Frrreeyyy
6 stories
JUST STAY THERE by adilasepti23
adilasepti23
  • WpView
    Reads 127
  • WpVote
    Votes 17
  • WpPart
    Parts 9
"Shera" satu-satunya siswi di SMA PURI BANGSA yang terlihat murung, suka menyendiri, aneh, dan tidak suka disentuh. Sangat jelas, Shera diasingkan dari kelasnya dan dianggap mempunyai gangguan jiwa Keanehan yang ada pada diri Shera terjadi, karena memiliki trauma hebat yang berkepanjangan. Trauma yang sekaligus menyiksa kehidupannya dan trauma ini tidak akan terjadi kalau saja Shera tidak mempunyai keunikan khusus pada dirinya. Keunikan khusus apakah itu yang menyebabkan kepribadian Shera berubah 180°???
Laf Amour by scloudky
scloudky
  • WpView
    Reads 79,695
  • WpVote
    Votes 8,696
  • WpPart
    Parts 39
Pada awalnya Savia menganggap semua orang akan tetap bersamanya. Tapi semua pikiran itu lenyap. Ketika sahabat masa kecilnya, Jason Maurier. Menghindarinya tanpa berkata apapun. Lalu, Savia berusaha mati-matian agar Jason kembali berteman dengannya. Dan usahanya sia-sia. Sejak saat itulah Savia menyerah. Savia tidak memikirkan apapun tentangnya lagi. Tapi apa jadinya jika mereka dipertemukan kembali disekolah yang sama dan kelas yang sama pula? #543 in Teen Fiction. (09/10/16) #417 in Teen Fiction. (16/10/16)
Olive by Azalea_Lee
Azalea_Lee
  • WpView
    Reads 48
  • WpVote
    Votes 8
  • WpPart
    Parts 2
Olive Starlee. Gadis berusia enam-belas tahun ini, memiliki sifat yang aneh, dan gak ada pada diri kalian. Dia sangat penurut, gak kayak kalian yang kalau di suruh jawabnya 'entar dulu' 'nanti, sebentar lagi' 'males ah'. Olive ini lain, dia pasti akan langsung menuruti segala perintah, tanpa ada bantahan. Tak percaya? Coba saja kau suruh Olive tidur, ia akan tidur layaknya istirahat di malam hari dan akan terbangun di esok pagi.
Love and Time by Lunata36
Lunata36
  • WpView
    Reads 29,606
  • WpVote
    Votes 2,320
  • WpPart
    Parts 34
Lukas, lelaki yang membuatku merasakan apa itu cinta, tapi takdir jarang mempertemukan kami. Andre, lelaki yang sering Aku temui disetiap hari di sekolah. Dia yang menyebalkan justru bisa membuatku memiliki rasa padanya. -Talia Kristanti- Cinta tau kemana dia harus pulang. Yang ku tau sekarang, Aku hanya bisa menunggu waktu untuk tau siapa yang nanti bersamaku. ************** VOTE DAN COMMENT KALIAN MENANDAKAN BAHWA KALIAN MENGHARGAI KARYAKU !! PERHATIAN: Cerita ini di buat saat belum mengerti tentang kepenulisan yang baik dan benar. Jika menemukan Typo, bahasa kurang singkron, dialog tag amburadul mohon di maklumi. PS: Slow Update and Revisi.
Because the Memories by ramadawp
ramadawp
  • WpView
    Reads 21,459
  • WpVote
    Votes 3,071
  • WpPart
    Parts 27
Dalam hidupku aku pernah merasakan jatuh sebanyak tiga kali. Pertama. Aku jatuh hati kepada seseorang hingga aku bersusah payah bangkit darinya. Kedua. Aku jatuh karena seseorang yang telah memberikan pengorbanan besar dan seluruh kehidupannya untukku. Dan ketiga. Aku jatuh karena seseorang yang aku sendiri tak tahu bagaimana cara menjelaskannya. Saat aku bersusah payah untuk bangkit dari jatuhku yang pertama, aku tata semua kenangan itu. Segala memori yang dapat membunuhku kapan saja. Yang membuat seluruh kehidupanku berubah dalam satu tangisan saja. Karena pada saat itu, aku bukan sekedar melepaskan namun juga kehilangan sampai aku tak bisa menyentuh raganya sedikit pun. Lalu saat aku bersusah payah untuk jatuh yang kedua kali aku malah manjatuhkan diri tanpa permisi untuk yang ketiga kali. Membuat semuanya berantakan. Mengobrak-abrik segala memori yang aku tata rapi. Lalu aku menghilang bersama memori itu. *New Title! New Author Name~ Judul sebelumnya: Sunrise In Your Eyes
SERENDIPITY by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 3,857,231
  • WpVote
    Votes 176,202
  • WpPart
    Parts 25
(Telah Terbit dan Difilmkan) --- Dulunya, Arkan dan Rani adalah sepasang kekasih. Tiba-tiba, di sebuah taman kota, Arkan mengikrarkan bahwa mereka harus berpisah. Dua bulan telah berlalu. Sekarang, meskipun mereka satu kelas, Arkan tidak pernah lagi menyapanya. Kadang, memang selucu itu: mereka yang dulu bisa menghabiskan waktu berjam-jam hanya untuk mengobrol tentang apa pun, kini bahkan tidak tahu bagaimana caranya mengucapkan 'hai' atau 'selamat pagi'. Rani tahu Arkan membencinya. Rani tahu ini kesalahannya. Tapi Arkan seharusnya mendukungnya. Dia sedang berusaha bertahan hidup. Dengan segala kemampuannya, dengan segala perisai dan kekuatannya, Rani berusaha bertahan dan berdiri tegak. ---- Novel ini telah diterbitkan Desember 2016 oleh Penerbit Inari dan difilmkan.