AkuSunflower
- Reads 46,598
- Votes 2,057
- Parts 9
3 Orang gadis Jomblo yang berharap kisah cintanya akan berakhir seperti film-film korea romantis!
"Gimana kalau kita cari buku panduan cara ngedeketin cowok??" Tanya Nada pelan.
Windi langsung nyium pipi kanan kiri Nada sedangkan gue, langsung nyembah-nyembah dia. Tumben kali ini otak dia berguna!!
@ResyFitri
Cover cute by @Wendylyy_