All genre Reading List my
151 stories
SERAPHIM AND THE NEPHALEM √ by YouKnowWhoIAm15
YouKnowWhoIAm15
  • WpView
    Reads 3,344,726
  • WpVote
    Votes 117,572
  • WpPart
    Parts 25
[Cerita ini akan tersedia gratis pada 25 April] Seraphina Chase seorang Demigod yang dapat melihat makhluk supernatural lainnya harus menyelamatkan umat manusia dari ramalan Armageddon yang membawa kehancuran. Tetapi, kunci dari semua itu ada pada Xander, Nephalem yang ditakdirkan untuk membunuhnya. *** Di umurnya yang ke-21, Seraphina Chase tahu bahwa dia tidak bisa sepenuhnya hidup normal. Tapi, Sera tidak juga menyangka pertemuannya dengan makhluk supernatural akan membuatnya bangun suatu hari di rumah makhluk setengah malaikat dan setengah iblis bernama Xander yang meminta Sera untuk mencintai pria itu. Mencoba menjelaskan pada Xander bahwa cinta tidak bisa datang begitu saja, Sera mencium pria itu untuk membuktikannya. Ketika Sera pikir dirinya tidak akan merasakan apa-apa, kilasan ramalan kehancuran-Armageddon-justru muncul di depan matanya dan membuat segalanya semakin rumit. Ketika mengetahui takdir yang menunggunya, Sera harus memilih antara kehancuran surga, Bumi, dan neraka, atau kematiannya di tangan Xander-kunci untuk menyelamatkan segalanya.
Di Penghujung 31 (SUDAH TERBIT) by Alnira03
Alnira03
  • WpView
    Reads 5,231,150
  • WpVote
    Votes 102,710
  • WpPart
    Parts 7
Di lamar dengan cara romantis, mungkin menjadi impian banyak perempuan. Itu juga yang diharapkan oleh Kara. Sampai impiannya menjadi kenyataan, ia dilamar oleh kekasihnya dengan cara yang bisa di kategorikan romantis. Makan malam berdua, dinyanyikan lagu romantis, ditambah adegan berlutut dengan cincin yang terpampang di depan matanya. Tetapi apa jadinya kalau lamaran itu tidak pernah berujung pada pernikahan? Update Februari 2018
My Sweet Cherry by RennySande
RennySande
  • WpView
    Reads 2,498,682
  • WpVote
    Votes 577
  • WpPart
    Parts 19
Kau adalah canduku, Kau menjeratku dengan pesona manismu.... Regarta Sanders, seorang CEO tampan yang memiliki sikap arogan dan keras kepala itu, tanpa disadari telah menyimpan rasa terhadap seorang gadis yang baru saja ditemuinya. Pria tampan itu terjerat oleh pesona seorang gadis pelayan di bar, entah mengapa paras cantik nan manis itu bisa menjeratnya hingga ia menginginkan gadis itu agar terus berada di sampingnya. Gadis itu benar-benar telah membuatnya gila. Apa yang akan dilakukan oleh seorang Rega pada sesuatu yang sangat diinginkannya? Akankah ia mendapatkan gadis itu? "Saat pertama kali melihat wajah manismu, entah mengapa aku sangat menginginkanmu. Apa sebenarnya yang telah kau perbuat padaku, sehingga aku bisa terjerat oleh pesonamu seperti ini?" "Kau membuatku gila, Manis!" -Regarta Sanders- ••••• "Give me one kiss, Baby...." Gadis itu terbelalak dengan apa yang dialaminya saat ini, pria yang menolongnya tadi tengah merenggut ciuman pertamanya. 'Sial, ternyata dia memang manis,' batin Rega. Sesungguhnya sedari tadi Rega telah lama memerhatikan bibir gadis itu, ia ingin sekali mencium gadis itu. Entah mengapa paras manis gadis itu membuatnya gemas untuk tidak melumat bibir pink merona itu. Saat keduanya mulai kehabisan pasokan oksigen, Rega mulai melepaskan bibir manis itu walaupun tidak rela, namun sedetik kemudian sebuah tamparan bersarang di pipinya...ya, gadis itu menamparnya. "BEJAT!!!" Umpat gadis itu, lalu pergi sambil membekap mulutnya, meninggalkan Rega yang masih mengusap pipi kirinya yang terasa panas akibat tamparan tersebut. "Sial!" Umpat Rega sambil tertawa menatap kepergian gadis itu. Rega menjilat bibirnya sendiri sambil menyunggingkan seulas senyum. "Kau terlalu manis untuk dilepaskan, Sayang...." ●●●●● Sequel dari cerita : I Hate You With My Love & My Daddy is My Uncle Copyright© By. Renny Sande Genre : Novel Dewasa ⚠️21+ | Romance Update : Sabtu & Minggu
Cold Marriage ✔ [TERBIT] by sandimlna
sandimlna
  • WpView
    Reads 3,989,186
  • WpVote
    Votes 135,275
  • WpPart
    Parts 24
Sudah terbit. Silakan cari di Gramedia atau toko buku online. Sebagian bab dihapus. ••• Kami menikah karena terpaksa. ••• #1 Special Story Series Start: 25/08/18 End: 21/10/18
My Wedding Story  by madebyshan
madebyshan
  • WpView
    Reads 6,078,887
  • WpVote
    Votes 68,517
  • WpPart
    Parts 10
"Menikah dengan klienku sendiri? Seorang wedding organizer sepertiku pada akhirnya menikah dengan pria yang ternyata calon suami sahabatku?" -Floragita "Wanita itu. Orang yang mengurus segala keperluan pernikahanku dengan calon istriku ternyata yang pada akhirnya harus kunikahi. Mungkin takdir yang indah." -Bagas Pramesti Hartodirjo
MINE#1 ✔️ by lynxaglaea
lynxaglaea
  • WpView
    Reads 6,784,961
  • WpVote
    Votes 89,046
  • WpPart
    Parts 23
Lucas Geonandes (27). Seorang dosen disebuah fakultas ternama. Usianya yang masih muda disertai wajah tampan dan sikap ramah menjadikan ia incaran gadis-gadis dikampus. Hanya satu gadis yang tidak tertarik akan semua pesona yang ia miliki. Seorang gadis yang membuatnya merasakan sesuatu yang berbeda. seorang gadis yang membuatnya tau, bahwa ia masih memiliki sepotong hati untuk mencintai. Freya Fransisca Hilton (20). Seorang mahasiswi jurusan kesehatan semester empat. Tipe pendiam dan acuh pada sekelilingnya. hidupnya yang tenang hanya berkisar antara rumah-kampus-perpustakaan-rumah. Kehadiran dosen baru yang membuat heboh satu kampus tidak membuatnya tertarik sama sekali. Namun satu hal yang ia sadari, kehidupan tenangnya tidak akan pernah sama lagi. "saat aku melihatmu tersenyum, saat itulah aku menyadari bahwa aku mencintaimu" Lucas. "kau memberikanku hati yang kau miliki. tapi bagaimana aku bisa memberikan sesuatu yang tidak ku miliki." Freya.
Chosen ✅ by Lotary00
Lotary00
  • WpView
    Reads 53,995
  • WpVote
    Votes 714
  • WpPart
    Parts 4
[SUDAH TERBIT DI CABACA] Menikah dengan bangsawan... siapa yang tidak mau? Namun kalau nasibmu seperti Natania, yang hidup di negara di mana para bangsawan wajib diperlakukan seperti manusia suci, mungkin kau akan berubah pikiran. ============= Natania Eisorez hanyalah gadis biasa. Dia baru lulus SMA dan bercita-cita menjadi guru. Sayang usianya baru menginjak sembilan belas tahun. Sayang? Ya. Di Aprabeia, sembilan belas adalah usia minimal yang diwajibkan untuk mengikuti Pemilihan Jodoh -- ajang bagi bangsawan untuk memilih pendamping hidup dari kalangan rakyat jelata .... Atau meminjam kata-kata Natania, ajang bagi bangsawan untuk menindas kaum lemah seperti dirinya.
Wizard Mate ✔ by Aldicted
Aldicted
  • WpView
    Reads 5,641,775
  • WpVote
    Votes 286,403
  • WpPart
    Parts 28
[ SUDAH TERBIT ] PART TIDAK LENGKAP Scarlet Gregory Seorang penyihir cantik yang tinggal dan dibesarkan di Diamond Pack--Teritori yang cukup disegani para kaum werewolf Althan Bennedict Alpha terkuat dari Braverly Pack yang terkenal dengan ke-aroganan dan obsesinya akan pertarungan dan perluasan wilayah. Tanpa sengaja keduanya bertemu dalam pesta perayaan keluarga De Angelo yang menyisakan kesan pertemuan tak diharapkan, karena kemampuan sihir dari Scarlet mendadak lumpuh bila berhadapan dengan Althan. Sedangkan Althan merasa tersiksa dengan auman wolf nya yang terus meneriakkan.... 'MATE' Highest rank #1 in WEREWOLF (07 JANUARI 18) START 6 NOVEMBER 2017 END 13 MARET 2018
Sakha & Shabiya | END by Shineeminka
Shineeminka
  • WpView
    Reads 1,488,509
  • WpVote
    Votes 142,411
  • WpPart
    Parts 22
Sequel Cinta Dalam Diam | Dewasa | Aku tidak kagum dengan kisah cinta Romeo dan Juliet, Aku tidak kagum dengan kisah cinta Jack dan Rose, Dan akupun tidak kagum dengan kisah cinta Rama dan Shinta. Namun yang aku kagumi adalah kisah cinta suci milik nabi Muhammad dan Khadijah, Kisah Cinta dalam diam Ali dan Fatimah, Kisah cinta beda usia Ustman dan Nailah, Dan sederet kisah cinta yang mengagumkan yang terangkai indah dalam kecintaan mereka kepada Allah Yang Maha Mencintai hambanya. Dan Aku berharap kisah cintaku akan seindah dan semengagumkan kisah cinta mereka. Para pecinta yang mengutamakan cinta mereka hanya untuk Allah Sang Maha Mencintai.