favorite
13 stories
Volder by ceciliaccm
ceciliaccm
  • WpView
    Reads 541,240
  • WpVote
    Votes 7,771
  • WpPart
    Parts 7
280 tahun Ia menunggunya dengan sabar. Saat akhirnya mereka bertemu, tentu saja takdir tidak akan memberikannya padanya semudah itu. Harus ada pengorbanan yang dibuat, harus ada darah yang ditorehkan, dan harus ada masa lalu yang dilupakan.
7Promises (FINISH) by ruthwidajaja
ruthwidajaja
  • WpView
    Reads 749,262
  • WpVote
    Votes 43,127
  • WpPart
    Parts 38
Pengalaman one night stand dengan seorang perempuan misterius yang dialami oleh seorang Nathaniel Allen tidak mampu Ia lupakan sama sekali. Ternyata perempuan misterius tersebut adalah Abigail Summer, sahabat baik Maddy yang baru saja datang berlibur. Setiap Nate berusaha untuk mendekatinya perempuan itu selalu berusaha menjauhinya. Dengan janji untuk membantu memenuhi tujuh keinginan Abby, Nate berusaha untuk lebih mengenal perempuan itu. Apa rahasia terbesar Abby sehingga dia tidak penah mengijinkan Nate untuk lebih mengenalnya?
Hank (D)over Jr (Seri Dover Family 2) by Arthemis14
Arthemis14
  • WpView
    Reads 727,664
  • WpVote
    Votes 66,237
  • WpPart
    Parts 77
Sudah tujuh tahun lamanya Hank Jr akhirnya kembali kekota kelahirannya dan berharap bertemu dengan orang tua serta berdamai dengan Caterine Alaska, taman masa kecilnya, yang membuatnya meninggalkan kota itu karena gadis itu tidak pernah berhenti mengganggunya. Hank Jr tahu, semua yang dikatakannya terakhir kali pada gadis mungil itu sangat keterlaluan, tapi keterlaluan bukanlah kata yang tepat untuk menggambarkan dampak yang diberikan oleh kata-katanya pada kondisi Caterine Alaska saat ini. Gadis itu berubah, berbeda, dan bukan Caterine Alaska yang manis lagi. Gadis dengan rambut merah kecoklatan dan mata hitam itu bukalah Caterine yang ingin diajak berdamai oleh Hank Jr, karena Caterine Alaska yang Hank Jr kenal, bermata hijau dan berambut pirang. "Menjauh dariku, Alaska. Aku bosan kau selalu mengikutiku kemanapun aku pergi, seolah Kau tidak punya sesuatu yang ingin kau lakukan. Menyingkir dari hadapanku, Kecoa Pengganggu."
Breathless [Claudia Jasmine] by pearlsecret
pearlsecret
  • WpView
    Reads 14,588,373
  • WpVote
    Votes 554,764
  • WpPart
    Parts 48
A barely breathing story. ----- Temui Claudia Jasmine. Anak dari super model Amerika, super cantik yang kini menggantikan kedudukan ibunya. Lahir di keluarga kaya dan putri dari super model membuat ia diikuti paparazi sedari balita. Ia sombong dan arogan. Enggan bersentuhan dengan sembarangan orang. Apapun yang ia lakukan selalu menjadi perbincangan dunia. Apapun yang ia kenakan akan menjadi incaran dunia. Berbagai merek mahal yang ada di dunia berlomba2 menjadikan ia maskot prusahaanya. Dan temui Benedic. Pria hangat dan terbaik yang pernah ada. Sopan, baik dan berkarisma. Selalu menjadi topik utama di kalangan sosialita Amerika. Tapi entah mengapa banyak pria sosialita kerap merasa ter-intimidasi dengan tatapan pria itu. Hidup dengan gelimangan harta dan wajah super cantik tidak membuat banyak perempuan sosiaita percaya diri mendekati Benedic. Pria itu pria terbaik yang pernah ada. Serasa menjadi iblis merayu malaikat jika mendekati pria itu. Memandangi dari jauh sudah cukup
Emperor's Consort by SairaAkira
SairaAkira
  • WpView
    Reads 1,958,696
  • WpVote
    Votes 150,995
  • WpPart
    Parts 14
Cerita ini sedang dalam Proses Penerbitan Akan tersedia di seluruh Gramedia, Gunung Agung dan TM Bookstore Akhir Oktober 2017 Part 1-10 Free Publish untuk umum Part 11 ke atas Privat Publish hanya untuk follower Kingdom Series by Saira &Akira For 18+, romance, fantasy, kingdom Hanya diterbitkan di wattpad Dilarang memperbanyak, mengadopsi, mengubah dan mengcopy tanpa izin Aiko adalah seorang gadis desa biasa yang terpaksa merelakan diri menjadi kandidat selir Sang Kaisar demi menyelamatkan ibundanya. Kaisar Shen King, Kaisar yang berkuasa pada masa itu adalah seorang pemimpin berdarah dingin yang sangat misterius. Sang Kaisar selalu mengenakan topeng emas untuk menutupi wajah aslinya. Di kerajaan, hanya beberapa orang kepercayaan sang Kaisar yang pernah melihat wajah aslinya, selain itu semua dimusnahkan dengan kejam. Yang lebih mengerikan lagi, Kaisar Shen King dikenal suka membunuh selirnya setelah dia bosan. Aiko sendiri berada di ambang dilema, di satu sisi, jika dia bisa masuk ke dalam istana maka dia dapat menyelamatkan ibunya, tetapi hal itu sama saja dengan mempertaruhkan nyawanya sendiri. Akankah Aiko bernasib sama mengenaskannya dengan selir-selir yang lain yang tewas terbunuh di tangan sang Kaisar?
Private Secretary by knight_lady27
knight_lady27
  • WpView
    Reads 1,065,633
  • WpVote
    Votes 28,827
  • WpPart
    Parts 14
Michelle Kane adalah seorang sekretaris berkualifikasi di pagi hari dan seorang penari telanjang di malamnya. Ia selalu menopengi dirinya setiap kali mengerjakan pekerjaan gelapnya karena ia ingin mendapatkan hati rekan kerjanya, Albert Hall. Namun, suatu hari, Shane Weston datang dan merusak rencananya. Dan satu-satunya cara untuk menutup mulutnya adalah dengan ikut bermain dalam permainannya.
Unplanned Pregnancy (PbHB) by ShuiRen
ShuiRen
  • WpView
    Reads 173,726
  • WpVote
    Votes 3,547
  • WpPart
    Parts 6
16+ (Karena ada kata-kata makian) Bagaimana jika kesalahan satu malam yang dilakukan secara tidak sengaja membuat dirinya hamil anak bos-nya? Dipaksa berhenti menjadi asisten pribadinya dan harus tinggal di rumah yang bagai istana milik bosnya? Ada pacar si bos yang secara nyata menyakitinya. Sanggupkah dia bertahan disana dan mempertahankan bayinya? Lalu bagaimana jika kemudian muncul sebuah kata abstrak bernama 'cinta'. Aleece Zoey Dimitri ~ Gadis simpel, pekerjaan utama=seorang personal asisten dari CEO perusahaan fashion terkenal di Washington DC, sedikit ceroboh, punya semangat tinggi, cinta damai, berasal dari Alabama. Punya keluarga yang tinggal disana. Fabian Jose Wright ~ Pria berusia menjelang akhir 28 nya, sadis-lebih ke dingin dan egois, pernah disakiti wanita bernama Emily Clark(Trapped on His Bed), Pacar sekarang = Kimberly Aaliyah Brown seorang model terkenal, CEO perusahaan fashion dari Apparel Wright (Masa muda-dulu lebih tertarik pada dunia fotografi modeling) dan karena warisan sang ayah dia menjadi CEO salah satu tujuannya mencoba membuat Emily Clark menyesal telah meninggalkannya. Aku rasa itu dulu aja :D
Sinfully Obsessed by Song_Jia
Song_Jia
  • WpView
    Reads 7,653
  • WpVote
    Votes 440
  • WpPart
    Parts 10
Love me or hate me, both are in my favor. If you love me, I'll always be in your heart. If you hate me, I'll always be in your mind. - Anonymous - Cinta tak pernah mudah, sedangkan benci tak selalu sederhana. Phoebe Chambers tidak pernah menyangka bahwa memamerkan gerakan pirouette yang dipelajarinya di kelas balet mampu menumbuhkan kebencian dan melahirkan seorang musuh. Sean Kingsbury merupakan epitome dari kegilaan bagi Phoebe. Pria yang telah menjadi mimpi buruknya semenjak mereka berusia sebelas tahun, serta godaan berbahaya bagi iblis yang terantai jauh di dalam diri gadis berdarah Italia itu untuk kembali ke permukaan. Tetapi kebencian Sean pada Phoebe tidaklah sesederhana yang dipikirkan semua orang. Sebab pada kenyataannya Sean pun tak yakin siapa yang lebih ia benci, Phoebe... ataukah dirinya sendiri?
The General's Wife by SairaAkira
SairaAkira
  • WpView
    Reads 4,129,108
  • WpVote
    Votes 180,563
  • WpPart
    Parts 26
((TELAH TERBIT!! DAPATKAN DI GRAMEDIA, GUNUNG AGUNG, DAN TMBOOKSTORE SELURUH INDONESIA )) Part 1-10 Free Publish untuk umum Part 11 ke atas Privat Publish hanya untuk follower Setelah dunia hancur akibat perang nuklir, kaum manusia yang masih bertahan hidup berkumpul di satu-satunya benua yang masih ada. Mereka membentuk koloni baru, negara baru yang bernama After Earth, Pemerintahan barupun tercipta dan terpusat di satu kota, Marakesh City. Pemerintahan dikuasai oleh pasukan militer yang bertangan besi dan sangat kejam. *** Ketika membuka matanya, Asia langsung berhadapan dengan sosok lelaki tak dikenal yang luar biasa tampan yang mengaku sebagai suaminya - suami yang sama sekali tidak pernah diingatnya - Lelaki ini, dengan mata cokelat mudanya yang tajam dan bibir yang selalu menipis sinis dan sedikit menakutkan itu memperkenalkan dirinya bernama Akira dan mengatakan bahwa mereka sudah menikah, dan satu kejutan lagi untuk Asia, Akira mengatakan bahwa saat ini Asia tengah mengandung anaknya. Bagaimana mungkin ini semua terjadi? Tidak ada ingatan apapun tentang pernikahannya, Tidak ada ingatan sama sekali tentang suaminya, tetapi lelaki asing itu memberikan bukti-bukti tak terbantahkan, surat dan foto-foto pernikahan mereka berikut perut yang sedikit membuncit, sedang mengandung janin mungil berusia dua bulan yang sedang bertumbuh di dalamnya. Seakan semua kejutan itu belum cukup, Asia kemudian mengetahui, bahwa suaminya adalah salah satu sosok yang paling ditakuti di Marakesh City, dia adalah seorang Jenderal, pemimpin pasukan militer elite yang paling ganas dan paling kuat di After Earth, Jenderal Akira adalah seorang pembunuh keji dan mahluk berdarah dingin yang tidak segan-segan menghabisi lawan-lawannya tanpa ampun. Bagaimana bisa Asia menikah dan mengandung anak dari lelaki ini??
My Possessive Werewolf Mate by xSapphire_
xSapphire_
  • WpView
    Reads 980,354
  • WpVote
    Votes 36,977
  • WpPart
    Parts 12
Saat aku hendak membuka pintu lokerku, tiba-tiba sebuah lengan besar dan kokoh membalikkan pinggangku dengan paksa dan membantingnya ke pintu loker. Tidak sakit, namun dapat menarik perhatian murid-murid disini. "Ap-apa yang kau inginkan??" Tanyaku gugup tidak berani menatap wajahnya. Aku baru menyadari bahwa tubuhnya sangat berotot. Lebih besar dari ayahku. Mungkin 5x lebih besar dari tubuh kecilku. Aku yakin kedua tangan yang meremas pinggangku bisa meremukkan tulangku hanya dengan sekali remasan. Dia menggeram, "Abby," namaku terasa sangat cocok dan sempurna dilidahnya. Caranya menyebut namaku membuatku menggigil. Entah mengapa aku merasa takut sekaligus merasa aman. Matanya menggelap penuh dengan emosi:; nafsu dan.... Cinta?? Bagaimana bisa?? Lamunanku buyar ketika dia mulai mendekatkan wajahnya kearahku. Rasa ingin menangis segera mendatangiku. Satu bulir air mata mengalir dari sudut mataku. Aku memang sangat mendrama. Tiba-tiba matanya tidak lagi gelap. Tetapi bewarna abu-abu terang yang didalamnya terdapat keterkejutan melihat air mataku. Aku memeluk tubuh besarnya dan menyandarkan kepalaku didadanya. Membiarkan semua air mataku keluar. Kini aku merasa aman.