang memoles dan bahkan merawatnya bagaikan sebuah berlian, bukan lagi sebagai sampah yang teronggok kemudian dibuang.
END - Revenge The Villainess Lady [SUDAH TERBIT] by Winterdust_Lyn
Winterdust_Lyn
  • WpView
    Reads 402,537
  • WpVote
    Votes 28,635
  • WpPart
    Parts 19
Sebagian bab dihapus untuk kepentingan penerbitan [Lengkap] 04112020 Kehidupan baruku dimulai saat kematian pemilik tubuhku saat ini. Rasa sakit hati dan dendam yang masih tersisa membuatku harus menyelesaikan semua perasaan ini agar jalan takdir di duniaku yang baru tidak berakhir sama dengan "dia". Vionetta Auristela Gilbert Follcon, aku berjanji dengan jiwaku yang bersemayam di tubuhmu ini, untuk mengubah garis hidup kita berdua. _Han In Young/24 tahun - Mahasiswi penerima beasiswa prestasi pendidikan tinggi fakultas management dan ekonomi modern Universitas A Korea Selatan._
Mendadak jadi Permaisuri (Terbit) by Ondet07
Ondet07
  • WpView
    Reads 6,147,822
  • WpVote
    Votes 545,387
  • WpPart
    Parts 81
Terbit @anonymous.publisher _SHOPEE: Demostlem store Yuk.. Yuk 😍😍 Sejarah negaranya saja dia lupa-lupa ingat apa lagi sejarah negara lain. Oh Tuhan!! Dimana AKU!!! Kisah Lisa pegawai Bank swasta di Indonesia yang entah bagaimana bisa berada di zaman dimana orang-orang memanggilnya permaisuri.
Dunia Novel (TAMAT) by Pingky0503
Pingky0503
  • WpView
    Reads 776,485
  • WpVote
    Votes 25,575
  • WpPart
    Parts 11
"WHAT THE!" "Ini gue dimana? Perasaan tadi gue di ambulans deh, tapi kok ini udah ditempat ke begini sih?!" "Huaaaa gue mau pulang!!" Namanya Antanasya Saputri, anak SMA biasa yang tengah duduk dibangku kelas XII. Ia masih ingat betul bagaimana kecelakaan tak terhindar itu menimpa dirinya, beberapa menit saat ia dibawa masuk kedalam ambulans pun telinganya masih dapat menangkap suara para perawat yang mulai memasangkan berbagai alat pertolongan gawat darurat padanya. Tapi lihat sekarang ini mengapa tiba tiba ia terbangun dikamar orang lain? Kamar siapa ini? Dan dimana ia sekarang ini? "Kenapa gue bisa disini? Wah gilaa! Ini kamar siapa anjir, kalau begini ceritanya gue jadi merinding weh!!" Rank : #1 in Dunia Novel (17-10-20) #1 in Ramalan (30-10-20) #1 in Dunialain (05-11-20) #2 in Villain (06-11-20) #4 in Obsesi (26-12-20) #11 in Fantasy (21-01-21) #3 in pangeran (27-01-21) #5 in putri(14-03-21) #2 in aksi (08-08-21)
Villain : I'am the Main Character {END} by Auna_Senpai
Auna_Senpai
  • WpView
    Reads 1,794,115
  • WpVote
    Votes 224,643
  • WpPart
    Parts 57
WARNING!! INI NOVEL ASLI KARYA SAYA BUKAN TERJEMAHAN, OKEY?! Hari itu adalah sepulang dari perayaan kelulusan smp ku. Aku bersenang-senang bersama keluarga juga teman-teman, sehingga rasanya tidak ingin berakhir begitu saja. Tapi... Takdir berkata lain, mobil keluargaku bertabrakan dengan truk yang oleng. Seolah dipermainkan takdir, aku berenkarnasi ke dalam tubuh seorang putri di sebuah game yang telah selesai ku mainkan sebelum ujian. welcome to, "Magic Drama" sayang sekali, aku bukan berada di tubuh tokoh utama melainkan ditokoh ketiga, sang antagonis, si perusuh. Aku bangun tepat saat hari debut ku sebagai seorang putri duke. ==== Cerita ini terinspirasi dari beberapa anime yang saya tonton terutama kuroshitsuji dan date a live.