Select All
  • Feel Real (SELESAI)
    10.2M 99.1K 9

    Insiden mencengangkan, berani, dan kurangajar yang dialami oleh Gatari dan Gilang pada suatu pagi di lorong sekolah mereka, menyatukan keduanya pada sebuah pertempuran dingin. Sialnya, api kebencian itu semakin membara saat mereka dipertemukan lagi di sebuah acara makan malam keluarga. Cerita ini tentang awal dari ke...

    Completed  
  • A Librarian's Diary
    577K 53.8K 25

    #56 in Teen Fiction [25/05/16] [] Warning: Cerita ini belum diedit. Masih banyak kalimat tidak efektif, kata tidak baku, kesalahan tanda baca, dsb, dsb.... Kerusakan mata ditanggung sendiri ya wkwkwk --- Alasan mengapa aku tidak setuju menjadi penjaga perpustakaan keluargaku: 1. Aku masih enam belas tahun. 2. Yang ber...

    Completed  
  • Diary of Alexander Haves [On Hold]
    82.1K 5.5K 9

    •On hold• Alyssa Na Haves tidak tahu apa yang terjadi pada dirinya. Yang dia ingat, wanita bernama Ana adalah ibunya. Kepindahannya ke kota itu menakdirkan dirinya bertemu dengan seorang laki-laki yang memiliki hubungan secara tidak langsung dengan masa lalunya, yang tanpa ia sadari memicu munculnya sisi lain dari...

  • Venus & Bulan
    209K 17.6K 33

    Kadang, yang kita butuhkan adalah kesempatan kedua. Namun, kita juga tau untuk mendapatkan kesempatan kedua itu tidak semudah membalikkan telapak tangan. Venustra yakin, kalau ia masih layak untuk mendapatkan kesempatan kedua dari Bulan. Yang Bulan hanya perlu lakukan adalah mencoba kembali untuk memberikan kepercay...

    Completed  
  • [SUDAH TERBIT] Petjah
    3.3M 212K 56

    Nadh sayang Dimas tapi Dimas benci Nadh. Nadh disayang semesta dan semesta memberikan satu permintaan padanya. Nadh meminta Dimas beserta hatinya. Semesta mengabulkannya. Lalu datang satu orang lagi dalam permainan ini, Biru. Biru sayang Nadh, tapi apa Nadh bisa menyayangi Biru? Satu dari seribu, aku mau kamu...

  • Objective
    1.6K 195 5

    Ini hanya cerita sederhana tentang seorang gadis yang menyukai macchiato dan si pemesan espresso. Copyright ©2015 by Azni Amara.

    Completed  
  • Something and Nothing
    541K 36K 30

    Bagaimana jika aku menganggapmu lebih dari something, sedangkan kamu bertindak seolah-olah aku itu nothing? cover made by: pizzajunkie Copyright © 2015 by yasmin

    Completed  
  • draf
    256K 18.5K 7

    Copyright©2015-All Rights Reserved

  • 213 Words She Left
    78.1K 4.8K 1

    The Rules Series One-Shot Story: Julian & Aster with Sashi & Revon Sashi selalu berharap mereka berada di jarak yang cukup jauh sehingga ia lupa hal yang tiap malam berada di pikirannya. Namun, Revon selalu sadar bahwa sejauh apapun jarak itu, mereka berada di bawah langit malam yang sama.

    Completed  
  • Switched
    9.7K 553 1

    Pandangan Arga: Arga merasa seperti ketiban durian busuk saat tau bahwa Arin tinggal di depan rumahnya. Sepertinya, cewek itu selalu saja mengganggu hidup Arga. Setiap Arin membuka mulut atau melakukan sesuatu, ingin sekali Arga menimpuk kepalanya dengan bola tenis. Siapa sih yang nggak kesal dengan cewek manja yang...

  • L'Éternité et Aprés
    411K 14.9K 73

    ❝I love you, I adore you, I want you, I need you, I miss you, I hate you...❞ What do those words simply mean to you?

    Completed  
  • R: Raja, Ratu & Rahasia
    27.3M 1.7M 75

    Sudah Difilmkan, 12 Juli 2018 💝 #1 Fiksi Remaja - 3 Januari 2016, 7 Februari 2016 "Raja marah?" meski seratus persen yakin dengan jawaban cowok itu, Raja, cewek itu tetap bertanya. Tetapi Raja tidak pernah menunjukkan amarahnya di depan cewek itu. Raja hanya mengulurkan tangannya dan berkata, "Ayo pulang, Ratu." Cewe...

    Completed  
  • Pukul Sembilan
    27.8K 4.3K 1

    [1/1] Bagiku, ucapan selamat malam adalah ucapan penghargaan untuk seseorang karena telah berhasil melewati harinya. Dan bagiku, ucapan selamat malam harus diucapkan sebelum pukul sembilan. Karena setelah pukul sembilan, aku seperti mayat berjalan. Dan karena hidupku, bisa dibilang, berakhir pada pukul sembilan.

    Completed  
  • Maps (SELESAI)
    6.9M 84.5K 6

    Gellar dan Gita tak hanya bersahabat, namun juga menghayati hubungan mereka sebagai tali yang tidak akan putus. Bertahun-tahun hidup berdampingan setelah lahir di hari yang sama membuat keduanya semakin dekat dan erat. Kini, mereka telah menginjak usia remaja dan duduk di bangku SMA, dan penghayatan mereka terhadap hu...

    Completed  
  • Unsent Letters
    1.2M 83.1K 49

    [TELAH DITERBITKAN oleh Penerbit Grasindo, 2017. Tersedia di Gramedia] - the first nine chapter's still available for preview - "Kamu selalu berkata kalau aku ini bintang yang paling terang. Bintang yang memberi kamu inspirasi saat otakmu buntu mencari lirik lagu. Juga bintang yang menjadi tempatmu menumpukan harapan...

    Completed  
  • Moment: Moment, Time, End
    3.1M 225K 62

    Zoe-cewek unik yang selalu tampak ceria itu adalah tetangga baru Cal, si cowok tertutup yang kelewat apatis. Mengganggu Cal merupakan hobinya, sementara menghindar dari Zoe adalah hal yang selalu Cal upayakan. *** Calvin Luciano menutupi diri selama dua tahun dari dunia luar dan pribadinya berubah menjadi apatis, sam...

    Completed  
  • Next Door to the Rain
    801K 118K 42

    Daftar hal-hal yang membuatku kesal: 1. Novel Peter Rain-ku diinjak-injak 2. Novel Peter Rain-ku dilipat-lipat sembarangan 3. Novel Peter Rain-ku dirobek-robek 4. Mendengar Peter Rain dihina Dan semua yang kusebutkan di atas tadi, pernah dilakukan oleh satu orang, yaitu 5. Nathan Adinata --- #72 in Teen Fiction [13/03...

    Completed  
  • The Destroyer
    2.5M 180K 42

    •Available in Bookstore• Karena tak semua kekacauan berakhir buruk. Ceroboh dan player, di mana letak kecocokannya? Copyright © 2017 by nunizzy. Blurb versi cetak : Cio tidak pernah menyangka bahwa liburannya di Bali justru membuatnya dibuntuti oleh seorang playboy sekolahnya yang bernama Regan. Berawal dari insiden...

    Completed  
  • Lo Baik Sih, Tapi... [COMPLETE]
    143K 13K 17

    Adrian cowok gentle. Adrian nekat meski sudah dua kali 'ditonjok keras' oleh kenyataan hidup. Ini namanya sudah pahit, pedas pula, dan kebetulan di dekat Adrian cuma ada air panas. "Tapi maksud Rere tadi apa?" Adrian mengerang dalam hati. "Jadi dia nolak gue apa nggak, sih?" "...dan yang paling penting, masa gue kalah...

    Completed  
  • Cherry Blossom
    6.6M 324K 78

    [TELAH DITERBITKAN] "Bagaimana jika mengubah takdir adalah takdirmu?" Pada awalnya, Abrianna "Abby" Fuyuko merasa hidupnya sudah lengkap: ia memiliki prestasi yang membanggakan, ayah yang selalu mendukungnya, sahabat-sahabat yang menyenangkan, dan juga pacar yang super perhatian. Namun, dunianya mendadak runtuh ketika...

  • Relationship Destroyer
    52.2K 4.3K 24

    [UNTUK YANG BERNIAT MEMBACA CERITA INI, SILAHKAN BACA VERSI TERBARUNYA : RELATIONSHIP DESTROYER [NEW VERSION] ] Ini pertamakalinya Kinan Deviana Renindra merasakan cinta dan patah hati secara bersamaan. tetapi jika ia boleh menyalahkan takdir, mengapa ia harus jatuh pada orang yang salah? { cover by naurizvl } All Ri...

  • DEAR NATHAN
    33.9M 871K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed  
  • Troublemaker [Published]
    3.8M 184K 42

    Bagi Derin, jatuh cinta ternyata nggak segampang meng-capture gambar lewat kamera. Tidak juga selalu manis dan renyah seperti potongan cheese cake yang selalu dia suka. Cinta ternyata tidak selalu menyenangkan seperti dalam kisah-kisah yang diceritakan. Sejak bertemu dengan Arka--cowok yang so-damn-cool kalau lagi unj...

    Completed  
  • Thank You
    842K 79.6K 40

    Aku tersenyum dan menatap temanku satu per satu. Rafa, Putri, Hana, Gilang, dan Askar. Mereka adalah teman-temanku. Terlepas dari semua yang pernah mereka lakukan, mereka pernah menjadi sesuatu dalam hidupku, dan akan terus seperti itu. "Terima kasih ya, semua. Terima kasih buat segalanya." [.] "Sumpah gue seneng para...

    Completed  
  • Moment Spin-Off: Get Along
    294K 26.2K 11

    Get Along│◄ Spin-Off of Moment Mereka gak tau cara untuk mendeskripsikan cerita ini. Yang mereka tau, ini tentang dirinya dan dia. Tentang mereka yang saling mencoba mengerti satu sama lain. Dan, yah, cuma ada dua kemungkinan dari semua percobaan ini. Berhasil, atau sebaliknya. © Hak Cipta Terlindungi 2015, oleh wul...

  • Friend Zone
    11.1M 445K 36

    SUDAH TERBIT! Pokoknya, lo harus peka sama keadaan sekitar lo. Jangan kayak gue, yang selalu ga peka dengan segala hal, bahkan gue ga peka sama orang terdekat gue. Gue harap, lo jangan sampe ngerasain hal yang ga pengen lo rasain karna sifat lo yang cuek. Karena, gue merasakan hal yang ga pengen gue rasakan di hidup...

    Completed  
  • TRS (6) - A
    4.5M 195K 57

    TELAH DITERBITKAN The Rules Series (6) : Alvaro Radyana Putra Ini cerita tentang Alvaro Radyana. Si Kasanova terpopuler di SMA National High. Juga Ketua OSIS yang dikagumi oleh banyak orang. Alvaro yang 'Segalanya'. Ini juga cerita tentang Anggia Serenia Quinindha. Si Rajin dari yang paling rajin di SMA Nati...

    Completed  
  • Blacky White
    11.2M 524K 48

    •Available in Bookstore• Klise. Cewek dingin dipertemukan dengan cowok supel. Atau mungkin sebaliknya. Tapi, cerita ini mungkin berbeda. Justru, keduanya sama-sama dingin, tak tersentuh, jutek, dan ketus. Dan ingat, tidak hanya mereka berdua yang hidup didunia ini. Semua bisa berubah seiring berjalannya waktu. Copyr...

    Completed  
  • ATIMY
    77.6K 3.7K 34

    [Cover by lannashin] Cinta itu tidak pernah mati. Ia hanya pergi, ke tempat dimana ia lebih dihargai.

    Completed  
  • Revan & Reina
    8.9M 168K 16

    [TELAH DITERBITKAN & DIFILMKAN] Pandangan Reina dan Revan beradu. Dan, hal pertama yang mampu gadis itu lakukan adalah memejamkan kedua matanya sambil menghirup udara sebanyak mungkin. Sementara ia menyusun kata demi kata untuk mengurai penjelasan, justru Revanlah yang pertama kali membuka mulut. Memecah keheninga...

    Completed