dwimaulani's Reading List
20 stories
MAYBE TOMORROW [Completed] by Februish
Februish
  • WpView
    Reads 18,343
  • WpVote
    Votes 1,913
  • WpPart
    Parts 32
Rank #9 - masaputihabuabu *** Kita adalah dua insan yang diciptakan Tuhan untuk saling melengkapi. Saling memberikan uluran tangan ketika gelisah, dan saling menghibur kala hati gundah. Juga saling memberikan pundak kala bersedih, dan ikut tertawa bila dia bahagia. Namun bila tangis itu tak kunjung berhenti, maka yang aku lakukan hanya berharap pada waktu. Waktu yang berputar tanpa henti, agar memberikan kata esok kepadaku. Sehingga aku bisa terus berucap, "Mungkin besok aku menjadi orang yang tak mengecewakanmu." Bagi Larisa, Geo adalah makhluk absurd yang dikirim Tuhan di sisinya. Makhluk paling menjengkelkan yang suka mengusiknya. Sementara bagi Geo, Larisa adalah cewek yang wajib masuk ke dalam daftar orang yang harus diganggu setiap hari. Keduanya berteman. Hanya berteman. Bukan bersahabat yang ke mana-mana selalu berdua, bukan pula sahabat yang selalu pulang pergi sekolah selalu bersama. Ini adalah kisah remaja. Baca dan tinggalkan jejak. Mari menikmati sensasi pertemanan dan cinta di masa putih abu-abu. Start: 4 November 2019 End: 18 September 2020 Cover by Pinterest
Garis Singgung by niallgina
niallgina
  • WpView
    Reads 5,630,417
  • WpVote
    Votes 396,632
  • WpPart
    Parts 27
Orang-orang mengatakan, jika kamu menyukai seseorang, maka perasaan itu hanya bertahan selama 4 bulan. Lebih dari itu, artinya kamu mencintainya. Awalnya Andina hanya menjadikan anak lelaki itu sebagai pelampiasan move on saat SMP, tetapi ia tak tahu bahwa perasaan cinta monyet masa pubertas itu nyatanya dapat berubah semakin dalam dan bertahan lebih lama dari yang ia kira. 3 tahun? 6 tahun? 9 tahun Andina mengagumi dalam diam! Dan seperti garis yang bersinggungan, takdir seolah selalu membawa Andina kembali padanya. [Revised and abridged version is available on Gwp.id (username: niallgina)] Story by: Niallgina Cover illustration belongs to AlinaShapran on Dribbble (not mine). Yang plagiat akan ketahuan, siapapun kamu.
MARIPOSA 2 by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 24,512,988
  • WpVote
    Votes 1,866,828
  • WpPart
    Parts 68
Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.
My Disaster CEO by AiraYM
AiraYM
  • WpView
    Reads 8,387,725
  • WpVote
    Votes 65,240
  • WpPart
    Parts 14
[Tahap Revisi] Alicia, gadis kuliahan yang hidup di dua dunia. Di satu sisi, ia menjadi remaja kuliahan biasa. Di sisi lain, ia menjadi perempuan berkarier yang sangat sukses dan menginspirasi dunia bisnis. Menjadi yatim piatu bukan lah kemauannya. Dan hidupnya tiba-tiba didatangi oleh seorang pria tampan bermasa depan cerah, Randy. Dan semua itu terjadi karena selembar surat wasiat Ayah Alicia sendiri.
PAIN (TERBIT) ✔ by poohira
poohira
  • WpView
    Reads 4,883,854
  • WpVote
    Votes 121,210
  • WpPart
    Parts 17
TELAH DITERBITKAN. TERSEDIA DI TOKO BUKU. Karena di mana pun cinta berada, luka akan senantiasa mengiringinya. Dan selebar apa pun luka, cinta akan selalu menyembuhkannya. -Sasikirana Arundati- Perempuan malang yang hidup dalam kekejaman dunia. Korban pelecehan di masa muda dan korban broken home sejak usianya 5 tahun. Tidak ada yang mencintainya, itu yang dia yakini. Namun, satu laki-laki menggugah perasaannya. Satu laki-laki membuatnya jatuh cinta. Dan satu laki-laki itu pula yang menghancurkan hidupnya. -Daniel Sanjaya- Laki-laki yang ditinggal mati istri tercintanya tanpa dia ketahui, hidup dalam kekerasan dunia yang orang tuanya ciptakan sendiri. Tidak memercayai bahwa ada wanita yang bisa mencintainya dengan tulus kecuali mantan istrinya. Dia terjebak dalam pernikahan dengan perempuan muda. Temperamen dan keyakinannya pada satu hal bahwa kekerasan adalah cara menaklukan wanita, membuatnya dibenci setengah mati oleh orang yang bahkan baru dia sadari, sangat mencintai dan dicintainya. Membuatnya kembali kehilangan cinta untuk kedua kalinya. Mereka hidup penuh luka dan derita. Akankah jika mereka bersatu, bisa menyembuhkan luka masing-masing? Atau justru saling menyakiti dengan ego masing-masing?
Love Is On by puspamekar
puspamekar
  • WpView
    Reads 1,168,687
  • WpVote
    Votes 91,423
  • WpPart
    Parts 33
Dia selalu bersandar ditembok depan pintu kelas dengan earphone dan buku ditangannya...aku selalu membatin melihatnya karena dia seperti tidak peduli orang-orang disekitarnya....Dan pendapatku tentangnya berubah ketika aku mengetahui dia adalah seorang penyiar radio yang sering aku dengarkan bahkan aku pemuja suaranya... #Ali Andrean Aku menutup telingaku dengan aerphone dan aku membatasi pandanganku dengan hanya membaca buku agar aku tak perlu melihat keindahan diluar sana yang membuat aku harus memilih karena aku tak punya pilihan dalam hidupku.... #Prilly Ricardo Start Mei 2015
Takkan Melupakanmu by puspamekar
puspamekar
  • WpView
    Reads 321,989
  • WpVote
    Votes 39,838
  • WpPart
    Parts 21
Siapa aku? Siapa diriku? Aku tak tau siapa diriku... Siapa dia? Orang bilang dia kekasihku, tapi kenapa aku tak merasakan apa-apa dalam hatiku ketika bersamanya? Benarkah aku dulu mencintainya? Kenapa justru dengan orang yang baru saja bertemu aku merasa perasaanku lain ketika melihatnya. Dia bilang aku mengenalnya, hanya aku yang melupakannya. Tapi kenapa keluargaku tak pernah bilang, pernah ada dia dalam hidupku? Apakah aku tak pernah memperkenalkannya pada mereka? Aku tak tau apa-apa tentang hidupku, tapi aku ingat pernah berjanji 'takkan melupakanmu' selamanya *Prilly Attaya* Kau melupakan segalanya, tentang cinta, tentang rasa, yang saat itu sudah pernah kita ucapkan. Kau tau, dunia menolak kita, tapi aku akan kembali untuk mengingatkan bahwa kamu pernah bilang, 'takkan melupakan aku' selamanya *Ali Kanaya* Sebuah kisah cinta biasa yang hampir tak bisa disatukan karna perbedaan. Bagaimanakah janji untuk takkan saling melupakan bisa kembali menyatukan cinta mereka? Cover @sekar
Short Story Collection by puspamekar
puspamekar
  • WpView
    Reads 862,844
  • WpVote
    Votes 55,535
  • WpPart
    Parts 23
Disini Berisi kumpulan Cerita Pendek. Setiap Part berisi cerita yang berbeda. Tidak menggantung, tidak bersambung dan langsung tamat. Sengaja digabung di sini supaya readers tidak perlu mencari dan menyimpan lagi Tinggal tunggu update One Short Story terbaru. Inilah SHORT STORY COLLECTION! Happy Reading!
Clock✔ by -nrshfms
-nrshfms
  • WpView
    Reads 370,651
  • WpVote
    Votes 34,143
  • WpPart
    Parts 40
Rahasia demi rahasia yang dimiliki mereka terungkap oleh satu sama lain hanya karna jam tangan. Jam tangan yang membuat keduanya dekat. Jam tangan yang memiliki arti tersendiri bagi keduanya. Jam yang sama, dan hanya ada Satu didunia. Mereka saling mempertahankan jam itu. Sampai akhirnya, keduanya dekat. Namun, ada saja halangan demi halangan yang membuat keduanya harus berpikir dua kali untuk memastikan kedekatan keduanya. ===Clock=== Terbit: 29 November 2015
AMBISI by vitrisusilawati
vitrisusilawati
  • WpView
    Reads 149,825
  • WpVote
    Votes 9,123
  • WpPart
    Parts 42
Sinopsis cerita Judul cerbung : Ambisi Prilly dan digo pasangan yang sudah tiga tahun menjalin hubungan, digo menjalani hubungan itu dengan santai tanpa merencanakan komitmen, beda hal nya dengan prilly yang berambisi keras menikah muda dengan alasan tidak mau membebani kdua orangtua nya yang memang tergolong dari kalangan yg tdk mampu. Digo sering mengatakan bahwa dia sangat mencintai prilly, tapi tidak ada kata serius untuk membawa hubungan ini kejenjang yg lebih serius setelah mereka lulus. Pada intinya, Ambisi keras prilly untuk nikah muda membuat Digo kehilangan prilly karena salah dirinya sendiri yang tak bisa berkomitmen. Tokoh ; Prilly, Digo, Saira, Rendy, Rara, Vino, Pk. Renaldi ayah Prilly, ibu. Yulia ibunda Prilly, pk. Andra ayah digo, bu Amel ibunda digo, dll tambahan