AnitaOlivia09's Reading List
11 stories
Bad Boy on My Bed by meridian_dev
meridian_dev
  • WpView
    Reads 12,166,178
  • WpVote
    Votes 460,248
  • WpPart
    Parts 31
"Kalo suatu saat nanti lo mau pergi, entah karena ngejar orang yang lo suka, atau ... mau mati, lo harus ngomong sama gue ya, Gam? Jangan tiba-tiba menghilang tanpa pamit." Namanya Agam Aderald, si penyebar penyakit mematikan bagi kaum hawa di sekolah karena menyebabkan halusinasi, kegilaan konstan, sendi-sendi melemah, bahkan pendarahan di hidung hanya sesederhana menatap sepasang mata gelapnya. Dia si most wanted guy di SMA Atlanta. Si bad boy yang menjadi khayalan terliar bagi cewek-cewek di sekolah. Mereka rela melakukan apa pun demi bertukar posisi dengan Lamia Ashalina; sosok yang menjadi si princess bagi Agam. Tapi tidak semudah itu. Dua manusia tersebut seolah mempunyai dunia sendiri. Para cewek iri setengah mampus pada Lamia, Lamia yang katanya sudah 'berapa-apa' dengan si pentolan sekolah. Mereka hanya tidak tahu dunia dua orang tersebut tidak sesimpel itu. Namun entah serumit apa, baik Agam maupun Lamia sama-sama tidak mau melepaskan. ----- WARNING!! ((Bukan cerita dewasa plus-plus berkedok teenlit. Terdapat banyak riddle di cerita ini.)) CERITA INI TERBAGI MENJADI 2 SEASON. -season 1 : Part 1 sampai part 46 selesai (sudah dibukukan, hanya tersisa sebagian part di wattpad) -season 2 : Sudah di-update sampai tamat di wattpad . Highest rank #2 in TeenFict
Bukan Putri Tidur (Sudah Tersedia Di Toko Buku) by Dhe-Azmi
Dhe-Azmi
  • WpView
    Reads 3,489,819
  • WpVote
    Votes 371,990
  • WpPart
    Parts 26
#ProjectRemaja "Lo ngapain cium kening gue? Di naskah kan gak ada!" Semuanya berawal dari acara Teater untuk menyambut murid baru di sekolah. Dinda, cewek kpopers yang sudah lama menjaga jarak karena ancaman kekasih Juna, Sasa. Kini harus kembali bertemu dan terlibat dalam sebuah drama yang pelik. Drama Putri Malu, yang menjadikan Dinda seorang putri, Sasa penyihir dan Juna si pangerannya. Meski begitu, Dinda tetap menjaga jaraknya karena Sasa selalu memonopoli Juna. Sampai insiden baru terjadi. #ProcetRemaja #Another Side dari Bukan Cinderella #dontcopymystory
RANCOR [REGAL 2] (Sudah Terbit) by d_lisnawati
d_lisnawati
  • WpView
    Reads 19,969,493
  • WpVote
    Votes 521,340
  • WpPart
    Parts 41
⚠️ Sudah Terbit!!! 🛒 Tersedia di Gramedia dan TBO ~Revenge Hasn't Been Avenged~ SEBAGIAN PART DI HAPUS ⚠️Second book from REGAL (dianjurkan membaca story REGAL terlebih dahulu karna hampir semua tokoh yang terlibat masih dalam ruang lingkup cerita tersebut.) Seperti hal-nya manusia, dimasa dulu sekarang bahkan dimasa depan. Sebuah dendam sulit di lupakan. Ini kisah tentang belum terselesikannya sebuah dendam, yang sudah melekat dari masa-masa yang lalu. Juga kisah cinta dengan perjuangan berliku yang belum menemukan titik akhir. Regal Deova Dirgama, terlibat permusuhan pelik dengan ketua Intel. Membawa mereka pada persaingan berkepanjangan dan dendam tiada akhir, bahkan di saat Regal sudah memilih meninggalkan dunia jalanan. Parka masih berusaha menjatuhkannya. Di sisi lain sebuah pahitnya dunia permusuhan, bumbu cinta antara Regal dan Airys semakin majadi. Tak lekang terkikis waktu juga liku berduri, membawa mereka kembali harus berjuang hingga menemukan titik akhir kebahagiaan. Menurut Readers "Suka asli, cerita ini menurut aku bener-bener berbeda dari yang lain. Nggak tau lagi, intinya enggak bisa move on dari cerita ini. Sampai gak berhenti ngehalu."- Irviyanti_ "Rancor punya gaya cerita yang ringan dan mudah di pahami, ada banyak pesan moral yang dapat di ambil dari cerita ini."- y0gourtt
REGAL [SUDAH TERBIT] by d_lisnawati
d_lisnawati
  • WpView
    Reads 27,158,162
  • WpVote
    Votes 676,264
  • WpPart
    Parts 40
⚠️ Sudah Terbit 🛒 Tersedia di Gramedia dan TBO SEBAGIAN PART DI HAPUS Regal Deova Dirgama, si manusia es yang selalu bersikap dingin. Sikapnya itu membuat siapapun enggan bermasalah dengannya. Belum lagi geng motor yang ia ketuai membuat ia disegani.
SENIOR by Katakokoh
Katakokoh
  • WpView
    Reads 21,290,835
  • WpVote
    Votes 349,849
  • WpPart
    Parts 35
[SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU TERDEKAT] Berawal dari rasa penasarannya pada Nakula, ketua MOS yang gantengnya membelah tujuh benua. Aluna, mulai mencari tahu apa penyebab dari datarnya sifat Nakula. Cowok blasteran Spanyol-Indonesia itu seperti tidak bisa merasakan apapun dalam hidupnya. senang, sedih, bahagia, menangis, takut, panik, curiga, terkejut, bahkan jatuh cinta saja sepertinya belum pernah cowok itu rasakan. Cowok Introvert itu juga tidak suka jika tubuhnya disentuh siapapun. Aluna, pada akhirnya mencari tahu sendiri jawaban dari semua pertanyaan yang mengganggu kepalanya selama ini. (Please don't copy my story) SENIOR'S © 2017 Katakokoh
TRS (6) - A by wulanfadi
wulanfadi
  • WpView
    Reads 4,541,603
  • WpVote
    Votes 195,161
  • WpPart
    Parts 57
TELAH DITERBITKAN The Rules Series (6) : Alvaro Radyana Putra Ini cerita tentang Alvaro Radyana. Si Kasanova terpopuler di SMA National High. Juga Ketua OSIS yang dikagumi oleh banyak orang. Alvaro yang 'Segalanya'. Ini juga cerita tentang Anggia Serenia Quinindha. Si Rajin dari yang paling rajin di SMA National High. Sayangnya dia Wakil Ketua OSIS, padahal bukan itu posisi yang ia mau. Anggia yang 'Perfeksionis'. Alvaro menganggap Anggia lelucon, tapi Anggia selalu menganggap Alvaro rival. Tapi, pandangan itu berubah saat Alvaro memiliki kesempatan untuk mengenal Anggia lebih jauh. Dan rasa itu tumbuh pada Alvaro sejak Anggia mengenal Alexander, teman masa kecilnya. Perasaan aneh yang seharusnya Alvaro rasakan hanya pada cinta pertamanya, Athala. Saat masa depan membuka kesempatan baru, apa Alvaro akan mengambilnya? TRS (6) - A Copyright, 2014
Fix You by Nuyynung
Nuyynung
  • WpView
    Reads 1,141,184
  • WpVote
    Votes 36,938
  • WpPart
    Parts 22
Apa jadinya Trey Aska Pattiraga, cowok cakep bin mapan bin dewasa, dijodohkan Sang Mama dengan anak sahabatnya? Dan bagaimana Vania Audrey Winata, si gadis belia bertahan hidup ketika orang-orang yang disayanginya pergi meninggalkannya, dengan tragis?
A-Bian-Ca (DIBUKUKAN) by radinazkia
radinazkia
  • WpView
    Reads 5,952,204
  • WpVote
    Votes 60,437
  • WpPart
    Parts 8
Bagaimana kalau suatu hari aku menemukan fakta bahwa aku mencintaimu dengan cara yang berbeda dan bersifat involunter? || Copyright©2012-All Rights Reserved
My High School Bride by aerikimly
aerikimly
  • WpView
    Reads 3,167,064
  • WpVote
    Votes 68,930
  • WpPart
    Parts 28
[SUDAH DITERBITKAN] [Cerita di Posting Ulang] Azlan Adipta dipaksa menikah oleh orang tuanya karena tak memiliki keinginan untuk mencari pendamping hidup. Tapi dia tidak menyangka orang tuanya menikahkannya dengan anak SMA. Namanya Giana (Jia) sifatnya percis seperti yang dia benci: manja, cerewet, susah diatur, keras kepala dan yang paling membuatnya tidak tahan... childish. cerita ini ditulis ulang dari salah satu tulisan saya. Saya ubah judul dan tokoh serta saya perbaiki bahasanya. Nama pena saya juga berubah. ada kemungkinan storylinenya juga diubah-ubah sedikit, ditambah atau dikurangi. hehe. Jadi kalo seandainya ada yang tahu storyline ini sebelumnya jangan kaget ya. Yang nulis orang yang sama kok, cuma nama penanya dibikin beda.
DEAR NATHAN by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 33,962,626
  • WpVote
    Votes 871,802
  • WpPart
    Parts 44
(Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdekatnya. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Nathan. Dua kepribadian yang saling bertolak belakang, seperti langit dan bumi; yang tidak bisa bersatu tapi saling melengkapi. Novel ini mengisahkan tentang masa indah putih abu-abu, persahabatan, pelajaran kehidupan dan pentingnya untuk selalu menghargai perasaan.